Tidur: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Elsa Ajarwat (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Rang Djambak (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
 
(45 revisi perantara oleh 31 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{See also|Terjaga}}
[[Berkas:A_child_sleeping.jpg|jmpl|ka|160px|Seorang anak laki-laki yang sedang tidur.]]
[[Berkas:Sleeping-girl.jpg|thumb|Tidur dikaitkan dengan keadaan relaksasi otot dan berkurangnya persepsi terhadap rangsangan lingkungan. |alt=Gadis yang sedang tidur]]
'''Tidur''' adalah keadaan istirahat alami pada berbagai [[binatang menyusui]], [[burung]], [[ikan]], dan [[binatang tidak bertulang belakang]] seperti lalat buah ''[[Drosophila]]''. Pada [[manusia]] dan banyak spesies lainnya, tidur penting untuk kesehatan.
[[Berkas:Hombre_echando_una_siesta_en_San_Cristóbal,_Cusco,_Perú,_2015-07-31,_DD_49.JPG|jmpl|Seseorang pria yang tertidur di padang rumput]]
 
'''Tidur''' atau '''beradu''' (be.ra.du) adalah suatu keadaan berkurangnya aktivitas mental dan fisik dimana [[kesadaran]] berubah dan aktivitas [[Sistem indera|sensorik]] tertentu terhambat. Saat tidur, terjadi penurunan aktivitas otot dan interaksi dengan lingkungan sekitar. Meskipun tidur berbeda dengan [[terjaga]] dalam hal kemampuan bereaksi terhadap [[Stimulus (psikologi)|rangsangan]], tidur tetap melibatkan pola [[otak]] aktif, sehingga lebih reaktif dibandingkan [[Koma (medis)|koma]] atau gangguan kesadaran.<ref>{{Cite web |title=Brain Basics: Understanding Sleep {{!}} National Institute of Neurological Disorders and Stroke |url=https://www.ninds.nih.gov/health-information/public-education/brain-basics/brain-basics-understanding-sleep |access-date=2023-02-15 |website=www.ninds.nih.gov}}</ref>
Tanda tanda kehidupan seperti kesadaran, puls, dan [[frekuensi]] pernapasan mengalami perubahan.
Dalam tidur normal biasanya fungsi [[saraf motorik]] juga [[saraf sensorik]] untuk kegiatan yang memerlukan koordinasi dengan sistem saraf pusat akan diblokade, sehingga pada saat tidur cenderung tidak bergerak dan daya tanggap pun berkurang.
 
