Septinus George Saa: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Raksasabonga (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
 
(16 revisi perantara oleh 6 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
'''Septinus George Saa''' ({{lahirmati|[[Manokwari]], [[Papua Barat]]|22|9|1986}}) adalah [[fisikawan]] muda [[Indonesia]]. Ia menjadi pemenang lomba ''First Step to Nobel Prize in Physics'' pada tahun [[2004]] dari [[Papua]], [[Indonesia]].<ref>[http://www.fisikanet.lipi.go.id/utama.cgi?cetakartikel&1096193892 lipi.go.id]</ref>. Makalahnya berjudul ''Infinite Triangle and Hexagonal Lattice Networks of Identical Resistor''.<ref>[{{Cite web |url=http://www.papuaweb.org/dlib/up/saa/saa-2004.pdf |title=Infinite Triangle and Hexagonal Lattice Networks of Identical Resistor] |access-date=2012-11-19 |archive-date=2012-10-16 |archive-url=https://web.archive.org/web/20121016210544/http://www.papuaweb.org/dlib/up/saa/saa-2004.pdf |dead-url=yes }}</ref>. Saat membuat makalah tersebut ia masih berstatus murid [[SMA Negeri 3 Jayapura]], Papua.<ref>[http://www.academia.edu/1530420/Infinite_Triangle_and_Hexagonal_Lattice_Networks_of_Identical_Resistor academia.edu]{{Pranala mati|date=Desember 2022 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}</ref>
[[Berkas:Septinus.jpg|jmpl|Septinus George Saa]]
 
Dia berasal dari [[Jayapura]], [[Papua]] dan merupakan anak bungsu di antara lima bersaudara dari keluarga pasangan Nelce Waho, 40 tahun, dan Silas Saa, 48 tahun. Dan Bryan Saa 37 Tahun.
'''Septinus George Saa''' ({{lahirmati|[[Manokwari]], [[Papua Barat]]|22|9|1986}}) adalah [[fisikawan]] muda [[Indonesia]]. Ia menjadi pemenang lomba ''First Step to Nobel Prize in Physics'' pada tahun [[2004]] dari [[Papua]], [[Indonesia]]<ref>[http://www.fisikanet.lipi.go.id/utama.cgi?cetakartikel&1096193892 lipi.go.id]</ref>. Makalahnya berjudul ''Infinite Triangle and Hexagonal Lattice Networks of Identical Resistor''<ref>[http://www.papuaweb.org/dlib/up/saa/saa-2004.pdf Infinite Triangle and Hexagonal Lattice Networks of Identical Resistor]</ref>. Saat membuat makalah tersebut ia masih berstatus murid [[SMA Negeri 3 Jayapura]], Papua.<ref>[http://www.academia.edu/1530420/Infinite_Triangle_and_Hexagonal_Lattice_Networks_of_Identical_Resistor academia.edu]</ref>
 
Dia berasal dari [[Jayapura]], [[Papua]] dan merupakan anak bungsu di antara lima bersaudara dari keluarga pasangan Nelce Waho, 40 tahun, dan Silas Saa, 48 tahun.
 
'''Septinus George Saa'''. Ia dikenal sebagai sang jenius dari papua. Salah satu ‘mutiara’ dari papua. Septinus George Saa lahir di Manokwari pada 22 September 1986. Sejak kecil, dia sering tinggal berpindah-pindah mengikuti orang tuanya. Bahkan, tak jarang dia hidup terpisah dari orang tua.
 
Septinus George Saa adalah seorang pemenang lomba First Step to Nobel Prize in Physics pada tahun 2004 dari Indonesia. Makalahnya berjudul Infinite Triangle and Hexagonal Lattice Networks of Identical Resisto. bahkan rumus Penghitung Hambatan antara Dua Titik Rangkaian Resistor yang Ditemukannya diberi namanya sendiri yaitu '''“George Saa Formula”.'''
 
Prestasi pemuda berusia 19 tahun ini sangat mengagumkan. Rumus yang ditemukannya berhasil memenangkan First Step to Nobel Prize in Physic yang itu mengungguli ratusan paper dari 73 negara yang masuk ke meja juri. Para juri yang terdiri dari 30 jawara fisika dari 25 negara itu hanya membutuhkan waktu tiga hari untuk memutuskan pemuda 17 tahun asal Jayapura ini menggondol emas.
 
== Keluarga dan pendidikan ==
Baris 16 ⟶ 8:
== Riwayat pendidikan ==
* SMUN 3 Buper Jayapura
* 2006: Polish Academy of Science di Polandia, belajar riset selama sebulan (2016)
* Beasiswa dari Freedom Insitute milik Aburizal Bakrie untuk melanjutkan studi S1 di jurusan ''aerospace engineering'', Florida Institute of Technology. (2006-2009)
* S2 bidang teknik material [[Universitas Birmingham]], [[Inggris]]. (2015)
* <ref>https://sahabatkeluarga.kemdikbud.go.id/m/index.php?r=tpost/xview&id=4154{{Pranala mati|date=Juni 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}<>
 
== Penghargaan ==
Baris 34 ⟶ 29:
== Pranala luar ==
* {{id}} [http://www.kompas.com/utama/news/0406/27/045019.htm Artikel di Kompas]
 
[[Kategori: Kelahiran 2006|Saa, Bryan George
 
[[Kategori:Kelahiran 1986|Saa, Septinus George]]