Tanakh: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
→‎Urutan: #1Lib1Ref #1Lib1RefID
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
(3 revisi perantara oleh 2 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 3:
{{Topik Alkitab}}
 
'''Tanakh''' ({{IPAc-en|t|ɑː|ˈ|n|ɑː|x}};<ref>{{en}} [http://dictionary.reference.com/browse/tanach "Tanach"]. ''[[Random House Webster's Unabridged Dictionary]]''.</ref> {{lang-he|תַּנַ"ךְ}}, {{IPA-he|taˈnaχ|pron}} atau {{IPA-he|təˈnax|}}; juga ''Tenakh'', ''Tenak'', ''Tanach''), '''Tanak''', atau '''''Mikra''''' adalah [[kanon Alkitab|kanon]] dari [[Alkitab Ibrani]]. Teks Ibrani tradisional tersebut dikenal sebagai [[TeksNaskah MasoretMasorah]].
 
''Tanakh'' adalah suatu [[akronim]] dari masing-masing [[abjad Ibrani]] pertama dari ketiga pembagian tradisional TeksNaskah MasoretMasorah: Torah atau [[Taurat]] ("Ajaran", juga dikenal sebagai Lima Kitab Musa), [[Nevi'im]] ("Nabi-nabi") dan [[Ketuvim]] ("Tulisan") —menjadi '''''T'''a'''N'''a'''Kh'''''. Nama "Mikra" (מקרא), artinya "yang dibaca", adalah kata [[bahasa Ibrani|Ibrani]] lainnya untuk ''Tanakh''. Kitab-kitab Tanakh diteruskan oleh setiap generasi, dan menurut tradisi para [[rabi]] juga disertai dengan suatu tradisi lisan, disebut [[Taurat Lisan]].
 
== Terminologi ==
Baris 31:
Taurat (תּוֹרָה, secara harfiah berarti "pengajaran") terdiri dari lima kitab, biasanya disebut sebagai "Lima Kitab Musa". Edisi cetak dari Taurat sering kali disebut ''Chamisha Chumshei Torah'' (חמישה חומשי תורה, secara harfiah berarti "lima dari lima-bagian kitab Taurat"), dan secara tidak resmi merupakan sebuah ''[[Chumash (Yudaisme)|Chumash]]''.
 
Dalam bahasa Ibrani, kelima kitab Taurat diidentifikasi dengan adanya ''incipit'' (kata pertama) dari setiap kitab. Nama berbahasa Inggris berasal dari nama Yunani yang diberikan kepada kitab-kitakitab dalam [[Septuaginta]], yang berasal dari isi tematis dari setiap kitab, sebagai berikut:
 
* ''Bereshith'' - [[Kitab Kejadian|Kejadian]] — (''Genesis'')
Baris 71:
 
==== Kitab puisi ====
Dalam naskah-naskahbeberapa [[TeksNaskah Masoret|masoretikMasorah]] (dan beberapa edisi cetak), Mazmur, Amsal, dan Ayub disajikan dalam bentuk dua kolom khusus dengan penekanan pada baris-baris paralel pada semua ayat tersebut, yang mana merupakan suatu fungsi kekhasan [[Puisi Perjanjian Lama|puisi-puisi]] itu. Secara kolektif, ketiga kitab ini dikenal sebagai ''Sifrei Emet'' (sebuah akronim dari judul-judul dalam bahasa Ibrani, איוב, משלי, תהלים yang menghasilkan ''Emet'' אמ"ת, yang juga merupakan bahasa Ibrani untuk "[[kebenaran]]").
 
Ketiga kitab ini juga satu-satunya dalam Tanakh yang menggunakan suatu sistem khusus dalam catatan-catatan kantilasi yang dirancang untuk menekankan baris-baris paralel dalam semua ayat. Namun, bagian awal dan akhir kitab Ayub menggunakan sistem prosa normal.
 
==== Kelima gulungan (''Hamesh Megillot'') ====
Baris 107:
Tradisi tekstual Yahudi tidak pernah menyelesaikan pengurutan kitab-kitab dalam Ketuvim. [[Talmud|Talmud Babilonia]] ([[Bava Batra]] 14b-15a) mengurutkan kitab-kitab tersebut menjadi: Rut, Mazmur, Ayub, Amsal, Pengkhotbah, Kidung Agung, Ratapan Yeremia, Daniel, Gulungan Ester, Ezra, Tawarikh.{{cn}}
 
Dalam kodeks [[TeksNaskah Masoret|MasoretikMasorah]] TiberianTiberius, termasuk [[Kodeks Aleppo]] dan [[Kodeks Leningrad]], dan juga sering kali dalam naskah Spanyol kuno, urutannya adalah: Tawarikh, Mazmur, Ayub, Amsal, Rut, Kidung Agung, Pengkhotbah, Ratapan Yeremia, Ester, Daniel, Ezra.<ref>{{Cite book|last=Swete|first=Henry Barclay|last2=Thackeray|first2=H. St J. (Henry St John)|date=1902|url=http://archive.org/details/anintrotooldtes00swetuoft|title=An introduction to the Old Testament in Greek|publisher=Cambridge, Eng. : University Press|others=Trinity College - University of Toronto}}</ref>
 
== Penerjemahan ==
Baris 132:
{{wikisourcelang|he|מקרא|Tanakh (Hebrew source)}}
* [http://www.jsummary.com Ringkasan berilustrasi dan analysis Taurat (lima kitab pertama Tanakh)]
* [http://www.eTanakh.org/ Hebrew-English Tanakh: the Jewish Bible] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20150801102023/http://etanakh.org/ |date=2015-08-01 }} - edisi online TeksNaskah MasoretMasorah lengkap tertua yang dikenal dari Alkitab Ibrani (termasuk tanda kantilasi) ditempatkan berdampingan dengan terjemahan Yahudi klasik.
* [http://www.mechon-mamre.org/ Mechon Mamre] – teks Tanakh dalam bahasa Ibrani berdasarkan [[Kodeks Aleppo]] dan naskah Tiberian lain yang dekat dengannya, disunting menurut sistem Rabbi [[Mordechai Breuer]]. Teks bahasa Ibrani ditampilkan dalam empat versi yang mudah dipakai (termasuk satu versi dengan tanda [[kantilasi]]) dan dapat diunduh. [[Jewish Publication Society of America|JPS]] 1917 English translation is included as well as parallel translations (Hebrew - English, Hebrew - French, Hebrew - Portuguese and a Hebrew - Spanish Bible, see: [http://www.mechon-mamre.org/p/pt/pt0.htm A Jewish Hebrew - English/French/Portuguese/Spanish Bible According to the Masoretic Text and the JPS 1917 Edition])
* [https://sites.google.com/site/kadish67/nakh-en A Guide to Reading Nevi'im and Ketuvim] – Detailed Hebrew outlines of the biblical books based on the natural flow of the text (bukan dengan [[pembagian pasal dan ayat dalam Alkitab|pembagian pasal]]). The outlines include a daily study-cycle, and the explanatory material is in English, by Seth (Avi) Kadish.