Robertus Bellarminus: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
 
(12 revisi perantara oleh 6 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 10:
|birth_place=[[Montepulciano]], [[Italia]]
|death_place=[[Roma]], [[Italia]]
|titles=Uskup, Pengaku Iman dan DoktorPujangga Gereja
|beatified_date=13 Mei 1923
|beatified_place=Roma
Baris 26:
}}
 
[[Berkas:Stemma dei Roberto Francesco Romolo Bellarmino.png|thumbjmpl|]]
'''RobertRobertus BellarmineBellarminus''' ({{lang-la|Robertus Bellarminus}}; {{lang-it|Roberto Francesco Romolo Cardinale Bellarmino}}; {{lahirmati|[[Montepulciano]], [[Siena]], [[Italia]]|4|10|1542|[[Roma]], Italia|17|9|1621}}) adalah seorang imam [[Yesuit]] Italia dan seorang kardinal [[Gereja Katolik Roma]]. Ia ikut serta di dalam langkah-langkah Gereja Katolik terhadap [[Giordano Bruno]] dan [[Galileo Galilei]]. Ia dikanonisasi pada tahun 1930 dan adalah seorang Santo dan seorang [[DoktorPujangga Gereja]] di dalam [[Gereja Katolik Roma]].<ref>http://www2.fiu.edu/~mirandas/bios1599#Bellarmino</ref>
 
== Biografi ==
Pada tanggal [[3 Maret]] [[1599]], Sri [[Paus Klemens VIII]] mengangkat Robert Bellarminus, [[teolog]] dan [[pakar]] [[Yesuit]] menjadi [[Kardinal]] di [[Gereja Katolik Roma]]. Selama masa pontifikatnya yang berlangsung antara tahun [[1592]] sampai [[1605]], [[Paus Klemens VIII]] sudah dikenal dengan tradisinya mengangkat figur-figur yang menonjol ke dalam ranking Kardinal, seperti misalnya sejarawan Gereja yang menonjol [[Cesare Baronio]] yang diangkat menjadi Kardinal pada tahun 1596. Akan tetapi, sewaktu mengangkat Robert Bellarminus, Sri Paus melangkah lebih jauh dengan memberi pujian kepada sang Kardinal dengan kata-kata ini: "Kami mengangkat orang ini karena Gereja Allah tidak memiliki orang pintar yang setara dengannya." Dengan sia-sia [[Serikat Yesus]] dan bahkan Robert Bellarminus sendiri memprotes pengangkatan ini. Ketika Robert berusaha untuk menyatakan penolakannya pada waktu perayaan pengangkatannya, Sri Paus dengan tegas malahan memerintahkan Robert untuk menutup mulut dengan ancaman [[ekskomunikasi]]. Pengangkatan Robert tidak hanya menunjukkan kejelian pandangan Paus Clement VIII dalam menilai karakter seseorang, tetapi juga kristisme yang agak terang-terangan terhadap pendahulunya, [[Paus Sixtus V]] ([[1585]]-[[1590]]) yang nyaris memasukan karya terbesar Kardinal Bellarminus, "Perdebatan tentang Kontroversi Iman [[Kristen]] terhadap bidaah masa kini", ke dalam [[Daftar Buku Terlarang]], namuntetapi keburu wafat. Dalam karyanya tersebut, Robert berargumentasi bahwa kepausan hanya memiliki kuasa tak langsung dalam masalah-masalah [[sipil]] (non-gerejawi), suatu posisi yang membawa kemarahan [[Paus Sixtus V]].
 
