Kebonrejo, Salaman, Magelang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
SieBot (bicara | kontrib)
merapikan
 
(12 revisi perantara oleh 8 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 6:
|nama dati2 =Magelang
|kecamatan =Salaman
|kode pos =56162
|nama pemimpin =IbuBpk RusmidahSajidun
|luas =-
|pendudukluas =-3,41 km²
|kepadatanpenduduk =-5.971 jiwa
|kepadatan =... jiwa/km²
}}
|Dusun=9}}
'''Kebonrejo''' adalah [[desa]] di [[kecamatan]] [[Salaman, Magelang|Salaman]], [[Kabupaten Magelang|Magelang]], [[Jawa Tengah]], [[Indonesia]].
'''Kebonrejo''' adalah [[desa]] di [[kecamatan]] [[Salaman, Magelang|Salaman]], [[Kabupaten Magelang|Magelang]], [[Jawa Tengah]], [[Indonesia]]. Sebagian besar penduduk Desa kebonrejo berprofesi sebagai petani. Sesuai keahlian dalam bertani, Mereka kebanyakan memproduksi berbagai macam jenis bibit tanaman berkualitas unggul. Produk bibit karya masyarakat kebonrejo sudah terdistribusi merata ke penjuru nusantara. Ini adalah imbas dari kegiatan online bibit mereka sehingga menjadi poros roda perekonomian mereka . Dari sentra pembibitan buah, desa berhawa sejuk itu kini mengembangkan [[Agro Edu Wisata]] (AEW) [[Krandan Ciblon Papringan]] (KCP) diciptakan dari lahan terbengkalai menjadi destinasi wisata. Selain sebagai sekolah lapang pertanian, diharapkan juga memberi nilai tambah ekonomi kesejahteraan masyarakat sekitarnya. Daerah kebonrejo dibelah oleh 1 irigasi peninggalan zaman perjuangan dahulu. Sebelah selatan desa adalah kali tangsi dan ada sebelah utara terdapat kali merawu. Ini adalah bentang geografis yang mendukung sektor pertanian mereka.
 
== Pembagian administratif ==
Desa kebonrejo terdiri dari 9 dusun, yaitu :
 
# Kateki
# Tanggulangin
# Dilem
# Bongasan
# Kebonkliwon
# Mandiran
# Demangan
# Krandan
# Kemasan
 
=== Pendidikan ===
Dalam bidang pendidikan, terdapat 2 Sekolah Dasar Negeri (SDN), Madrasah Ibtidaiyah (MI) dan Madrasah Tsanawiyah.
 
* SDN Kebonrejo 1
* SDN Kebonrejo 2
* MIS AL JIHAD 01 KEBONREJO
* MIS AL JIHAD 02 KEBONREJO
* MIS AL JIHAD 03 KEBONREJO
* MTs AL JIHAD KEBONREJO
 
Terdapat juga Pendidikan Pra sekolah terdapat 3 Raudatul athfal. Dan 1 PAUD.
{{Salaman, Magelang}}
{{kelurahan-stub}}
 
{{Authority control}}
[[jv:Kebonreja, Salaman, Magelang]]
 
 
{{kelurahanKelurahan-stub}}