Koridor 2 Trans Jatim: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Konektivitas: Perbaikan kesalahan ketik
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
k Rute lintasan dan konektivitas: Perbaikan kesalahan ketik
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
 
(14 revisi perantara oleh 2 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{Infobox rail service
|name=[[:commons:Data:Koridor 2 Trans Jatim (penyesuaian 35).map|<font style="color:#FFFFFF;background:#0389D2;">'''K2'''</font>]]<br>Mojokerto–Surabaya<br><font style="color:#0389D2;">'''<small><small>''(Terminal Kertajaya–MedaengKertajaya–Dukuh Menanggal PP)''</small></small>'''</font>
|color={{rcr|Trans Jatim|k2}}
|type=bus transit aglomerasi
Baris 9:
|operator=PT Bagong Dekaka Makmur
|start=Terminal Kertajaya
|end=• Terminal Purabaya (20 Agustus–17 November 2023)<br>• Medaeng (per 18 November 2023)<br>• Dukuh Menanggal (per 24 Januari 2024)<br>• Terminal Intermoda Joyoboyo (TBA)
|distance=± {{convert|4042,0|km}}
|frequency=10–20 menit sekali
|map={{maplink|from=Koridor 2 Trans Jatim (penyesuaian 35).map|zoom=10|frame-align=center|frame-width=300|frame-height=200|plain=yes|frame=yes|frame-latitude=-7.41541|frame-longitude=112.574584}}{{Koridor 2 Trans Jatim}}
}}
 
'''Koridor 2 Trans Jatim''' adalah layanan [[Trans Jatim]] pada kawasan aglomerasi [[Gerbangkertosusila]] yang mengkoneksikan wilayah [[Kota Mojokerto|Kota]]/[[Kabupaten Mojokerto]] dengan [[Kota Surabaya]]. Koridor ini diluncurkan oleh Gubernur [[Jawa Timur]], [[Khofifah Indar Parawansa]] pada 20 Agustus 2023 di [[Terminal Kertajaya]]. Sebanyak 53 halte koridor ini tersebar pada ruas lintasan, yangsejauh sebagian40 km. Sebagian besar beradalintasan dikoridor jalurini arteriberada pada jalan arteri sisi utara wilayah administrasi [[Kabupaten Sidoarjo]], sepertimembentang dari [[Tarik, Sidoarjo|Kecamatan Tarik]], [[Balongbendo, Sidoarjo|Balongbendo]], [[Krian, Sidoarjo|Krian]] hingga, [[Taman, Sidoarjo|Taman]] hingga [[Waru, Sidoarjo|Waru]].
 
Total unit [[Bus sedang|bus medium]] yang dikerahkan untuk koridor 2 Trans Jatim sebanyak dua puluh unit termasuk dua unit cadangan lainnya. Unit-unit bus pada koridor ini beroperasi secara terjadwal setiap harinya antara pukul 04.00–21.00 WIB. Estimasi [[Waktu antara|waktu tunggu antar keberangkatan (''headway'')]] koridor ini dari titik terminus berselang sepuluh menit pada jam-jam sibuk dan 15–20 menit pada jam normal.
Baris 28:
Bus hijau sendiri sudah mengaspal pada relasi perjalanan Mojokerto–Surabaya (Joyoboyo) sejak tahun 1994. Pada masa keemasannya di tahun 1998–2000, unit bus yang beroperasi mencapai 118 unit. Namun saat ini hanya tersisa sekitar tiga puluh unit bus yang masih aktif per tahun 2023. Sebagian besar kondisi unit bus memasuki usia uzur karena sudah beroperasi lebih dari 24 tahun.<ref>{{cite news|author=Enggran Eko Budianto|date=6 Agustus 2023|title=Eksis sejak 1994, bus ijo Mojokerto-Surabaya siap-siap tergusur Trans Jatim|url=https://www.detik.com/jatim/berita/d-6861901/eksis-sejak-1994-bus-ijo-mojokerto-surabaya-siap-siap-tergusur-trans-jatim/amp|publisher=detik.com|accessdate=25 Agustus 2023}}</ref>
 