Selama tidur, sebagian besar [[Tubuh manusia|sistem tubuh]] berada dalam keadaan [[Anabolisme|anabolik]], membantu memulihkan [[Sistem imun|sistem kekebalan]], [[saraf]], [[Rangka|kerangka]], dan [[otot]];<ref name="krueger">{{cite journal | vauthors = Krueger JM, Frank MG, Wisor JP, Roy S | title = Sleep function: Toward elucidating an enigma | journal = Sleep Medicine Reviews | volume = 28 | pages = 46–54 | date = August 2016 | pmid = 26447948 | pmc = 4769986 | doi = 10.1016/j.smrv.2015.08.005 }}</ref> ini adalah proses penting yang menjaga [[suasana hati]], [[Ingatan|memori]], dan [[Kognisi|fungsi kognitif]], dan memainkan peran besar dalam fungsi [[sistem endokrin]] dan kekebalan tubuh.<ref name=":3">{{cite web|date=2006|title=Sleep-wake cycle: its physiology and impact on health|url=https://sleepfoundation.org/sites/default/files/SleepWakeCycle.pdf|publisher=National Sleep Foundation|access-date=24 May 2017|archive-url=https://web.archive.org/web/20170830035939/https://sleepfoundation.org/sites/default/files/SleepWakeCycle.pdf|archive-date=30 August 2017|url-status=live}}</ref> [[Jam sirkadian]] internal mendorong tidur setiap hari di malam hari. Beragamnya tujuan dan [[Ilmu saraf tentang tidur|mekanisme tidur]] merupakan subjek penelitian substansial yang sedang berlangsung.<ref name=":5">{{cite web |url=https://thesciencenetwork.org/programs/waking-up-to-sleep |title=Waking Up To Sleep |access-date=25 January 2008 | vauthors = Bingham R, Terrence S, Siegel J, Dyken ME, Czeisler C |date=February 2007 |format=Several conference videos |publisher=The Science Network |archive-url=https://web.archive.org/web/20110724132410/https://thesciencenetwork.org/programs/waking-up-to-sleep |archive-date=24 July 2011 |url-status=live }}</ref> Tidur adalah perilaku yang sangat [[Urutan yang dilestarikan|dilestarikan]] dalam evolusi hewan,<ref name=Joiner2016>{{cite journal | vauthors = Joiner WJ | title = Unraveling the Evolutionary Determinants of Sleep | journal = Current Biology | volume = 26 | issue = 20 | pages = R1073–R1087 | date = October 2016 | pmid = 27780049 | pmc = 5120870 | doi = 10.1016/j.cub.2016.08.068 }}</ref> kemungkinan besar sudah ada sejak ratusan juta tahun yang lalu.<ref name="Keene & Duboue, 2018">{{cite journal | url=https://doi.org/10.1242/jeb.159533 | title=The origins and evolution of sleep. | journal=The Journal of Experimental Biology | date=12 June 2018 | accessdate=10 January 2023 | author=Keene, Alex C & Duboue, Erik R.| volume=221 | issue=11 | doi=10.1242/jeb.159533 | pmid=29895581 | pmc=6515771 }}</ref>
Fase peralihan dari sadar ke tidur disebut sebagai ''pradormitium'' dan fase peralihan dari tidur kembali ke sadar disebut sebagai ''postdormitium''. Di dalam ilmu kedokteran ilmu yang mempelajari gangguan tidur disebut sebagai [[somnologie]].
 
Manusia mungkin menderita berbagai [[gangguan tidur]], termasuk [[disomnia]] seperti [[insomnia]], [[hipersomnia]], [[narkolepsi]], dan [[apnea tidur]]; [[parasomnia]] seperti gangguan perilaku [[Tidur berjalan|tidur sambil berjalan]] dan [[Gangguan perilaku tidur gerakan mata cepat|gerakan mata cepat]]; [[bruksisme]]; dan [[gangguan tidur ritme sirkadian]]. Penggunaan cahaya buatan telah mengubah pola tidur manusia secara signifikan.<ref>{{cite news| vauthors = Randall DK |title=Book excerpt: How the lightbulb disrupted our sleeping patterns and changed the world|url=https://news.nationalpost.com/full-comment/book-excerpt-how-the-lightbulb-disrupted-our-sleeping-patterns-and-changed-the-world|access-date=31 August 2016|work=National Post|date=19 September 2012|quote="... the sudden introduction of bright nights during hours when it should be dark threw a wrench into a finely choreographed system of life.|archive-url=https://archive.today/20190407032206/https://nationalpost.com/opinion/book-excerpt-how-the-lightbulb-disrupted-our-sleeping-patterns-and-changed-the-world|archive-date=7 April 2019|url-status=live}}</ref> Sumber cahaya buatan yang umum mencakup pencahayaan luar ruangan dan layar perangkat elektronik seperti [[ponsel cerdas]] dan televisi, yang memancarkan cahaya biru dalam jumlah besar, suatu bentuk cahaya yang biasanya dikaitkan dengan siang hari. Hal ini mengganggu pelepasan hormon [[melatonin]] yang dibutuhkan untuk mengatur [[siklus tidur]].<ref>{{Cite web|date=2020-11-04|title=How Blue Light Affects Sleep|url=https://www.sleepfoundation.org/bedroom-environment/blue-light|access-date=2021-11-18|website=Sleep Foundation|language=en}}</ref>
=== Siapa yang tidur ===
 
