Soundwave: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
LaninBot (bicara | kontrib)
k namun (di tengah kalimat) → tetapi
Wadaihangit (bicara | kontrib)
Fitur saranan suntingan: 2 pranala ditambahkan.
 
(5 revisi perantara oleh 4 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 2:
{{infobox Transformers|
name =Soundwave
|image =Decepticon Soundwave Classic.jpgpng
|caption =
|affiliation =Decepticon
Baris 51:
== Beast Wars ==
=== Profil ===
Sebuah karakter bernama Soundwave --- tentu saja tidak ada hubungannya dengan karakter orsinil G1 --- dirilis sebagai bagian dari Beast Wars Mutants pada tahun 2000. Meskipun Beast Wars resminya merupakan kelanjutan atau ada hubungannya dengan Generation 1 (di mana Soundwave tampil sebagai [[Kameo|cameo]] dalam salah satu episode berjudul The Agenda Pt. III), karakter yang dirilis ini tidak ada hubungannya sama sekali dengan Decepticon orisinil Soundwave.
 
Sebagai mutan, Soundwave versi ini bisa berubah dari kelelawar menjadi alligator, tanpa mode robot. Dengan radar yang ada dalam mode kelelawar dan rahang tajam yang ada di mode alligator, ia terlibat dalam beragam misi. Dengan radar yang ia miliki, Soundwave dapat mendeteksi semua gelombang secara sensitive. Dan dalam mode alligator, ekornya dapat mendeteksi gerakan seismic dalam tanah.
Baris 64:
Menurut biodata resminya, Soundwave yang berasal dari Planet X ternyata adalah seorang agen untuk [[Unicron]]. Bersama [[Sideways]], mereka berdua adalah korban selamat dari usaha pemusnahan massal, dan kemudian mereka sepakat untuk loyal kepada Unicron. Soundwave di versi ini memiliki senjata berupa dua kanon, dan ia dapat bersembunyi disamping hologram saat ia bekerja dengan Laserbeak.
 
Pengisi suara Soundwave dalam versi [[bahasa Inggris]] di serial ini adalah [[Gary Chalk]] yang kemudian digantikan oleh [[Robert O. Smith]]. Sementara dalam versi [[bahasa Jepang]], pengisi suaranya adalah [[Taketora]].
 
=== Serial animasi ===
Baris 82:
 
=== Revenge of The Fallen ===
Pada akhir 2007 lalu diadakan sebuah poling tentang karakter apa saja yang ingin ditampilkan dalam sekuel Transformers. Ternyata Soundwave adalah satu dari banyak karakter yang diminta oleh masyarakat agar tampil dalam sekuel film tersebut. Michael Bay selaku sutradara Transformers pun akhirnya memastikan Soundwave akan tampil dalam film sekuel ''[[Transformers: Revenge of the Fallen]]''. Dalam film yang di rilis pada 26 Juni di AS ini, Soundwave menjadi sebuah satelit luar angkasa yang menyadap satelit milik Amerika Serikat demi mendapatkan sisa potongan All Spark.Dialah juga yang menembakkan misil yang ternyata adalah Ravage.Hal itu bertujuan agar Ravage mencuri potongan Allspark terakhir di pangkalan US.dia berhasil melakukannya dengan mengisi lubang udara dengan semacam bola besi yang yang bergabung menjadi robot tipis setinggi 50-70 cm yang bernama Reedman dia sempat menyerang salah satu anggota NEST. Namun, Soundwave tidak tampil dalam pertempuran di Mesir.
 
=== Dark of the Moon ===
Baris 94:
Musuh utama Soundwave dalam serial ini adalah [[Bulkhead]]. Dalam sebuah pertarungan, Bulkhead sebenarnya berhasil mengalahkan Soundwave. Namun sebelum Soundwave hancur, ia dengan segera mengubah dirinya menjadi sebuah [[MP3]] player, dan kabur. Sejak itulah Soundwave tidak diceritakan lagi dalam serial ini.
 
Soundwave kali ini bermodel mobil dengan gitar listrik raksasa.Berbeda di serial sebelumnya yaitu tape recorder.Gitar listrik Soundwave selain untuk senjata bisa untuk menghipnotismenghipnosis dengan suara ultrasonic.Masalahnya Soundwave kesulitan dalam mengontrol gitarnya,sehingga kadang-kadang anggota Decepticons merasa terganggu.
 
== Pranala luar ==
* [http://thejerseydevilfactsheet.com/soundwave/index.html/ Situs penghargaan untuk Soundwave 2007] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20080321042536/http://thejerseydevilfactsheet.com/soundwave/index.html |date=2008-03-21 }}
* [http://www.plumed-serpent.com/soundwave.html Situs penghargaan untuk Soundwave karya Raksha] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20080706135113/http://www.plumed-serpent.com/soundwave.html |date=2008-07-06 }}
* [http://www.toybin.org/search.php?q=1984+Decepticon+Soundwave Soundwave di ToyBin] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20080419120048/http://www.toybin.org/search.php?q=1984+Decepticon+Soundwave |date=2008-04-19 }}
* [http://www.youtube.com/watch?v=A1kyVOJSoFk/ Blaster (Autobots) vs. Soundwave (Decepticons) – Siapa yang menang?]