Mata air panas: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Ariandi Lie (bicara | kontrib) k Membatalkan 1 suntingan oleh Gladyssydney (bicara) ke revisi terakhir oleh InternetArchiveBot(Tw) Tag: Pembatalan |
|||
(29 revisi perantara oleh 17 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
[[Berkas:Green Dragon Spring at Norris Geyser Basin in Yellowstone-750px.JPG|
'''Mata air panas''' atau '''sumber air panas''' adalah [[mata air]] yang dihasilkan akibat keluarnya [[air tanah]] dari [[kerak bumi]] setelah dipanaskan secara [[geotermal]]. Air yang keluar suhunya di atas 37 °C ([[suhu tubuh manusia]]), namun sebagian mata air panas mengeluarkan air bersuhu hingga di atas [[titik didih]].<ref>{{cite book
Air panas lebih dapat mengencerkan padatan [[mineral]], sehingga air dari mata air panas mengandung kadar mineral tinggi, seperti [[kalsium]], [[litium]], atau [[radium]]. Mandi berendam di dalam air panas bermineral dipercaya dapat menyembuhkan berbagai macam penyakit. Berdasarkan alasan tersebut, orang membangun pemandian air panas dan [[spa]] untuk tujuan rekreasi dan pengobatan.
== Sumber panas ==
[[Berkas:Suwa Hotspring in Nagano Japan 001.JPG|
Air yang keluar dari mata air panas dipanaskan oleh [[geotermal]] (panas bumi). Semakin dalam letak batu-batuan di dalam perut bumi, semakin meningkat pula temperatur batu-batuan tersebut. Peningkatan temperatur batuan berbanding dengan kedalaman disebut [[gradien geotermal]]. Air merembes ke dalam kerak bumi, dan dipanaskan oleh permukaan batu yang panas. Air yang sudah dipanaskan keluar di mata air panas yang lokasinya jauh dari gunung berapi.
Baris 11:
== Debit air ==
[[Berkas:Islande source Deildartunguhver.jpg|
Debit air di mata air panas berkisar dari rembesan hingga sungai air panas. Berikut ini adalah daftar lokasi mata air panas dengan debit yang tinggi.
* Total aliran sejumlah 47 mata air panas di [[Hot Springs, Arkansas]]: 35 liter per detik.
* Perkiraan total aliran kompleks mata air panas kota [[Truth or Consequences, New Mexico|Truth or Consequences]] di [[New Mexico]]: 99 liter per detik.<ref>[http://geoheat.oit.edu/bulletin/bull23-4/art5.pdf ''Truth or Consequences, New Mexico- A Spa City,''] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20150202191918/http://geoheat.oit.edu/bulletin/bull23-4/art5.pdf |date=2015-02-02 }} John W. Lund, James C. Witcher,GHC Bulletin, Desember 2002.</ref>
* [[Lava Hot Springs, Idaho|Lava Hot Springs]] di [[Idaho]]: 130 liter per detik.
* [[Glenwood Springs, Colorado|Glenwood Springs]] di [[Colorado]]: 143 liter per detik.
* [[Elizabeth Springs]] di barat [[Queensland]], [[Australia]]: 158 liter per detik (data dari akhir tahun 1800-an),
* [[Deildartunguhver]] di [[Islandia]]: 180 liter per detik.
* Mata air di [[Caldas Novas]], [[Brasil]] dipompa selama 14 jam per hari dari 86 sumur dengan debit 333 liter per detik (debit per sumur rata-rata 3,88 liter per detik).
Baris 23:
* Di [[Kokonoe, Ōita|Kokonoe]], Jepang terdapat 303 sumber air panas dengan debit 1.028 liter per detik (debit per sumur: 3,39 liter per detik).
* Di [[Prefektur Oita]], Jepang terdapat 4.762 sumber air panas dengan total debit 4.437 liter per detik (debit per sumur: 0,93 liter per detik).
* [[Tamagawa Onsen]] di [[Prefektur Akita]], [[Jepang]] memiliki debit tertinggi di Jepang: 150 liter per detik. Aliran air selebar 3 meter dengan temperatur 98 °C.
* Di [[Nage]], 8
* Total debit dari 3 mata air panas di Mengeruda, Wae Bana, dan Piga (18
* Lebih dari 60 mata air yang disebut [[Mata Air Dalhousie]] di [[Taman Nasional Witjira]], [[Australia]] pernah memiliki total debit air 23.000 liter per detik (debit rata-rata 325 liter per detik). Debit air sekarang sudah berkurang menjadi 17.370 liter per detik (debit rata-rata 250 liter per detik).<ref>
== Mata air panas di seluruh dunia ==
[[Berkas:Onsen in Nachikatsuura, Japan.jpg|
Di antara negara-negara yang terkenal dengan mata air panas adalah [[Islandia]], [[Selandia Baru]], [[Chili]], [[Kanada]], [[Taiwan]], dan [[Jepang]]
* Kota [[Spa, Belgia]] menjadi asal
* Di kota [[Aachen]], [[Jerman]] terdapat mata air panas yang airnya paling panas di Eropa, sekitar 74 °C.