Fase peralihan dari sadar ke tidur disebut sebagai ''pradormitium'' dan fase peralihan dari tidur kembali ke sadar disebut sebagai ''postdormitium''. Di dalam ilmu kedokteran ilmu yang mempelajari gangguan tidur disebut sebagai [[somnologie]].
Dalam dunia [[hewan|hewan,]] tidur adalah hal yang umum. Walaupun begitu, ini tidak universal. Hewan darat misalnya tidur dengan menutup [[mata]], sedangkan hewan laut belum dapat 100 persen dibuktikan, walau banyak yang mengganggap bahwa mereka juga tidur. [[Lumba-lumba]] atau [[paus]] bahkan mengorok. Lumba-lumba misalnya tidur dengan satu bagian [[otak]] saja atau [[hemisphare]], hal ini dikarenakan penyesuaian kebutuhan seekor lumba-lumba bernapas dalam air. Oleh sebab itu lumba lumba tidak melalui fase tidur [[REM]]. Contoh lain misalnya [[singa laut]] dan [[anjing laut]]; mereka dapat tidur di darat maupun di laut. jika di darat mereka mengalami fase tidur yang sama seperti manusia, jika di [[laut]] mengalami fase tidur yang sama seperti lumba-lumba.
 
Saat ini, semua hewan bertulang belakang (lebih tepatnya bertulang rahang) dipercaya ilmuwan mengalami fase tidur yang sama seperti manusia (perkecualian: [[echidna]]). Burung juga menunjukkan tidur, walau tidak pasti apakah mereka tidur dengan menonaktifkan sebagian otak. Pada beberapa binatang lain seperti ular, kadal atau ikan sulit ilmuwan percaya mereka juga tidur. Penilaian dalam eksperimen menjadi semakin sulit ketika harus membedakan istirahat biasa suatu organisme dari keadaan tidur.
 
== Manusia ==
[[Manusia]] menghabiskan sepertiga dari waktu hidupnya dengan tidur. Tidur bukan saja karena kelelahan tetapi juga karena kebiasaan dan pola hidup.<ref>{{factCite web|date=2014-06-26|title=Why Do We Need Sleep?|url=https://www.sleepfoundation.org/how-sleep-works/why-do-we-need-sleep|website=Sleep Foundation|language=en|access-date=2022-06-05}}</ref>
[[Berkas:Wanita mengantuk.jpg|jmpl|ka|180px|Mengantuk merupakan tanda seseorang harus tidur.]]
Sebagai manusia, periode kehidupan kita terbagi menjadi dua: saat tidur dan saat terbangun. Kedua periode ini saling melengkapi satu sama lain, saling melengkapi dalam menyempurnakan proses-proses yang terjadi dalam tubuh kita. <ref>{{Cite web|date=2020-09-24|title=Tidur Ngga Cuma Malem Doang! (Manfaat Tidur Siang)|url=https://satupersen.net/blog/tidur-ngga-cuma-malem-doang|website=Satu Persen|access-date=2020-10-07}}</ref>
[[Manusia]] menghabiskan sepertiga dari waktu hidupnya dengan tidur. Tidur bukan saja karena kelelahan tetapi juga karena kebiasaan dan pola hidup.{{fact}}
Sebagai manusia, periode kehidupan kita terbagi menjadi dua: saat tidur dan saat terbangun. Kedua periode ini saling melengkapi satu sama lain, saling melengkapi dalam menyempurnakan proses-proses yang terjadi dalam tubuh kita. <ref>{{Cite web|date=2020-09-24|title=Tidur Ngga Cuma Malem Doang! (Manfaat Tidur Siang)|url=https://satupersen.net/blog/tidur-ngga-cuma-malem-doang|website=Satu Persen|access-date=2020-10-07}}</ref>
 
Selain itu faktor keamanan harus dibangun untuk mengatasi kemungkinan terjadinya kriminalitas ketika kita sedang tidur. Untuk itu selalu periksa keamanan rumah sebelum tidur.
 
