Yugoslavia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kategori
Illchy (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
 
(180 revisi perantara oleh 87 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{about||kerajaan pada 1918–1941|Kerajaan Yugoslavia|federasi sosialis pada 1945–1992|Republik Federal Sosialis Yugoslavia|federasi pada 1992–2003|Republik Federal Yugoslavia|konfederasi antara Montenegro dan Serbia pada 2003–2006|Serbia dan Montenegro}}
<table align="right"><tr><td>[[Image:SFRY_flag_large.png|250px]]</td></tr></table>
{{Infobox former country
|conventional_long_name = Yugoslavia
|native_name = Jugoslavija<br />Југославија
|common_name = Yugoslavia
|era = Abad XX
|life_span = 1918–1941<br />1945–1992; 1992–2003<br />{{nowrap|{{small|{{nobold|1941–1945: [[Pemerintahan dalam pengasingan]]}}}}}}
|p1 = Kerajaan Serbia{{!}}Serbia
|flag_p1 = State Flag of Serbia (1882-1918).svg
|p2 = Kerajaan Montenegro{{!}}Montenegro
|flag_p2 = Flag of the Kingdom of Montenegro.svg
|p3 = Negara Slovenia, Kroasia, dan Serbia
|flag_p3 = Flag of the State of Slovenes, Croats and Serbs.svg
|p4 = Austria-Hungaria
|flag_p4 = Flag of Austria-Hungary (1869-1918).svg
|p7 = Negara Bebas Fiume{{!}}Fiume
|flag_p7 = Flag of the Free State of Fiume.svg
|s1 = Kroasia
|flag_s1 = Flag of Croatia (1990).svg
|s2 = Slovenia
|flag_s2 = Flag of Slovenia.svg
|s3 = Makedonia Utara{{!}}Makedonia
|flag_s3 = Flag of Macedonia (1992–1995).svg
|s4 = Republik Bosnia dan Herzegovina{{!}}Bosnia dan Herzegovina
|flag_s4 = Flag of Bosnia and Herzegovina (1992-1998).svg
|s5 = Republik Federal Yugoslavia
|flag_s5 = Flag of Serbia and Montenegro (1992–2006).svg
|s6 = Misi Pemerintahan Sementara Perserikatan Bangsa-Bangsa di Kosovo
|flag_s6 = Flag of United Nations.svg
|image_flag = Flag of SFR Yugoslavia.svg
|flag_type = [[Bawah: Bendera (1945–1992)]]
|flag_border =
|image_coat = [[file:Coat of arms of the Kingdom of Yugoslavia.svg|70px]] [[file:Emblem of SFR Yugoslavia.svg|70px]]
|symbol_type = [[Lambang Yugoslavia|Atas: Lambang<br />(1918–1941)<br />Bawah: Lambang<br />(1945–1992)]]
|image_map = Yugoslavia location map.svg
|image_map_caption = Yugoslavia saat [[Periode antarperang|zaman Antarperang]] saat [[Perang Dingin]]
|national_motto =
|national_anthem ="[[Lagu Kebangsaan Kerajaan Yugoslavia|Himna Kraljevine Jugoslavije]]" (1919–1941)<br />[[File:Himna Kraljevine Jugoslavije.ogg|pus]]
----
"[[Hej Sloveni|Hej, Slaveni]]" (1945–1992)<br />[[File:Hey, Slavs 1930s instrumental.ogg|pus]]
