Sampo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Penambahan konten dan beberapa pranala
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Aleirezkiette (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
 
Baris 1:
[[Berkas:Shampoo.jpg|jmpl|ka|250px|Sebuah botol sampo dan [[calir]] yang diproduksi pada awal abad 20 oleh C.L. Hamilton Co. asal [[Washington, D.C.]]]]
 
'''Sampo''' atau '''kasai'''<ref>{{Cite web|title=Arti kata kasai - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) Online|url=https://kbbi.web.id/kasai|website=kbbi.web.id|access-date=2024-03-06}}</ref> adalah sejenis cairan, seperti sabun, yang berfungsi untuk meningkatkan tegangan permukaan kulit (umumnya kulit kepala) sehingga dapat meluruhkan kotoran (membersihkan).<ref name="sehat">Nadesul, Handrawan dr. Ayo Menjadi Sehat. Penerbit PT Jayakarta Agung Offset, Jakarta. 1991.</ref> Kegiatan membersihkan kulit kepala dan rambut ini disebut [[keramas]].<ref name="sehat"/> Pada saat keramas, individu dianggap melakukan perawatan dengan mencuci rambut dan kulit kepala agar bersih dari minyak, debu, serpihan kulit, dan kotoran lain yang menempel dirambut seiring aktivitas yang dilakukannya.
 
Dalam pengertian ilmiahnya, sampo didefinisikan sebagai yaitu sediaan yang mengandung [[surfaktan]] dalam bentuk yang cocok dan berguna untuk menghilangkan kotoran dan [[lemak]] yang melekat pada [[rambut]] dan [[kulit]] [[kepala]] agar tidak membahayakan rambut, kulit kepala, dan kesehatan si pemakai.