== Hewan ==
 
Dalam dunia [[hewan|hewan,]], tidur adalah hal yang umum. Walaupun begitu, ini tidak universal. Hewan darat misalnya tidur dengan menutup [[mata]], sedangkan hewan laut belum dapat 100 persen dibuktikan, walau banyak yang mengganggap bahwa mereka juga tidur. [[Lumba-lumba]] atau [[paus]] bahkan <ref name=":0">{{Cite web|title=Brain Basics: Understanding Sleep {{!}} National Institute of Neurological Disorders and Stroke|url=https://www.ninds.nih.gov/Disorders/Patient-Caregiver-Education/Understanding-Sleep|website=www.ninds.nih.gov|access-date=2021-04-26}}</ref> mengorok. Lumba-lumba misalnya tidur dengan satu bagian [[otak]] saja atau [[hemisphare]]''hemisphere'', hal ini dikarenakan penyesuaian kebutuhan seekor lumba-lumba bernapas dalam air. Oleh sebab itu lumba -lumba tidak melalui fase tidur [[REM]]. Contoh lain misalnya [[singa laut]] dan [[anjing laut]]; mereka dapat tidur di darat maupun di laut. jika di darat mereka mengalami fase tidur yang sama seperti manusia, jika di [[laut]] mengalami fase tidur yang sama seperti lumba-lumba.
 
Saat ini, semua hewan bertulang belakang (lebih tepatnya bertulang rahang) dipercaya ilmuwan mengalami fase tidur yang sama seperti manusia (perkecualian: [[echidna]]). Burung juga menunjukkan tidur, walau tidak pasti apakah mereka tidur dengan menonaktifkan sebagian otak. Pada beberapa binatang lain seperti ular, kadal atau ikan sulit ilmuwan percaya mereka juga tidur. Penilaian dalam eksperimen menjadi semakin sulit ketika harus membedakan istirahat biasa suatu organisme dari keadaan tidur.
 
== Tahapan Tidur ==
Pada dasarnya ada dua jenis tipe tahapan tidur yaitu pergerakan mata gesit atau ''rapid eye movement (REM)'' dan pergerakan mata kaku atau ''non-rapid eye movement (non-REM).'' Masing-masing terkait dengan gelombang otak dan aktivitas saraf tertentu. siklus ''REM'' dan non-REM terjadi beberapa kali dalam semalam selama kita tidur dengan periode REM yang semakin lama dan lebih dalam ketika menjelang pagi.<ref name=":0" />
 