|capital = [[Beograd]]
|coordinates = {{coord|44|49|N|20|27|E|type:city_source:kolossus-hewiki|display=inline, title}}
|largest_city = capital
| demonym = [[Bangsa Yugoslavia|Yugoslavia]]
|official_languages = [[Bahasa Serbo-Kroasia|Serbo-Kroasia]]<br/>[[Bahasa Makedonia|Makedonia]]<br />[[Bahasa Slovenia|Slovenia]]
|government_type = [[Kerajaan Yugoslavia|Kerajaan turun-temurun]]<br>(1918–1941)<br/>[[Republik Federal Sosialis Yugoslavia|Republik federal]]<br>(1945–1992)
{{Collapsible list
|title = Details
|bullets = yes
|[[Kerajaan konstitusional]] [[Negara kesatuan|kesatuan]]{{-}}{{small|(1918–1929, 1931–1939)}}
|[[Kerajaan mutlak]] [[Negara kesatuan|kesatuan]] di bawah [[Kediktatoran 6 Januari|kediktatoran kerajaan]] {{small|(1929–1931)}}
|[[Kerajaan konstitusional]] [[Kerajaan federal|federal]]{{-}}{{small|(1939–1941)}}
|[[Pemerintahan dalam pengasingan]] {{small|(1941–1945)}}
|[[Negara sosialis|Pemerintahan sosialis]] [[Pemerintahan sementara|sementara]] memimpin atas [[Federal Demokratik Yugoslavia|wilayah yang dibebaskan]] {{small|(1943–1945)}}
|[[Negara sosialis|Republik sosialis]] [[Negara satu partai|satu partai]] [[Marxisme-Leninisme|Marxis–Leninis]] [[Federalisme|federal]] {{small|(1945–1948)}}
|[[Negara sosialis|Republik sosialis]] [[Negara satu partai|satu partai]] [[Titoisme|Titois]] [[Federalisme|federal]] {{small|(1948–1990)}}
|[[Republik konstitusional]] [[Republik parlementer|parlementer]] [[Republik federal|federal]] {{small|(1990–1992)}}
}}
|title_leader =
|leader1 =
|year_leader1 =
|event_start = [[Penciptaan Yugoslavia|Penciptaan]]
|date_start = 1 Desember
|year_start = 1918
|event1 = [[Invasi Yugoslavia|Invasi Poros]]
|date_event1 = 6 April 1941
|event2 = [[Piagam Perserikatan Bangsa-Bangsa|Bergabung]] dengan [[Perserikatan Bangsa-Bangsa|PBB]]
|date_event2 = 24 Oktober 1945
|event3 = [[Petar II dari Yugoslavia#Penurunan dari tahta and pengasingan|Penghapusan monarki]]
|date_event3 = 29 November 1945
|event_end = [[Pembubaran Yugoslavia|Perpecahan]]
|date_end = 27 April
|year_end = 1992
|stat_year1 = 1918
|stat_area1 =
|stat_pop1 =
|stat_year2 =
|stat_area2 =
|stat_pop2 =
|cctld = [[.yu]]
|calling_code = 38
|currency = [[Dinar Yugoslavia]]
|footnotes =
|footnotes2 =
|today = {{Flag|Bosnia dan Herzegovina|size=23px}}<br />{{Flag|Kosovo|size=23px}}<br />{{Flag|Kroasia|size=23px}}<br />{{Flag|Makedonia Utara|size=23px}}<br />{{Flag|Montenegro|size=23px}}<br />{{Flag|Serbia|size=23px}}<br />{{Flag|Slovenia|size=23px}}
}}
 