Puluhan unit bus hijau yang laik masih diizinkan mengaspal seperti biasa. Rinciannya adalah sepuluh unit dari PO Hikmah Trans Jaya, enam unit dari PO Djoko Kendil, empat unit dari PO Karya Bintang Mandiri, dan lainnya dari PO Amoedi Putra danmaupun PO Guntur YS.<ref>{{cite news|author=Martda Vadetya|editor=Fendy Hermansyah|date=9 September 2023|title=Armada bus hijau di Mojokerto tak layak jalan, dishub bakal evaluasi|url=https://radarmojokerto.jawapos.com/mojokerto/amp/822947947/armada-bus-hijau-di-mojokerto-tak-layak-jalan-dishub-bakal-evaluasi|publisher=radarmojokerto.jawapos.com|accessdate=6 Desember 2023}}</ref> Pengecualian terjadi pada [[Trayek angkutan|trayek bus]] yang izin trayeknya sudah nonaktif, secara otomatis dihapus dan tidak dapat diperpanjang lagi.<ref>{{cite news|author=Farisma Romawan|editor=Fendy Hermansyah|date=5 Agustus 2023|title=Bus hijau Mojokerto-Surabaya bakal dihapus, pemprov operasikan bus Trans Jatim
|url=https://radarmojokerto.jawapos.com/mojokerto/amp/822340327/bus-hijau-mojokerto-surabaya-bakal-dihapus-pemprov-operasikan-bus-trans-jatim|publisher=radarmojokerto.jawapos.com|accessdate=25 Agustus 2023}}</ref><ref>{{cite news|author=Hanif Nanda Zakaria|editor=Dwi Lindawati|date=14 August 2023|title=Bus Trans Jatim ancam nasib bus hijau di Mojokerto, bakal tak beroperasi lagi?|url=https://tugujatim.id/bus-trans-jatim-ancam-nasib-bus-hijau-di-mojokerto/|publisher=tugujatim.id|accessdate=25 Agustus 2023}}</ref> Dari total 48 pramudi, tujuh diantaranya adalah eks [[sopir]] bus hijau yang berminat untuk beralih menjadi pramudi melalui sistem rekrutmen.<ref>{{cite news|author=Enggran Eko Budianto|date=23 Agustus 2023|title=Cuma 7 sopir bus ijo yang beralih jadi pengemudi Trans Jatim koridor II|url=https://www.detik.com/jatim/berita/d-6890683/cuma-7-sopir-bus-ijo-yang-beralih-jadi-pengemudi-trans-jatim-koridor-ii/amp|publisher=detik.com|accessdate=25 Agustus 2023}}</ref>
 
