(5 revisi perantara oleh 5 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{copyedit}}
'''H. Kasoema''' ({{lahirmati|[[Pangkalan Brandan|Pangkalan Berandan]], [[Kabupaten Langkat]], [[Sumatra Utara|Sumatera Utara]]|2|9|1911|[[Padang]], [[SumatraSumatera Barat]]|23|3|2001}}<ref>https://issuu.com/haluan/docs/hln140211/25</ref>) adalah seorang wartawan, penulis, dan jurnalis aktif pada tiga zaman, sehingga ia sering disebut "Wartawan Tiga Zaman". Ia juga pernah menjadi wartawan, pemimpin, serta pendiri ''[[Harian Haluan]]''. Haluan itu sendiri adalah surat kabar yang berdiri sejak tahun 1948 hingga sekarang. Proses pendirian Surat Kabar [[Harian Haluan|Haluan]] ini proses sangat panjang karena mengingat keadaan [[Indonesia]] pada saat itu belum kondusif.