'''Yugoslavia''' ({{lang-sh|Jugoslavija}} / {{lang|sh-Cyrl|Југославија}} {{IPA-sh|juɡǒslaːʋija|}}; {{lang-sl|Jugoslavija}} {{IPA-sl|juɡɔˈslàːʋija|}}; {{lang-mk|Југославија}} {{IPA-mk|juɡɔˈsɫavija|}};{{efn-ua|{{lang-sq|Jugosllavia}}; {{lang-rup|Iugoslavia}}; {{lang-hu|Jugoszlávia}}; [[Bahasa Rusyn Pannonia|Rusyn Pannonia]]: {{lang|rue|Югославия}}, <small>[[Transkripsi (linguistik)|transkr.]]</small> {{transl|rue|Juhoslavija}}; {{lang-sk|Juhoslávia}}; {{lang-ro|Iugoslavia}}; {{lang-cs|Jugoslávie}}; {{lang-it|Iugoslavia}} {{IPA-it|juɡozˈlaːvja|}}; {{lang-tr|Yugoslavya}}; {{lang-bg|Югославия}}, <small>[[Transkripsi (linguistik)|transkr.]]</small> ''Jugoslavija''}} {{Literal translation|Tanah bangsa [[Slavia Selatan]]}}), merupakan sebuah [[negara]] yang pernah ada di daerah [[Balkan]], di sebelah tenggara [[Eropa]], dari tahun 1918 sampai tahun 2003. Dalam perjalanannya, negara ini pernah berbentuk [[kerajaan]] dan [[republik]]. Negara ini beribu kota di [[Beograd]].<ref name="Y3| History, Map, Breakup, & Facts | Britannica">{{cite web
'''Yugoslavia''' merupakan sebuah [[negara]] yang pernah ada di daerah [[Balkan]], di sebelah tenggara [[Eropa]], dari tahun 1918 sampai tahun 2003. Sebelumnya negara merupakan negara [[federal]] dengan negara-negara bagian yakni [[Serbia]], [[Montenegro]], [[Slovenia]], [[Kroasia]], [[Bosnia-Herzegovina]], [[Macedonia]] serta dua daerah otonomi khusus [[Kosovo]] dan [[Vojvodina]]. Negara ini beribukota di [[Beograd]]. Untuk lengkapnya bisa melihat [[Sejarah Yugoslavia]].
| url = https://www.britannica.com/place/Yugoslavia-former-federated-nation-1929-2003
| title = Yugoslavia History, Map, Breakup, & Facts (Britannica)
| languange = Inggris
| accessdate = 2020-06-09
}}</ref>
 