== Masa muda ==
Baris 36:
 
== Masuk Serikat Yesus ==
Pada tahun [[1560]] dia masuk tarekat [[Serikat Yesus]] dan melanjutkan studinya di [[Roma]], [[Padua]]dan [[Louvain]]. Dia ditahbiskan pada tahun [[1570]] dan mengajar di Louvain sampai tahun [[1576]], memerangi kesalahan-kesalahan doktrin-doktrin [[Protestanisme]] dan [[Michael Baius]] ([[1513]]-[[1589]]). Michael Baius adalah [[profesor]] teologi yang memegang teguh posisi [[Agustinian]] menyangkut rahmat dan [[kehendak bebas]], yang pandangan-pandangannya dikecam oleh [[Paus Pius V]] pada tahun [[1567]]. Pada tahun 1576 Bellarminus dipanggil kembali ke Roma untuk menjabat posisi baru "[[Teologi Kontroversial]]" di [[Collegium Romanus]] milik [[Yesuit]], yang didirikan oleh [[Ignatius Loyola]] pada tahun [[1551]], namuntetapi baru diakui secara resmi oleh [[Paus Gregorius XIII]] pada tahun [[1582]]. Dari nama Sri Paus inilah namanya dikenal menjadi [[Universitas Kepausan Gregoriana]]. Disinilah Bellarminus mulai memberikan [[kuliah]] untuk mempersiapkan [[imam]]-imam Yesuit maupun imam tarekat lainnya untuk menjawab tantangan-tantangan dari teologi Protestanisme. Hal-hal ini akhirnya berkembang menjadi respon teologis yang paling penting Gereja Katolik pada abad ke-16, dalam menjawab Protestanisme, yaitu yang disebut "[[Kontroversi]]" yang terdiri dari tiga volume ([[1586]]-[[1593]]). Publikasi tiga [[volume]] yang merupakan bantahan sistematis pertama terhadap posisi Protestanisme ini menandai [[era baru]] dalam perdebatan teologis antara [[Gereja Katolik]] dan [[Kristen Reformasi]]. Bellarminus bukan pedebat yang emosional, tetapi seorang yang sangat terpelajar dan sistematis, yang tidak dapat diabaikan oleh teolog-teolog Protestan. Meskipun Robert sangat terlatih dalam [[argumentasi]] [[filosofis]] pada masa "[[Skolastisisme Kedua]]" - yaitu sebutan bagi teologi Katolik pada abad ke 16 dan 17, Robert menggunakan banyak riset-riset historis yang telah dikumpulkannya bersama-sama [[Kardinal Baronio]], terhadap posisi Protestan. "Kontroversi" boleh jadi tidak membawa banyak pengikut Protestanisme pulang ke Roma, tetapi karya ini mencetuskan ditulisnya ribuan halaman jawaban dan kontra-argumen dari pendebat-pendebat Protestan.<ref>Blackwell [[#Reference-Blackwell-1991|(1991, pp.&nbsp;47&ndash;4847–48)]].</ref>
 
== Rektor Akademi Roma ==
Baris 44:
 
== Kasus Galileo ==
Bellarminus adalah seorang sejarawan dan teolog yang hebat, namuntetapi dia bukan seorang ilmuwan. Sebagai seorang penganut paham [[Aristoteles]] dan pemegang teguh [[interpretasi]] literal dari [[Alkitab]], dan juga kapasitasnya sebagai ketua jabatan penting Gereja, [[Kongregasi bagi Doktrin Iman]], Bellarminus memegang peran yang tidak mengenakan pada awal-awal dari kasus Galileo. Pada tahun 1616 dia secara personal mengirim perintah kepada [[Galileo]] untuk berhenti mengajar bahwa [[bumi]] berevolusi mengelilingi [[matahari]]. Ini adalah suatu contoh falibilitas dari semua [[doctores ecclesiae]].
 
