Pedro Arrupe: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
(17 revisi perantara oleh 8 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
{{Infobox person
|name = Pedro Arrupe
Baris 15 ⟶ 13:
}}
'''[[
== Riwayat
=== Masa-Masa Awal ===
Romo Pedro Arrupe
=== Masa-Masa Menjadi Misionaris di Jepang ===
Ketika di Jepang, Romo Pedro Arrupe mempelajari bahasa dan budaya Jepang.<ref name = "ref3">{{cite web|url= http://www.thinkjesuit.org/717/|title=Pedro Arrupe, Think Jesuit|accessdate=14 April 2014}}</ref> Pemerintah Jepang karena pengaruh kegentingan perang dunia kedua, memasukannya ke dalam penjara atas tuduhan spionase.<ref name = "ref4"/>
Romo Pedro Arrupe, dengan bekal pelatihan medisnya, memutuskan untuk merawat korban-korban bom tersebut.<ref name = "ref4">{{cite web|url= http://www.ignatianspirituality.com/ignatian-voices/20th-century-ignatian-voices/pedro-arrupe-sj/|title=Pedro Arrupe, Ignatian Spirituality|accessdate=14 April 2014}}</ref> Bersama dengan rekan-rekannya, dia berhasil menolong 150 korban.<ref name = "ref4"/> Kurangnya pengetahuan akan bahayanya radiasi atom, mereka mengalami kebingungan melihat banyaknya kematian orang-orang yang tampak tidak memiliki cedera luar.<ref name = "ref4"/> Romo Arrupe bersama dengan rekan-rekan [[Jesuit]]nya hanya berbekal peralatan medis dan makanan seadanya dan tidak memiliki obat bius atau obat-obatan modern untuk menangani korban-korbannya.<ref name = "ref4"/> Namun, dari 150 orang yang mereka rawat, hanya 1 orang yang meninggal akibat cideranya.<ref name = "ref4"/>
Pada tahun 1954, Pater Arrupe ditunjuk menjadi wakil pemimpin Jesuit-Jesuit di Jepang atau ''Vice-Provinsial''.<ref name="refsj">{{cite book|title=Perjalanan Hidup Seorang Jesuit|author=A.M Mangunharjana, SJ W|publisher=Penerbit Kanisius|year=1985|location=Yogyakarta||page=3}}</ref> Pada tanggal 18 Oktober 1959 ketika ''Vice-Provinsi'' Jepang dijadikan Provinsi, dia diangkat menjadi pemimpin para Jesuit di Jepang atau ''Provinsial''.<ref name="refsjo">{{cite book|title=Perjalanan Hidup Seorang Jesuit|author=A.M Mangunharjana, SJ W|publisher=Penerbit Kanisius|year=1985|location=Yogyakarta||page=4}}</ref> Jabatannya ini dipengangnya sampai tahun 1965. Atas dorongannya, Universitas Katolik di [[Tokyo]], ''Sophia University'' diperbesar.<ref name="refsjo"/> Dia telah menerbitkan banyak buku tentang spiritualitas ''Ignasian'' dalam bahasa Jepang dan kisah tentang peristiwa Hiroshima dalam bahasa Spanyol.<ref name="refsjo"/>
Baris 35 ⟶ 33:
=== Masa-Masa Terakhir ===
Pada tahun 1981, setelah Arrupe menderita penyakit [[stroke]] yang membuatnya menjadi lumpuh, [[Paus Yohanes Paulus II]] mengutus seorang pemimpin sementara bagi Serikat Yesus.<ref name = "ref7">{{cite web|url=http://sites.jcu.edu/arrupe/home/pedro-arrupe-s-j/|title=Pedro Arrupe, John Carol University|accessdate=14 April 2014|archive-date=2014-04-19|archive-url=https://web.archive.org/web/20140419011754/http://sites.jcu.edu/arrupe/home/pedro-arrupe-s-j/|dead-url=yes}}</ref>
Dua tahun kemudian, dengan terpilihnya Jendral penggantinya, Romo Pedro Arrupe resmi mengundurkan diri.<ref name = "ref7"/> Arrupe menghabiskan tahun-tahun terakhirnya dibawah perawatan medis.<ref name = "ref7"/>
