Album campuran buat-ulang: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan Tag: Dikembalikan kemungkinan spam pranala VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan |
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
||
(13 revisi perantara oleh 6 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
'''Album campur ulang''' atau '''album campuran buat-ulang''' ({{lang-en|remix album}}) merupakan [[album]] yang sebagian besar isinya merupakan lagu-lagu yang di ''campur'' ulang dengan beberapa pengubahan pada materi [[Audio digital|audio]] yang sudah dirilis sebelumnya. Album remix berbeda dengan [[album daur ulang]], yang mana materi album remix berasal dari sumber rekaman lagu yang sudah ada sebelumnya, sedangkan album daur ulang materinya merupakan hasil rekaman baru dari artis lain.
Album ''[[Kerajaan Cinta]]'' dari [[Dewa 19]] merupakan contoh album remix, yang merupakan versi baru dari lagu-lagu lama Dewa 19. Di [[Amerika Serikat]], album [[Jenifer Lopez]] yang bertajuk ''[[J to tha L-O!:The Remixes]]'' merupakan album remix pertama yang langsung menduduki posisi 1 di tangga album [[Billboard 200]]. Contoh lainnya adalah album remix dari penyanyi [[Rihanna]] yaitu ''[[Good Girl Gone Bad: The Remixes]]'' dan ''[[Rated R: Remixed]]''.
{{music-stub}}
|