* Di [[Yangbajing]], sekitar 87
* [[Icaria]], [[Yunani]] memiliki mata air panas dengan kandungan radioaktif yang sudah dimanfaatkan orang sejak abad ke-4 Masehi.
* [[Tanah Hijau]] memiliki sejumlah mata air panas yang terkenal, misalnya di [[Uunartoq]]. Di [[Pulau Disko]] yang luasnya hanya 0.4% dari luas Tanah Hijau terdapat lebih dari 2.000 mata air panas.
* Mata air [[Geysir]] di Islandia merupakan asal
* Di Machu Picchu Pueblo yang berdekatan dengan [[Machu Picchu]] di [[Peru]] memiliki sejumlah mata air panas.
* Di [[Islandia]] terdapat sejumlah mata air panas terkenal, termasuk di antaranya mata air panas yang airnya digunakan untuk spa [[Blue Lagoon (spa geotermal)|Blue Lagoon]] di [[Grindavík]]. Mata air panas di [[Deildartunguhver]] memiliki debit air tertinggi di Eropa. Suhu air 97 °C sehingga cukup panas untuk disalurkan ke kota-kota tetangga.
Baris 45:
* Sebagai negara yang terletak di [[Cincin Api Pasifik]], Jepang memiliki sejumlah besar [[onsen]] (bahasa Jepang untuk "mata air panas").
* Indonesia memiliki banyak gunung berapi karena letaknya di Cincin Api Pasifik. Sejumlah mata air panas dijadikan tujuan wisata, dan sebagian di antaranya dibangun kolam renang air hangat dan kamar-kamar berisi bak mandi air panas.
** [[Aceh]]: Ie Seum ([[Kabupaten Aceh Besar]])
** [[Jambi]]: Semurup (Kecamatan [[Air Hangat, Kerinci]])
** [[Sumatera Selatan]]: Gemuhak ([[Kabupaten Muara Enim]])
** [[Jawa
** [[Jawa Tengah]]: Baturaden ([[Kabupaten Banyumas]]), Krakal ([[Kabupaten Kebumen]]), Bayanan ([[Kabupaten Sragen]]), Gumelem (Kabupaten Banjarnegara).
** [[
** [[Jawa Timur]]: Pacet ([[Kabupaten Mojokerto]]), Cangar ([http://www.wisatanesia.com/2010/05/pemandian-air-panas-cangar-malang.html] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20111204043826/http://www.wisatanesia.com/2010/05/pemandian-air-panas-cangar-malang.html |date=2011-12-04 }}) ([[Kota
** [[Bali]]: Banyuwedang ([[Gerokgak, Buleleng]]), Yeh Panes Panetahan ([[Kabupaten Tabanan]])
** [[Kalimantan Barat]]: Sipatn Lotup ([[Kabupaten Sanggau]])
** [[Kalimantan Selatan]]: Tanuhi ([[Kabupaten Hulu Sungai Selatan]]), Hantakan ([[Kabupaten Hulu Sungai Tengah]])
** [[Kalimantan Timur]]: Biatan ([[Kabupaten Berau]])
** [[Kalimantan Utara]]: Semolon ([[Kabupaten Malinau]])
** [[Sulawesi Utara]]: [[Langowan]], [[Remboken]], [[Passo]], [[Kakas]], [[Leilem]] ([[Kabupaten Minahasa]]) & [[Lahendong]], [[Tondangouw]], [[Pangolombian]] ([[Kota Tomohon]]) berupa Mata Air Panas Belerang (Sulfur)
== Referensi ==
Baris 66 ⟶ 71:
{{commonscat|Hot springs|Mata air panas}}
* {{en}} [http://www.ngdc.noaa.gov/nndc/struts/results?op_0=eq&v_0=&op_1=l&v_1=&op_2=l&v_2=&t=100006&s=1&d=1 Daftar mata air panas di Amerika Serikat]
* {{en}} [http://geoheat.oit.edu/bulletin/bull23-2/art5.pdf Peta temperatur air bawah tanah di Great Artesian Basin, Australia.] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20140822165751/http://geoheat.oit.edu/bulletin/bull23-2/art5.pdf |date=2014-08-22 }}
* {{en}} [http://www.os.is/Apps/WebObjects/Orkustofnun.woa/swdocument/1883/04+Bahati+IGC+2003.pdf Makalah ilmiah berisi peta 20 wilayah geotermal di Uganda] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20061110183857/http://www.os.is/Apps/WebObjects/Orkustofnun.woa/swdocument/1883/04+Bahati+IGC+2003.pdf |date=2006-11-10 }}
[[Kategori:
|