Samgyeopsal: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Membatalkan suntingan berniat baik oleh Ityoppyawit (bicara).
k membetulkan ejaan
 
(6 revisi perantara oleh 5 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{Infobox Korean name
|img=Korean.cuisine-Samgyeopsal-01 gui.jpg
|caption=Samgyeopsal sedang dipanggang dengan irisan bawang bombaybombai dan bawang putih di atas hot plate.
|hangul=삼겹살
|hanja=三겹살
Baris 7:
|mr=Samgyŏpsal
}}
'''''Samgyeopsal''''' (삼겹살; {{IPA-ko|samɡjʌp̚sal}}) adalah [[masakan Korea]] berupa panggang daging [[perut babi]] yang berlemak dan tebal. Daging biasanya tidak dibumbui, dan dipanggang sendiri di atas pemanggang yang ada di meja rumah makan.<ref name="How to Eat Samgyupsal">[{{Cite web |url=http://www.koreanhomecooking.com/2008/02/how-to-eat-samgyupsal.html |title=How to Eat Samgyupsal, by Migi's Kitchen] |access-date=2012-12-23 |archive-date=2012-03-22 |archive-url=https://web.archive.org/web/20120322085416/http://www.koreanhomecooking.com/2008/02/how-to-eat-samgyupsal.html |dead-url=yes }}</ref> Setelah matang, daging dimakan setelah dicelup ke dalam [[saus pedas]].
 
== Asal usul nama ==
Baris 13:
 
== Popularitas di Korea ==
[[Berkas:Korean barbecue-Samgyeopsal-07.jpg|thumbjmpl|200px|''Samgyeopsal'']]
Menurut survei Koperasi Pertanian Korea (농업협동조합) yang dilakukan tahun 2006, 85% dari orang dewasa di Korea Selatan mengatakan bahwa bagian [[daging babi]] favorit mereka adalah ''samgyeopsal''.<ref name="2006 ACK Survey">[http://cafe.naver.com/dodumari.cafe?iframe_url=/ArticleRead.nhn%3Farticleid=13 2006 ACK Survey]</ref> Survei yang sama juga mengungkap bahwa 70% dari responden makan ''samgyeopsal'' paling tidak sekali seminggu. Kepopuleran ''samgyeopsal'' menjadikan daging perut babi sebagai bagian daging termahal. Korea Selatan mengimpor ''samgyeopsal'' dari Belgia, Belanda, dan negara-negara lainnya untuk menyeimbangkan harga karena daging babi impor lebih murah dari daging babi dalam negeri.
 
== Pelengkap ==
Samgyeopsal dimakan bersama daun [[selada]] (''sangchu''; 상추) dan irisan [[bawang putih]] mentah, tapi sering juga disajikan bersama daun [[perilla]] (''kkaennip''; 깻잎), irisan [[cabai]] hijau, irisan [[daun bawang]], irisan [[bawang bombay]], dan ''[[kimchi]]'' lama (''mugeunji''; 묵은지). Bawang putih, bawang bombay, dan ''kimchi'' dapat ikut dipanggang atau dimakan mentah bersama daging. [[Jamur]] seperti [[jamur kancing]] atau [[jamur tiram]] juga ikut dipanggang bersama daging.
 
== Saus pencelup ==
Baris 23:
 
== Cara makan ==
Sebelum dimakan, potongan besar daging babi bagian perut dipotong-potong kecil memakai gunting. Cara paling umum makan ''samgyeopsal'' adalah meletakkan daging yang sudah masak di atas daun selada/daun perilla, ditambah sedikit [[nasi]] dan ssamjang, lalu digulung dan dimakan dengan tangan. Cara makan seperti ini disebut ''sangchu-ssam'' (상추쌈). Nasi dan makanan lain yang digulung dengan daun selada Korea juga disebut ''sangchu-ssam''. Sesuai selera, sebagian orang yang menambahkan irisan bawang putih, kimchi, jamur, atau bawang bombay panggang ke dalam gulungan daun selada.
 
== Referensi ==
Baris 29:
 
== Pranala luar ==
* [http://samgyeopsal.com SamGyeopSal]
 
{{Commons category|Samgyeopsal}}
 
[[Kategori:MasakanHidangan Korea]]