== Sejarah ==
Negara-negara sempalan Yugoslavia:
=== 1910-1930-an ===
* [[Bosnia-Herzegovina]]
==== 1918 ====
* [[Kroasia]]
* Setelah dibubarkannya [[Kekaisaran]] [[Austria-Hungaria]] setelah [[Perang Dunia I]] maka “[[Kerajaan Bangsa Serbia, Kroasia, dan Slovenia]]” didirikan dengan [[Peter I]] dari Serbia sebagai [[Monarki|raja]].
* [[Makedonia]] atau [[FYROM]]
* Bibit untuk konflik pada masa datang sudah ditaburkan mulai saat ini.
* [[Slovenia]]
* Serbia menginginkan sebuah [[negara kesatuan]] padahal [[Kroasia]] menginginkan sebuah [[federasi]].
==== 1921 ====
''[[Alexander]] ''bereaksi keras dengan membubarkan parlemen dan mencanangkan diktatorialisme.
 
==== 1928 ====
Negara penerus Yugoslavia:
Kroasia mencoba melepaskan diri setelah seorang anggota [[parlemen]] dari Kroasia dibunuh.
* [[Serbia Montenegro]]
[[Berkas:Axis occupation of Yugoslavia, 1941-43.png|jmpl|ka|250px]]
==== 1929 ====
* Nama negara diubah menjadi [[Kerajaan Yugoslavia]].
* Raja Yugoslavia, Alexander, dibunuh di Paris, Prancis, oleh kelompok nasionalis ekstrem Makedonia-Kroasia.
==== 1939 ====
* [[Kroasia]] mendapatkan lebih banyak otonomi.
=== 1940-an ===
==== 1941-1945 ====
* Wali Raja Yugoslavia, Pangeran Paul, terpaksa menandatangani persetujuan kerja sama dengan Poros Jerman-Italia-Jepang. Akan tetapi para perwira Serbia yang anti-Jerman berontak dan menggulingkan pemerintahannya. Hitler marah dan menyerang Yugoslavia. Negara Balkan tersebut jatuh dengan cepat, terutama karena etnis-etnik non Serbia banyak yang bergabung dengan para penyerbu.
* Setelah menaklukkan negeri itu, Hitler memecah-belah negeri tersebut di bawah pendudukan Poros dan rezim boneka lokal. Atas perintah Hitler, bekas provinsi Kroasia, Bosnia, dan Herzegovina digabungkan ke dalam negara boneka Kroasia sementara wilayah sebagian besar Kosovo, Montenegro Selatan dan Makedonia Barat digabungkan ke dalam Negara Albania Raya. Penduduk Yugoslavia kemudian bangkit melawan pasukan pendudukan dan bergabung dengan dua kekuatan gerilya utama: kaum Chetnik yang didominasi orang Serbia pendukung raja dan kaum Partisan pimpinan Tito yang komunis.
* Negara Kroasia Merdeka dibentuk oleh Nazi sebagai negara satelit yang diperintah oleh kaum fasis kroasia bernama Ustaše. Kaum Ustaše fanatik terhadap kristen katolik namun bekerja sama dengan kaum Muslim Bosnia dan mengakui katolik dan islam sebagai agama orang kroasia.<ref>Butić-Jelić, Fikreta. Ustaše i Nezavisna Država Hrvatska 1941–1945. Liber, 1977</ref> Kaum ini berusaha membersihkan negara boneka tersebut dari orang-orang Serbia, Yahudi dan Jipsi. Antara tahun 1941-45, kaum Ustaše telah membantai sekitar 500.000 ribu orang Serbia, mengasingkan 250.000 orang dan memaksa perubahan agama mereka dari kristen ortodoks menjadi kristen katolik.<ref>{{cite web |url=http://www1.yadvashem.org/odot_pdf/Microsoft%20Word%20-%205930.pdf |title=Croatia |publisher=Shoah Resource Center – [[Yad Vashem]] |accessdate=4 January 2010}}</ref> Kaum lain yang juga dibantai adalah 37.000 Yahudi dan 25.000 Jipsi. Pembersihan etnis juga terjadi di Negara Albania Raya, di mana kaum militan Albania mengusir dan membunuh puluhan ribu orang Serbia dan orang Slavia Ortodoks lainnya, terutama di Kosovo dan Makedonia Barat, dan menggantikannya dengan para pendatang Albania dari wilayah Albania. Tragedi ini membuat trauma yang mendalam terhadap bangsa Serbia. Yugoslavia pada masa ini menjadi medan pertempuran berdarah, di mana penduduknya bukan hanya memerangi pasukan pendudukan Poros namun juga saling membantai antara sesama warga—suatu preseden bagi perang antaretnis tahun 1990-an.
 
==Lihat== pula1943 ====
* [[DisintegrasiFederal Demokratik Yugoslavia]] diproklamasikan oleh para [[partizan]] komunis.
* Negosiasi dengan pemerintahan Kerajaan Yugoslavia dalam pengasingan terus dilakukan, sementara wilayah Kerajaan Yugoslavia masih diduduki oleh [[Pihak Sekutu di Perang Dunia II|sekutu]].
 
==== 1944 ====
* Para partisan komunis dipimpin oleh [[Josip Broz Tito]], membebaskan [[Beograd]] pada bulan [[Oktober]] dengan bantuan [[tentara]] [[Uni Soviet]].
==== 1945 ====
* [[Nazi]] Jerman menyerah, para partizan mengambil alih kekuasaan di seluruh bagian negara. Pada tanggal [[29 November]], Raja Peter II dimakzulkan oleh Majelis Konstituante Komunis Yugoslavia saat masih dalam pengasingan. Pada tanggal [[2 Desember]], pemerintah komunis menyatakan keseluruhan wilayah ini sebagai bagian [[Federal Demokratik Yugoslavia]].
==== 1946 ====
* Pada tanggal [[31 Januari]], Federal Demokratik Yugoslavia berganti nama menjadi [[Republik Rakyat Federal Yugoslavia]].
* Negara ini terdiri dari: [[Serbia]], [[Kroasia]], [[Slovenia]], [[Bosnia-Herzegovina]], [[Montenegro]], dan [[Republik Makedonia]]; serta dua [[daerah otonom]] yang menjadi bagian Serbia: [[Kosovo]] dan [[Vojvodina]].
<div style="float: right; width: 256px; border: 1px solid silver; padding: 2px; margin-left: 3px">[[Berkas:Yugoslavia_Peta.jpg]]
{{br}}Yugoslavia sekitar 1990.{{br}}
1: [[Slovenia]]; 2: [[Kroasia]]; 3: [[Bosnia-Herzegovina]]; 4: [[Serbia]]; 4a: [[Vojvodina]]; 4b: [[Kosovo]]; 5: [[Montenegro]]; 6:[[Makedonia]]; A: [[Laut Adriatik]]
</div>
==== 1948 ====
 