Baris 42:
!style="background-color:#ffdab9;" width="30px"|Item perubahan!!style="background-color:#ffdab9;" width="155px"|Rute lintasan sebelumnya!!style="background-color:#ffdab9;" width="155px"|Pembaruan rute lintasan
|-
|{{center|sirkulasiaksesibilitas akses Halte [[Terminal Krian]]}}||{{maplink|from=Koridor 2 Trans Jatim (awal).map|zoom=14|frame-latitude=-7.411409|frame-longitude=112.5805|frame-align=center|frame-width=150|frame-height=150|frame=yes|text=20 Agustus–19 September 2023}}Mulanya arus keluar-masuk menuju Terminal Krian dari Jl. Basuki Rahmat harus melintasi Jl. Setiabudi. Sedangkan arus keluarnya melalui ruas jalan searah pada Jl. Setiabudi dan melintasi Jl. Ki Hajar Dewantara (searah ke Surabaya/Mojokerto).||{{maplink|from=Koridor 2 Trans Jatim (penyesuaian 1).map|zoom=14|frame-latitude=-7.411409|frame-longitude=112.5805|frame-align=center|frame-width=150|frame-height=150|frame=yes|text=20 September 2023–seterusnya}}Arus keluar-masuk Terminal Krian dari Jl. Basuki Rahmat melintasi Jl. Setiabudi (PP)bolak-balik untuk memangkas waktu tempuh serta menghindari titik kemacetan di simpangan proyek Flyover Krian.
|-
|{{center|titik terminus sisidi Waru (perbatasan Kota Surabaya)}}||{{maplink|from=Koridor 2 Trans Jatim (penyesuaian 1).map|zoom=13|frame-latitude=-7.3497|frame-longitude=112.721718|frame-align=center|frame-width=150|frame-height=150120|frame=yes|text=20 Agustus–17 November 2023}}Mulanya titik terminus K2 berlokasi di Terminal Purabaya. K2 terkoneksi dengan koridor K1 dan berbagai moda angkutan umum di Halte Terminal Purabaya danataupun Halte Bungurasih.||{{maplink|from=Koridor 2 Trans Jatim (penyesuaian 2).map|zoom=13|frame-latitude=-7.3497|frame-longitude=112.721718|frame-align=center|frame-width=150|frame-height=150120|frame=yes|text=18 November 2023–seterusnya2023–23 Januari 2024}}Titik terminus K2 dipindahkan ke Halte Medaeng, sehingga tidak melintasi Terminal Purabaya dan Halte Bungurasih lagi. AkibatnyaSkema koneksi antarkoridor dari K2 ke K1 terputus.
|-
|rowspan=2|{{center|rute lintasan di Kota Mojokerto}}||{{maplink|from=Koridor 2 Trans Jatim (penyesuaian 2).map|zoom=13|frame-latitude=-7.478|frame-longitude=112.449|frame-align=center|frame-width=150|frame-height=185|frame=yes|text=20 Agustus–1 Desember 2023}}Mulanya rute lintasan PP antara Terminal Kertajaya hingga Halte Gunung Gedangan melalui ruas Jl. Raya Bypass Mojokerto, begitupula sebaliknya.||{{maplink|from=Koridor 2 Trans Jatim (penyesuaian 3).map|zoom=13|frame-latitude=-7.478|frame-longitude=112.449|frame-align=center|frame-width=150|frame-height=185|frame=yes|text=2 Desember–31 Desember 2023–seterusnya2023}}Rute lintasan PP diubah melalui Jl. Jayanegara, Jl. Pahlawan, Jl. Gajahmada, Jl. Empunala, Jl. Benteng Pancasila danhingga Jl. Kedungsari.
|-
|||{{maplink|from=Koridor 2 Trans Jatim (penyesuaian 4).map|zoom=13|frame-latitude=-7.478|frame-longitude=112.449|frame-align=center|frame-width=150|frame-height=185|frame=yes|text=1 Januari 2024–seterusnya}}Rute lintasan dikembalikan seperti sebelumnya melalui Jl. Raya Bypass Mojokerto lagi.
|{{center|'''•<br>•<br>•'''<br>dst.}}||||
|-
|stylerowspan="background:#FFFFF5"2|{{center|''perluasan kelintasan perkotaandi Kota Surabaya''}}||style="background:#FFFFF5"|{{maplink|from=Koridor 2 Trans Jatim (penyesuaian 34).map|zoom=1213|frame-latitude=-7.3222339|frame-longitude=112.7334723|frame-align=center|frame-width=150|frame-height=200160|frame=yes|text=''218 DesemberNovember 2023–TBA''2023–23 Januari 2024}}Titik terminus berada di Halte Medaeng, yang berada pada ujung utara wilayah administrasi Kabupaten Sidoarjo (belum masuk wilayah Kota Surabaya).||style="background:#FFFFF5"|{{maplink|from=Koridor 2 Trans Jatim (penyesuaian 45).map|zoom=1213|frame-latitude=-7.3222339|frame-longitude=112.7334723|frame-align=center|frame-width=150|frame-height=200160|frame=yes|text=''November/Desember24 2023''Januari 2024–seterusnya}}Rute lintasan diperpanjang pada ruas Jl. Ahmad Yani Surabaya dengan menambah dua halte baru di Dukuh Menanggal dan Siwalankerto.
|-
|||{{maplink|from=AKDP Jawa Timur relasi Mojokerto–Joyoboyo.map|zoom=12|frame-latitude=-7.325|frame-longitude=112.723|frame-align=center|frame-width=150|frame-height=185|frame=yes|text=''2024 (TBA)''}}Rute lintasan akan terus diperluas hingga Terminal Intermoda Joyoboyo (TIJ), sesuai dengan rencana awal ''scrapping'' trayek bus hijau eksisting.
|}
</center>
Baris 60 ⟶ 62:
Kabid Angkutan Jalan Dishub Jawa Timur, Ainur Rofiq menjelaskan bahwa perubahan layanan koridor 2 Trans Jatim tersebut hanya bersifat sementara. Alasan utama perubahan karena rute layanan koridor ini hingga ke Terminal Intermoda Joyoboyo (TIJ) masih belum bisa dipenuhi sampai November akhir.<ref name=":1"/> {{red|Walau dinilai merugikan penumpang, tapi diharapkan dapat menguntungkan serta meningkatkan perekonomian pelaku jasa ojek online yang banyak terpusat di kawasan Medaeng.}}<ref>{{cite news|author=Hilda Rinanda|date=19 November 2023|title=Bus Trans Jatim koridor II kini sudah tak turun di Terminal Bungurasih|url=https://www.detik.com/jatim/berita/d-7045377/bus-trans-jatim-koridor-ii-kini-sudah-tak-turun-di-terminal-bungurasih/amp|publisher=detik.com|accessdate=6 Desember 2023}}</ref>{{efn|Jarak antara Halte Medaeng dengan Terminal Purabaya hanya terpaut 1,8 km. Rata-rata tarif ojek online penghubung dua kawasan tersebut biasanya dipatok sebesar Rp15.000,00–20.000,00. Sedangkan angkutan perkotaan trayek H1 atau HN menerapkan tarif kawasan sebesar Rp7.000,00.}}
 