▲Dua tahun kemudian, dengan terpilihnya Jendral penggantinya, Romo Pedro Arrupe resmi mengundurkan diri.<ref name = "ref7"/> Arrupe menghabiskan tahun-tahun terakhirnya dibawah perawatan medis.<ref name = "ref7"/>. Dia meninggal pada tanggal 5 Februari 1991 di [[Roma]].<ref name = "ref7"/>
== Pemikiran ==
Baris 44 ⟶ 41:
|title=Pedro Arrupe, Online Ministries|accessdate=14 April 2014}}</ref>
Buah pemikiran ini ditulis dan disampaikan pertama kali oleh Pedro Arrupe di ''Tenth International Congress of Jesuit Alumni of Europe,'' atau
=== Re-edukasi demi Keadilan ===
Berisi pandangan Pedro Arrupe terhadap tujuan pendidikan Jesuit.<ref name = "MenforOthers">{{cite web|url= http://onlineministries.creighton.edu/CollaborativeMinistry/men-for-others.html
Baris 59 ⟶ 55:
=== Hal yang Bisa Dilakukan ===
Pedro Arrupe dalam poin ini menyadari bahwa ide yang dia gagas merupakan ide yang tidak mudah,
=== Pergerakan yang Sesuai dengan Kehendak Tuhan ===
Baris 67 ⟶ 63:
Pedro Arrupe merefleksikan bahwa pendidikan Jesuit pada masa lalu memiliki berbagai kekurangan.<ref name = "MenforOthers"/> Ini adalah suatu hal yang manusiawi karena diperlukan sikap untuk terus belajar untuk menyesuaikan diri dengan zaman.<ref name = "MenforOthers"/> Kita dapat mengatasi kekurangan tersebut dengan sikap terbuka terhadap tantangan-tantangan baru dan perubahan.<ref name = "MenforOthers"/> Harapannya adalah usaha untuk belajar mendengarkan kehendak Tuhan, membaca [[Injil]]nya agar selalu dapat mendapatkan pencerahan baru di dalamnya.<ref name = "MenforOthers"/> Hal inilah yang menjadi pegangan dalam menghadapi masa depan.<ref name = "MenforOthers"/>
===
Ada dua pokok refleksi yang disampaikan Pedro Arrupe dalam hal ini.<ref name = "MenforOthers"/> Pertama, mendalami pemahaman arti dari keadilan yang dibimbing oleh terang Injil dan tanda-tanda zaman.<ref name = "MenforOthers"/> Kedua, menentukan karakter pelajar-pelajar macam apa yang ingin dibentuk sesuai dengan gagasan keadilan menurut Alkitab.<ref name = "MenforOthers"/>
Pedro Arrupe memaparkan poin-poin penting dari Sinode para Uskup pada tahun 1971 yang membahas perihal keadilan di dunia.<ref name = "MenforOthers"/> Isi pertemuan tersebut membahas mengenai adanya kepekaan lebih terhadap ketidakadilan serius yang melibatkan mereka yang lemah.<ref name = "MenforOthers"/> Pergerakkan untuk mengupayakan keadilan terhadap mereka merupakan hal yang penting sebab ini adalah zaman orang-orang harus sadar akan kebebasan mereka dan bertanggungjawab untuk menentukan nasib mereka pribadi.<ref name = "MenforOthers"/>
Baris 76 ⟶ 72:
Pedro Arrupe menyampaikan gagasan bahwa mengupayakan penyebaran pergerakan keadilan sosial adalah elemen [[konstitusi]]f dalam misi pendidikan Jesuit dan Gereja.<ref name = "MenforOthers"/> Arrupe menyampaikan isi [[Alkitab]] [[Perjanjian Lama]] yang berisi keadilan sosial yang ditawarkan [[Yahweh]] kepada umatNya dan misi [[Yesus]] untuk memberi keselamatan kepada mereka yang miskin dan terkekang yang dikisahkan dalam Alkitab [[Perjanjian Baru]].<ref name = "MenforOthers"/> Hal ini agar terciptalah kesatuan misi Injili dengan misi pendidikan Jesuit.<ref name = "MenforOthers"/>
=== Kesatuan antara Kasih dan Keadilan ===