* Melepaskan diri dari pengaruh [[Uni Soviet]]. Yugoslavia ingin berjalan sendiri dalam melaksanakan [[paham]] [[komunisme]].
 
=== 1960-an ===
==== 1961 ====
* Kekuatan vokal dalam pembentukan KTT [[Negara Non Blok]].
==== 1963 ====
* Pada tanggal 7 April, Republik Rakyat Federal Yugoslavia berganti nama menjadi [[Republik Federal Sosialis Yugoslavia]] dan Tito diangkat menjadi [[presiden]] seumur hidup.
=== 1980-1990-an ===
==== 1980 ====
* Tito meninggal, perbedaan antaretnis mulai tampak, terutama ketika pada akhir tahun 1980-an terjadi krisis [[ekonomi]]. Diskriminasi terhadap penduduk Serbia dan non Albania lainnya di Kosovo menyebabkan ribuan orang mengungsi dari provinsi tersebut. Hal tersebut membuka kembali luka lama orang Serbia dan mendorong terpilihnya [[Slobodan Milosevic]] yang mengajukan program-program nasionalis Serbia sebagai presiden Serbia: status otonom Kosovo dan Vojvodina ditiadakan. Nasionalisme berdasarkan etnisitas menjadi marak.
==== 1990 ====
* April [[pemilu]] di negara-[[negara bagian]]. Di [[Slovenia]] dan [[Kroasia]], daerah terkaya, [[partai]] pro kemerdekaan menang. Di [[Serbia]] dan [[Montenegro]], partai komunis menang.
==== 1991 ====
* Pada tanggal 25 Juni, Slovenia dan Kroasia memproklamasikan [[kemerdekaan]]. Tentara Federal (terutama beranggotakan orang Serbia) mengintervensi. Akan tetapi perang di Slovenia hanya berlangsung 7 hari karena penduduk di sana nyaris homogen sehingga tidak ada kepentingan warga Serbia yang terancam. Dibandingkan dengan Slovenia yang memiliki penduduk homogen, perang di Kroasia berlangsung sengit dan lama serta kejam karena ingatan sejarah Perang Dunia II maupun besarnya komunitas Serbia di wilayah tersebut. Ketika [[Republik Makedonia]], negara bagian termiskin, me[[merdeka]]kan diri pada tanggal [[8 September]], Tentara Federal diam saja.
==== 1992 ====
* Penduduk Muslim Bosnia dan Kroasia di Bosnia-Herzegovina memilih untuk merdeka dan mendeklarasikan negara [[Bosnia-Herzegovina]]. Penduduk Serbia Bosnia menolak hasil tersebut dan berusaha membentuk negara terpisah dengan bantuan Tentara Federal Yugoslavia, yaitu [[Republik Serbia Bosnia dan Herzegovina]] yang kemudian menjadi [[Republik Srpska]].
* Sekali lagi, perang di Bosnia-Herzegovina berlangsung sengit dan kejam antara tahun 1992 hingga 1995. Pada perang ini terjadi genosida oleh tentara Republika Srpska terhadap 8.000 pria dan 30.000 sipil kaum muslim bosnia.<ref>ICTY; "Address by ICTY President Theodor Meron, at Potocari Memorial Cemetery" The Hague, 23 June 2004 [http://www.icty.org/sid/8409 ICTY.org]</ref><ref>ICTY; "Krstic judgement" [http://www.unhcr.org/refworld/publisher,ICTY,,,414810d94,0.html UNHCR.org]</ref>
* Dari enam negara bagian hanya Serbia dan Montenegro yang tertinggal, yang kemudian membentuk [[Republik Federal Yugoslavia]] pada tanggal [[28 April]] [[1992]].
 
