Here I Am (album Yesung): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
Fitur saranan suntingan: 3 pranala ditambahkan.
 
(2 revisi perantara oleh 2 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 25:
}}}}
 
'''''Here I Am''''' adalah album mini debut penyanyi korea Selatan, [[Yesung]]. Album ini dirilis pada tanggal 19 April 2016 oleh SM Entertainment dan [[Label SJ]]. Terdiri dari 7 lagu, termasuk lagu utama berjudul "Here I Am". Yesung memulai promosi lagu ini di M! Countdown 21 April 2016, ini sekaligus menandakan debutnya secara resmi sebagai penyanyi solo di Korea Selatan
 
== Latar belakang dan rilis ==
Pada tanggal 12 April 2016, SM Entertainment mengumumkan Yesung akan merilis album mini pertama berjudul "Here I Am" tanggal 19 April.<ref>[http://www.allkpop.com/article/2016/04/super-juniors-yesung-drops-1st-teaser-image-for-his-solo-debut Super Junior's Yesung Drops 1st teaser image for his Solo Debut]. ''Allkpop'' {{en icon}}</ref> Pada tanggal 13 April, SM Entertainment mengumumkan lagu utama album ini adalah "Here I Am", yang disusun oleh [[Brother Su]] dan Yesung.<ref>http://www.allkpop.com/article/2016/04/which-starship-artist-did-yesung-collaborate-with-for-his-upcoming-title-track</ref> Tanggal 14 April, SM Entertainment merilis [[Highlight (grup musik)|highlight]] medley video berisi cuplikan dari lagu-lagu dalam album mini ini.<ref>http://www.allkpop.com/article/2016/04/super-juniors-yesung-gives-preview-of-his-amazing-voice-in-highlight-medley-for-here-i-am</ref> Video musik "Here I Am" dirilis pada tanggal 19 April.<ref>http://www.allkpop.com/article/2016/04/yesung-is-here-with-his-mv-and-emotional-ballad</ref> Yesung melakukan penampilan debut solo-nya di [[M! Countdown|M! countdown]] pada tanggal 21 April.<ref>http://www.allkpop.com/article/2016/04/performances-from-april-21st-m-countdown</ref>
 
== Daftar lagu ==
Baris 175:
 
== Pranala luar ==
* [http://yesung.smtown.com/ Situs Resmi Yesung] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20170822180019/http://yesung.smtown.com/ |date=2017-08-22 }} {{ko icon}}
 
{{Super Junior}}
Baris 184:
[[Kategori:Album mini tahun 2016]]
[[Kategori:Album mini berbahasa Korea]]
[[Kategori:Album mini S.M.SM Entertainment]]