== Masa tua ==
[[FileBerkas:Dottrina cristiana tradotta in lingua arabica.tif|thumbjmpl|''Dottrina cristiana breve'', 1752]]
[[Dekade]] terakhir masa hidup Bellarminus diisi dengan karya-karya [[spiritual]] ketimbang kontroversi. Pada tahun [[1611]] dia mempublikasikan "[[Komentar Mazmur]]" yang besar dan kemudian membuat sejumlah tulisan-tulisan [[devosional]]. Dua diantaranya merupakan karya yang dianggap klasik, yaitu: "Terangkatnya pikiran kepada Allah melalui tangga hasil ciptaan" ([[1615]]) dan "Seni meninggal dengan baik" ([[1620]]). Berbeda dengan karya Bonaventura yang berjudul sama (yang diketahui dan dikagumi oleh Bellarminus), buku Bellarminus mengenai naik kepada Allah bukan suatu teks mistis, tetapi merupakan retorikal pada masa [[Renaissance]] yang dibuat sedemikian rupa untuk mengangkat jiwa pembacanya kepada kekaguman dan cinta kepada Allah melalui [[puji-pujian]] alam penciptaan. Karya ini mencerminkan gaya anti-mistikal yang terbentuk dalam tarekat Yesuit pada akhir abad ke-16. Demikian juga "Seni meninggal dengan baik", meskipun isinya meneruskan [[tradisi]] abad pertengahan yang lama diikuti tentang buku pegangan orang-orang yang hampir meninggal, namuntetapi merupakan suatu buku jenis yang baru - suatu [[meditasi]] yang serius, [[monastik]], sangat [[moralis]] menyangkut kematian.
 
== Penghargaan dan hari peringatan ==
Baris 61:
* Bellarmine, Robert, ''Spiritual Writings'', New York: Paulist Press, 1989. eds., [[Roland J. Teske]] and John Patrick Donnelly ISBN 0-8091-0389-3.
* {{cite book|title= Galileo, Bellarmine, and the Bible
|url= https://archive.org/details/galileobellarmin0000blac
|author= Blackwell, Richard J.
|publisher= University of Notre Dame Press
Baris 97 ⟶ 98:
== Pranala luar ==
{{sister project links|wikt=no|b=no|q=no|s=no|commons=Category:Roberto Bellarmino|n=no|v=no|voy=no|species=no|travel=no}}
* [https://archive.istoday/20121218191218/archivespug.blogspot.it/2011/10/archivio-storico-della-pontificia.html Bellarmine's Letters at Historical Archives of the Pontifical Gregorian University]
* [http://www.u.arizona.edu/~aversa/bellarmine.pdf St. Robert Bellarmine] from [[Alban Butler|Fr. Alban Butler]]'s [http://www.bartleby.com/210/ ''Lives of the Saints'']
* {{Cite encyclopedia
Baris 112 ⟶ 113:
* {{CathEncy|wstitle=St. Robert Francis Romulus Bellarmine}}
* [http://thesaurus.cerl.org/record/cnp01259823 CERL page]
* [http://www.catholic-forum.com/saints/saintr03.htm Episodes from his life] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20130326123338/http://www.catholic-forum.com/saints/saintr03.htm |date=2013-03-26 }} at Catholic forum web-site.
* [http://www.catholicism.org/de-laicis.html De Laicis (treatise on civil government) in English translation]
* [http://www.cfpeople.org/Books/7Words/cfptoc.htm The Seven Words on the Cross] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20160302224829/http://www.cfpeople.org/Books/7Words/cfptoc.htm |date=2016-03-02 }}
* [http://www.archive.org/details/theeternalhappin00belluoft The Eternal Happiness of the Saints]
* [http://www.archive.org/details/theartofdyingwel00belluoft The Art of Dying Well (archive.org)]
* [http://goodcatholicbooks.org/pdf/bellarmine_art-of-dying-well.pdf The Art of Dying Well (text PDF)] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20081218182421/http://goodcatholicbooks.org/pdf/bellarmine_art-of-dying-well.pdf |date=2008-12-18 }}
* [http://catholiceducation.org/articles/politics/pg0003.html The Writings of St. Robert Bellarmine as a Source for the Declaration of Independence] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20140711211920/http://catholiceducation.org/articles/politics/pg0003.html |date=2014-07-11 }}
* [http://www.crisismagazine.com/1994/saint-robert-bellarmine-a-moderate-in-a-disputatious-age Saint Robert Bellarmine: A Moderate in a Disputatious Age]
 
{{DoktorPujangga Gereja}}
 
[[Kategori:DoktorPujangga Gereja]]
[[Kategori:Yesuit]]
[[Kategori:SantoOrang dan Santakudus]]
[[Kategori:AkademisiAkademikus Universitas Kepausan Gregoriana]]