==== 1995 ====
* [[Perjanjian Dayton]] mengakhiri [[perang]] di Bosnia-Herzegovina.
==== 1999 ====
* Pecah pemberontakan orang Albania di Kosovo. Upaya memadamkan pemberontakan tersebut oleh Serbia menyebabkan banjirnya kaum pengungsi Albania ke wilayah tetangga. [[NATO]] tanpa mandat [[PBB]] menyerang Serbia. Milosevic menyerah dan Kosovo diberikan di bawah pengawasan internasional. Giliran penduduk Serbia yang dibersihkan secara etnis oleh KLA. Kelompok gerilyawan Albania ini juga menghancurkan banyak peninggalan budaya Serbia di Kosovo sebagai jalan menghapuskan jejak orang Serbia di sana. Tujuan utama KLA sendiri adalah menggabungkan Kosovo dan berbagai wilayah Balkan lainnya yang dihuni orang Albania ke dalam suatu Negara Albania Raya, seperti yang terjadi pada masa Perang Dunia II. Pemberontakan orang Albania meluas ke Makedonia, yang sebelumnya dengan tangan terbuka menerima pengungsi Albania dari Kosovo.
=== 2000-an ===
==== 2000 ====
* Pada bulan [[Oktober]], Milosevic mundur setelah [[Vojislav Kostunica]] menang [[pemilu]].
==== 2001 ====
* Milosevic diserahkan kepada [[Pengadilan Internasional untuk Bekas Yugoslavia]].
==== 2002 ====
* Pada bulan [[Maret]], pemerintah Serbia dan Montenegro sepakat untuk membuat uni yang lebih bebas.
==== 2003 ====
* Pada tanggal [[4 Februari]], Republik Federal Yugoslavia dibentuk ulang sehingga menjadi [[Uni Negara Serbia dan Montenegro]].
* Dengan ini, berakhirlah perjalanan panjang negara Yugoslavia.
[[Berkas:Breakup of Yugoslavia.gif|jmpl|Pemisahan dari waktu-ke waktu kerajaan Yugoslavia.]]
 
== Kelanjutan ==
Negara-negara yang dipecah dari wilayah Yugoslavia:
* [[Slovenia]]
* [[Kroasia]]
* [[Makedonia]]
* [[Bosnia-Herzegovina]]
* [[Montenegro]]
* [[Serbia]]
* [[Kosovo]]
 
== Catatan ==
{{notelist-ua}}
{{Notelist}}
 
== Referensi ==
{{reflist}}
 
== Lihat pula ==
{{Commonscat-inline|Yugoslavia}}
* [[Vojvodina]]
* [[Kepala Negara Yugoslavia]]
* [[Disintegrasi Yugoslavia]]
* [[Daftar Negara-Negara di Dunia]]
{{Authority control}}
 
[[Kategori:Yugoslavia| ]]
[[kategori:Bekas negara]]
[[Kategori:Bekas negara di Eropa]]
[[kategori:Yugoslavia|*]]
 
[[da:Jugoslavien]]
[[de:Jugoslawien]]
[[en:Yugoslavia]]
[[fr:Yougoslavie]]
[[en:Yugoslavia]]
[[ja:&#12518;&#12540;&#12468;&#12473;&#12521;&#12499;&#12450;]]
[[pl:Jugos&#322;awia]]
[[sl:Jugoslavija]]
[[sv:Jugoslavien]]