Arginina: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
I am a representative of Merck (Sigma Aldrich), and as there was a recent website migration, the existing link for the text (Sigma-Aldrich "http://www.sigmaaldrich.com/MSDS/MSDS/PleaseWaitMSDSPage.do?language=EN-generic&country=PL&brand=SIGMA&productNumber=11009&PageToGoToURL=http%3A%2F%2Fwww.sigmaaldrich.com%2Fcatalog%2Fproduct%2Fsigma%2F11009%3Flang%3Dpl") on the page has expired and hence updated with the appropriate one. Thank You! Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
Penambahan penjelasan dan referensi #1lib1ref #1lib1refID #1lib1ref2024 |
||
(Satu revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan) | |||
Baris 93:
}}
|ImageFile1 = Arginine 10.svg}}
[[Asam amino]] '''arginina''' memiliki kecenderungan basa yang cukup tinggi akibat eksesi dua gugus [[amina]] pada gugus residunya. Asam amino ini tergolong setengah esensial bagi manusia dan [[mamalia]] lainnya, tergantung pada tingkat perkembangan atau kondisi kesehatan. Bagi anak-anak, asam amino ini esensial. Asam amino ini tidak berwarna, dan dapat larut dalam air<ref>{{Cite book|last=Parker|first=Sybil, P|date=1984|title=McGraw-Hill Dictionary of Biology|publisher=McGraw-Hill Company|url-status=live}}</ref>
Pangan yang menjadi sumber utama arginina adalah produk-produk peternakan (''dairy products'') seperti daging, susu (dan olahannya), dan telur. Dari produk tumbuhan dapat disebutkan cokelat dan biji kacang tanah.
|