Analis Angkutan Dishub Jawa Timur, Cito Eko Yuli Saputro juga membeberkan secaraduduk runtutpermasalahan mengenai kronologi permasalahanantara koridor 2 Trans Jatim dengan lyn HN. Secara garis besar, organda lyn HN ingin menuntut Dishub Jawa Timur agar segera mengoperasikan koridor ini sesuai izin trayek aslinya. Karena skema pengadaannya menggunakan proses ''scraping'' (pembekuan izin trayek) layanan bus hijau, artinya koridor ini seharusnya menggunakan relasi perjalanan yang sama dengan bus hijau, yakni Terminal Kertajaya–Terminal Joyoboyo PP (tidak masuk Terminal Purabaya). Keterbatasan anggaran membuat Dishub Jawa Timur hanyabelum bisa merealisasikan koridor ini hingga Terminal Joyoboyo sejak awal diluncurkan. Solusinya, BPTD Kelas II Jawa Timur pun turut membantu menyediakan halte transit di Terminal Purabaya sajasebagai titik terminus lintasan koridor ini untuk sementara waktu. Dishub Jawa Timur menargetkan koridor ini sudah bisa menjangkau Kota Surabaya sesuai izin trayek asli hingga tenggat waktu November 2023. Dikarenakan target belum terpenuhi hingga batas tenggat waktu, relasi perjalanan koridor ini akhirnya dipangkas hingga Halte Medaeng per 18 November 2023.<ref>{{cite web|author1=Cito Eko Yuli Saputro|author2=Wismanti|date=11 Desember 2023|title=#LIVE – TRANS JATIM Menyambut Tantangan di 2024|url=https://www.youtube.com/live/ftH55pRrZFk?si=miRuaK68ICCnuxQW|website=Suara Surabaya (dalam Youtube)|access-date=12 Desember 2023}}</ref>
 
==Deskripsi layanan==
Baris 98 ⟶ 100:
==Referensi==
{{reflist}}
==Lihat pula==
*[[:commons:Data:Jalur HN Angkutan Kota lintas Surabaya–Sidoarjo.map|Rute lintasan lyn HN]]
*[[:commons:Data:AKDP Jawa Timur relasi Mojokerto–Joyoboyo.map|Rute lintasan bus hijau]]
 
==Pranala luar==