Yudas bin Yakobus: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 52 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q43945
Tidak ada ringkasan suntingan
 
(10 revisi perantara oleh 9 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 5:
|feast_day=[[28 Oktober]], [[19 Juni]]
|venerated_in=[[Gereja Katolik Roma]], [[Gereja Ortodoks]], [[Gereja Katolik Ritus Timur]], [[Kristen Koptik]], [[Gereja Anglikan]]
|image=(Albi) Saint Jude Thaddée 1620 - Georges de La Tour Inv.166.jpg
|image=Stjudethaddeus.JPG
|imagesize=200px
|caption=Lukisan oleh [[Georges de La Tour]]. c. 1615-1620.
Baris 19:
|attributes=kapak, pentung, kapal, dayung, medali
|patronage=[[Armenia]], kehilangan harapan, situasi genting, rumah sakit
|major_shrine=[[Santo Petrus, Roma]], [[Rheims]], [[Toulouse, PerancisPrancis]]
|suppressed_date=
|issues=
}}
{{disambiginfo|Yudas}}
'''Santo Yudas sang Rasul''' adalah salah satu dari [[keduabelas rasul]] [[Yesus]] [[Kristus]]. Dalam [[Alkitab]] dicatat dengan nama "'''Yudas anak Yakobus'''"<ref>{{Alkitab|Lukas 6:16}}</ref> atau "'''Yudas bin Yakobus'''".<ref>{{Alkitab|Kisah Para Rasul 1:13}}</ref> Ia dikenal dengan nama lainnya '''Tadeus''', atau '''Yudas Tadeus'''. Ada yang menyamakan dengan [[Yudas bin Yusuf|Yudas (saudara Yesus)]], penulis [[Surat Yudas]], namuntetapi jelas berbeda orang dengan [[Yudas Iskariot]], salah seorang darimantan [[keduabelaskedua belas rasul]] lainnyayang mengkhianati [[Yesus]], karena ada catatan mengenai "Yudas, yang bukan Iskariot".<ref>{{Alkitab|Yohanes 14:22}}</ref> Penulis Katolik Michal Hunt berpendapat bahwa Yudas Tadeus mungkin disebut Jude dalam terjemahan bahasa Inggris Perjanjian Baru untuk menghindari kebingungan dengan Yudas Iskariot. Perubahan nama ini dilakukan oleh para penerjemah awal dari bahasa Yunani ke dalam bahasa Inggris. Dalam banyak bahasa lain, selain bahasa Inggris dan Prancis, Yudas Tadeus dan Yudas disebut dengan nama yang sama, tanpa ada perbedaan.
 
== Referensi ==
 
{{reflist}}
 
== Pranala luar ==
 
* [http://www.domestic-church.com/CONTENT.DCC/19980901/SAINTS/STJUDE.HTM Santo Simon dan Santo Yudas]
* [http://roswell.fortunecity.com/price/449/actthad.htm Kisah Thaddeus] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20070323152114/http://roswell.fortunecity.com/price/449/actthad.htm |date=2007-03-23 }}
 
{{Tokoh Perjanjian Baru}}
{{bio-stub}}
 
[[Kategori:Rasul Yesus]]
 
 
{{bioBio-stub}}