== Kekurangan tidur ==
Baris 24 ⟶ 30:
Kekurangan tidur biasanya disebabkan karena begadang ataupun karena [[insomnia]].
Beberapa akibat yang timbul akibat kurang tidur antara lain:
* Halusinasi <ref>[{{Cite web |url=http://www.ninds.nih.gov/disorders/brain_basics/understanding_sleep.htm |title=National Institute of Neurological Disorders and Stroke -- Brain Basics: Understanding Sleep] |access-date=2012-06-03 |archive-date=2007-10-11 |archive-url=https://web.archive.org/web/20071011011207/http://www.ninds.nih.gov/disorders/brain_basics/understanding_sleep.htm |dead-url=yes }}</ref>
* Mudah ​​marahmarah <ref name="SleepDep">{{cite journal | first = | last = | | title =http://www.betterhealth.vic.gov.au/bhcv2/bhcarticles.nsf/pages/Sleep_deprivation?OpenDocument | year = }}</ref>
* Penurunan kognitif <ref name=Stevens/>
* Mudah lupa <ref>[http://www.apa.org/ed/topss/bryanread.html Teachers of Psychology in Secondary Schools<!-- Bot generated title -->]</ref>
* Menguap parah <ref name="SleepDep" />
* Gejala mirip dengan ADHD (Attention Deficit Hyperactivity Disorder) <ref name="SleepDep" />
* Gangguan penilaian moral <ref>{{cite journal | title = The Effects of 53 Hours of Sleep Deprivation on Moral Judgment | journal = Journal SLEEP | volume = 30 | issue = 3 | url = http://www.journalsleep.org/ViewAbstract.aspx?citationid=3172 | access-date = 2012-06-03 | archive-date = 2008-06-04 | archive-url = https://web.archive.org/web/20080604145643/http://www.journalsleep.org/ViewAbstract.aspx?citationid=3172 | dead-url = yes }}</ref>
* Berkurangnya kemampuan reaksi dan akurasi <ref name="Drunkhazard">{{cite journal | first = | last = | | title = http://oem.bmjjournals.com/cgi/content/abstract/57/10/649| year = }} Occup Environ Med 2000;57:649-655 doi:10.1136/oem.57.10.649</ref>
* Getaran (meriang atau mengigil) <ref>{{cite book|last=Smith|first=Andrew P.|title=Handbook of Human Performance|pages=p.240}}</ref>
* Sakit atau nyeri [[otot]] <ref>{{cite book|last=Morin|first=Charles M.|title=Insomnia|pages=p.28}}</ref>
* Risiko [[Diabetes]] Tipe 2 <ref name="DGottlieb">{{cite journal | first = | last = | title =Daniel J. Gottlieb, et al. ''Association of Sleep Time With Diabetes Mellitus and Impaired Glucose Tolerance.'' Arch Intern Med. Vol. 165 No. 8 2005; 165: 863-867 PMID 15851636 | year = }}</ref>
* Pertumbuhan melambat <ref name=Stevens/> <ref name="BlockQuote">Sleep deprivation effects on the activity of the hypothalamic-pituitary-adrenal and growth axes: potential clinical implications. Alexandros N. Vgontzas, George Mastorakos, Edward O. Bixler, Anthony Kales, Philip W. Gold & George P. Chrousos, published in Clinical Endocrinology, Volume 51 Issue 2 Page 205, August 1999</ref>
* Risiko obesitas <ref name="Hasler">[http://www.ncbi.nlm.nih.gov/entrez/query.fcgi?itool=abstractplus&db=pubmed&cmd=Retrieve&dopt=abstractplus&list_uids=15283000 The association between short sleep duration and obesity in young adults: a 13-year prospective study.], Sleep, [[Jun 15;27(4):661-6]] [[2004]]</ref> <ref name="Gangwisch">[http://www.ncbi.nlm.nih.gov/entrez/query.fcgi?db=pubmed&cmd=Retrieve&dopt=AbstractPlus&list_uids=16295214&query_hl=2&itool=pubmed_XML Inadequate sleep as a risk factor for obesity: analyses of the NHANES I], [[Oct 1;28(10):1289-96]] [[2005]]</ref>
* Penurunan suhu tubuh <ref name=Stevens>[http://emedicine.medscape.com/article/1188226-overview eMedicine Specialties > Neurology > Sleep-Related Diseases > Normal Sleep, Sleep Physiology, and Sleep Deprivation] Author: M Suzanne Stevens, MD. Updated: Oct 29, 2008</ref>
* Peningkatan tingkat variabilitas jantung <ref name=Stevens/>
* Risiko penyakit jantung <ref>[http://www.webmd.com/heart-disease/news/20030127/sleep-less-more-linked-to-heart-disease Sleep, Less and More, Linked to Heart Disease.] By Jeanie Lerche Davis.</ref>
* Gangguan sistem kekebalan tubuh <ref name=Stevens/>
 
Tidur di malam hari dapat membantu menurunkan berat badan, namun jika tidur anda di malam hari kurang berkualitas hal ini dapat memicu penambahan berat badan dikarenakan [https://goril200993.blogspot.com/2022/09/Manfaattidurmenurunkanberatbadan.html tidur untuk kesehatan] sangat penting. Kurang tidur menjadi pemicu meningkatnya hormons stres kortisol, dan menghambat tingkat metabolisme tubuh anda. Selain itu kurang tidur juga menjadi pemicu tubuh akan kehilangan energi hingga 20% dari yang yang di perlukan tubuh.
 
== Referensi ==
Baris 49 ⟶ 57:
 
== Pranala luar ==
{{commons category|Tidur}}
* {{id}} [http://www.dokterkamu.com/kecantikan/5-ritual-wajib-sebelum-tidur-agar-cantik-dan-awet-muda Manfaat Tidur Agar Cantik Awet Muda] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20141215145143/http://www.dokterkamu.com/kecantikan/5-ritual-wajib-sebelum-tidur-agar-cantik-dan-awet-muda |date=2014-12-15 }}
* {{id}} [http://www.suaramedia.com/artikel/kumpulan-artikel/41763-tidur-cantik-ala-rasulullah-saw.html Tidur Cantik Ala Rasulullah SAW] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20110628054932/http://www.suaramedia.com/artikel/kumpulan-artikel/41763-tidur-cantik-ala-rasulullah-saw.html |date=2011-06-28 }}
* {{en}} [http://www.aasmnet.org American Academy of Sleep Medicine]
* {{en}} [http://www.sleepresearchsociety.org Sleep Research Society]