Arrupe menyampaikan pesan bahwa ide pokok kasih Tuhan dalam iman [[Nasrani]] berkesinambungan dengan gagasasan upaya untuk mengasihi sesama manusia; musuh sekalipun.<ref name = "MenforOthers"/> Upaya untuk mengasihi Tuhan tidak bisa dilakukan tanpa mengasihi sesama manusia.<ref name = "MenforOthers"/> Mengasihi sesama tidak bisa terlaksana tanpa diupayakannya keadilan untuk sesama yang menurut Pedro Arrupe terbagi menjadi
=== Membentuk Karakter Para Pelajar ===
Berdasarkan gagasan-gagasan yang telah dipaparkan, Pedro Arrupe membahas mengenai formasi pelajar-pelajar, terutama kaum muda yang akan melanjutkan pergerakkan keadilan sosial yang telah dimulai.<ref name = "MenforOthers"/> Alumi sekolah-sekolah Jesuit akan menjadi ''par excellence '' atau orang-orang terbaik untuk menciptakan pergerakkan menuju keadilan sosial.<ref name = "MenforOthers"/> Upaya menciptakan keadilan sosial dilanjutkan dengan pembuatan rencana-rencana
=== Pendidikan dan Panggilan untuk Membuat Perubahan ===
Pedro Arrupe memaparkan gagasannya mengenai pendidikan yang berkelanjutan.<ref name = "MenforOthers"/> Menurut dia, pendidikan yang berkelanjutan bukan semata-mata perihal kemajuan teknologi atau pengetahuan profesional atau bahkan proses re-edukasi untuk menghadapi kemajuan zaman.<ref name = "MenforOthers"/> Namun, sebuah panggilan untuk membuat perubahan pada masyarakat berdasarkan tanda-tanda zaman yang diperlihatkan Tuhan.<ref name = "MenforOthers"/>
== Menghadapi Marxisme ==
Masa-masa terpilihnya
== Galeri
<gallery>
File:Loyolaschoolsjf2057 05.JPG|Facade of the Residence Ateneo de Manila University
File:Loyolaschoolsjf2057 07.JPG|Pedro Arrupe portrait, Reception Hall [http://www.jceao.net/content/arrupe-international-residence-november-2007-news]{{Pranala mati|date=Mei 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}
File:Loyolaschoolsjf2057 08.JPG|Arrupe International Residence [http://en.ignatianwiki.org/Arrupe_International_Residence] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20141002011634/http://en.ignatianwiki.org/Arrupe_International_Residence |date=2014-10-02 }}
</gallery>
{{s-start}}
{{s-rel|ca}}
{{Succession box |before=
{{s-end}}
Baris 104 ⟶ 97:
== Daftar pustaka ==
* Baca,''Mangunharjana, A.M SJ
* Baca,''Rene Wellek dan Austin Warren, Pedro Arrupe: Essential Writings'' (2004), Orbis Books, New York.
== Pranala
* {{en}} [http://www.georgetown.edu/content/1242663360600.html/ Pedro Arrupe |14 April 2014 |Georgetown] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20101225015444/http://www.georgetown.edu/content/1242663360600.html |date=2010-12-25 }}
* {{en}} [http://www.thinkjesuit.org/717/ Pedro Arrupe |18 April 2014 |thinkjesuit]
* {{en}} [http://www.ignatianspirituality.com/ignatian-voices/20th-century-ignatian-voices/pedro-arrupe-sj/ Pedro Arrupe |18 April 2014 |ignatianspirituality]
* {{en}} [http://content.time.com/time/covers/0,16641,19730423,00.html The Jesuits |18 April 2014 |Times]
* {{en}} [http://sites.jcu.edu/arrupe/home/pedro-arrupe-s-j/ Pedro Arrupe |18 April 2014 |John Caroll University] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20140419011754/http://sites.jcu.edu/arrupe/home/pedro-arrupe-s-j/ |date=2014-04-19 }}
[[Kategori:Kelahiran 1907]]
|