Guruh: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
←Membuat halaman berisi ''''Guruh''' atau '''geledek''' adalah kata yang digunakan untuk mendeskripsikan gelombang kejut suara yang dihasilkan akibat terjadinya pemanasan dan pemuaian [[udara...' |
kTidak ada ringkasan suntingan |
||
(77 revisi perantara oleh 50 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
'''Guruh''' atau '''
Fenomena ini terjadi pada saat bersamaan dengan kilatan petir, tetapi suara gemuruhnya biasanya terdengar beberapa saat setelah kilatan terlihat. Hal ini terjadi karena [[cahaya]] merambat lebih cepat (186.000 mil / 299.338 kilometer per detik) bila dibandingkan suara (sekitar 700 mil / 1.126 kilometer per jam, bervariasi tergantung [[temperatur]], [[kelembapan]] dan tekanan udara).
Baris 5:
[[Fobia]] terhadap guruh dinamakan [[astraphobia]]
[[File:Wall cloud with lightning - NOAA - rotated.jpg|thumb|220px]]
{{Listen|filename=
== Teori tentang penyebab terjadinya guruh ==
Penyebab guruh telah menjad subjek spekulasi dan penelitian ilmiah selama berabad-abad. [[Teori]] pertama yang tercatat dikemukakan oleh [[Aristoteles]] pada abad ketiga Masehi, dan spekulasi awal yang memperkirakan bahwa ia disebabkan oleh tabrakan [[awan]]. Kemudian, teori-teori lain mulai bermunculan. Pada pertengahan abad ke-19, teori yang diterima adalah bahwa petir menghasilkan keadaan [[vakum]] pada jalur yang dilewatinya, dan guruh disebabkan oleh pergerakan udara yang segera mengisi
== Tingkat suara yang berbahaya ==
Guruh merupakan suara yang sangat keras, tercatat sekitar 120 [[desibel]], setara dengan suara yang dihasilkan oleh [[senjata api]]. Suara yang keras ini dapat menyebabkan kerusakan pada bagian [[telinga dalam]].<ref>[http://www.dangerousdecibels.org/hearingloss.cfm Dangerous Decibels.org] - chart</ref>
== Mengukur jarak ==
Karena suara dan cahaya merambat pada kecepatan yang berbeda di atmosfer [[Bumi]], kita dapat memperkirakan seberapa jauh suatu kilatan petir dengan mengukur waktu antara kilatan yang tampak dengan suara guruh yang timbul. Kecepatan suara sekitar 340 m/detik sedangkan kecepatan cahaya sangat cepat sehingga dapat diabaikan. Oleh karena itu, jarak petir dengan pendengar suara guruh sekitar 1 kilometer setiap tiga detik. Guruh jarang terdengar pada jarak lebih dari
== Lihat pula ==
* [[Petir]]
==
{{reflist}}
* P Graneau, The cause of thunder, 1989 J. Phys. D: Appl. Phys. 22 1083-1094
== Pranala
* {{en}} [http://www.lightningsafety.com/nlsi_info/thunder2.html The science of thunder]
[[Kategori:Suara]]
[[
▲[[Category:Cuaca]]
|