Konten dihapus Konten ditambahkan
Ibensis (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Muhammad Anas Sidik (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
 
(79 revisi perantara oleh 36 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{multiple image
{{Nilai nutrisi| name = Madu|kJ=1272|protein=0.3 g|fat=0 g|carbs=82.4 g|sugars=82.12 g|fiber=0.2 g|sodium_mg=4|potassium_mg = 52|vitC_mg=0.5|riboflavin_mg=0.038|niacin_mg=0.121|pantothenic_mg=0.068|folate_ug=2|iron_mg=0.42|magnesium_mg=2|phosphorus_mg=4|zinc_mg=0.22|calcium_mg=6|vitB6_mg=0.024|water=17.10 g|source_usda=1|note=Shown is for 100 g, roughly 5 tbsp.}}
| align = right
[[Berkas:Honey comb.jpg|thumb|Sarang madu.]]
| direction = vertical
| width = 250
| image1 = Runny hunny.jpg
| caption1 = Stoples berisi madu dengan [[sendok madu]] dan [[biskuit]]
| image2 =
| caption2 =
}}
 
<!-- Definisi -->
'''Madu''' adalah cairan yang menyerupai sirup, madu lebih kental dan berasa manis, dihasilkan oleh [[lebah]] dan [[serangga]] lainnya dari [[nektar]] [[bunga]]. Jika Tawon madu sudah berada dalam sarang nektar dikeluarkan dari kantung madu yang terdapat pada abdomen dan dikunyah dikerjakan bersama tawon lain, jika nektar sudah halus ditempatkan pada sel, jika sel sudah penuh akan ditutup dan terjadi fermentasi.<ref>Nelson, R.W. and C. G. Couto. Small Animal Internal Medicine, 4th ed. 2009.</ref><ref>{{cite book|last1=Keeling|first1=Linda K.|last2=Gonyou|first2=Harold W.|title=Social behaviour in farm animals|year=2001|publisher=CABI Publishing|page=69|isbn=0-8519-397-4}}</ref>
'''Madu''' adalah subtansi makanan manis dan kental yang dibuat oleh [[lebah madu]] dan beberapa serangga lain.<ref name="Crane1990">{{cite journal | author= Crane E| title = Honey from honeybees and other insects | journal = Ethology Ecology & Evolution | volume = 3 | issue = sup1 | pages = 100–105 | year = 1990 | doi = 10.1080/03949370.1991.10721919| author-link = Eva Crane }}</ref> Lebah menghasilkan madu dari sekresi [[gula]] tumbuhan ([[nektar]] [[bunga]]) atau dari sekresi serangga lain (seperti ''honeydew'' atau [[madu serangga]]). Madu terbentuk melalui regurgitasi, aktivitas enzimatik, dan penguapan air. Lebah menyimpan madu dalam struktur lilin yang disebut [[sarang lebah]].<ref name="Crane1990" /><ref>{{cite book|author=Crane, E., Walker, P., & Day, R. | title=Directory of important world honey sources | publisher=International Bee Research Association | isbn=978-0860981411|date=1984}}</ref> Variasi madu yang dihasilkan oleh lebah madu (genus ''Apis'') adalah madu yang paling terkenal, karena diproduksi secara komersial dan paling banyak dikonsumsi di seluruh dunia.<ref name="crane book">{{cite book|last1=Crane|first1=Ethel Eva|title=The World History of Beekeeping and Honey Hunting|publisher=Routledge|isbn=9781136746703|date=1999}}</ref> Madu dikumpulkan dari koloni lebah liar, atau dari sarang lebah peliharaan peternakan lebah.
 
<!-- Kemanisan, nutrisi -->
Rasa manis madu disebapkan oleh unsur [[monosakarida]] [[fruktosa]] dan [[glukosa]], dan memiliki rasa manis yang hampir sama dengan [[gula]].<ref name="NHB carbs">National Honey Board. [http://161.58.48.157/foodindustry/resourcedb/carbohydrates.htm "Carbohydrates and the Sweetness of Honey"]. Last accessed 2 Sep 2010.</ref><ref name="Oregon State University">Oregon State University. [http://food.oregonstate.edu/faq/sugar/faq_sugar53.html "What is the relative sweetness of different sugars and sugar substitutes?"]. Accessed 2 Sep 2010.</ref>
Madu mendapatkan rasa manisnya dari [[monosakarida]] [[fruktosa]] dan glukosa, serta memiliki rasa manis yang hampir sama dengan sukrosa (gula meja).<ref name="NHB carbs">National Honey Board. [http://www.honey.com/images/downloads/carb.pdf "Carbohydrates and the Sweetness of Honey"] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20110701123525/http://www.honey.com/images/downloads/carb.pdf |date=1 July 2011 }}. Last accessed 1 June 2012.</ref><ref name="Oregon State University">Oregon State University [https://web.archive.org/web/20121101092211/http://food.oregonstate.edu/learn/faq/faq_sugar53.html "What is the relative sweetness of different sugars and sugar substitutes?"]. Retrieved 1 June 2012.</ref> Lima belas mililiter (1 sendok makan Amerika) madu menyediakan sekitar 190 kilojoule (46 kilokalori) energi.<ref name="Nutrient Data">{{cite web|url=http://ndb.nal.usda.gov/ndb/foods/show/6287?fg=&man=&lfacet=&count=&max=35&sort=&qlookup=honey&offset=&format=Full&new=&measureby=|title=Full Report (All Nutrients): 19296, Honey|publisher=USDA National Nutrient Database, Agricultural Research Service, Release 28|date=2015|access-date=30 October 2015|archive-date=2016-03-12|archive-url=https://web.archive.org/web/20160312070344/https://ndb.nal.usda.gov/ndb/foods/show/6287?fg=&man=&lfacet=&count=&max=35&sort=&qlookup=honey&offset=&format=Full&new=&measureby=|dead-url=yes}}</ref> Madu memiliki sifat kimia yang menarik untuk memanggang dan memiliki rasa yang khas bila digunakan sebagai pemanis.<ref name="NHB carbs" /> Kebanyakan mikroorganisme tidak tumbuh di dalam madu, jadi madu yang tersegel tidak akan rusak, bahkan setelah ribuan tahun.<ref name="Geiling">{{cite news|url=https://www.smithsonianmag.com/science-nature/the-science-behind-honeys-eternal-shelf-life-1218690/?no-ist|title=The Science Behind Honey's Eternal Shelf Life|last=Geiling|first=Natasha|date=22 August 2013|newspaper=[[Smithsonian (magazine)|Smithsonian]]|access-date=9 September 2019}}</ref><ref name="Prescott 1999">{{cite book|author1=Prescott, Lansing |author2=Harley, John P. |author3=Klein, Donald A. |title=Microbiology|publisher=WCB/McGraw-Hill|url=https://archive.org/details/microbiology00pres |url-access=registration |location=Boston |year=1999 |isbn=978-0-697-35439-6}}</ref>
 
<!-- Sejarah -->
Madu memiliki ciri-ciri kimia yang menarik, dioleskan jika dipakai untuk pemanggangan. Madu memiliki rasa yang berbeda daripada [[gula]] dan [[pemanis]] lainnya.<ref name="NHB carbs" /> Kebanyakan [[mikroorganisme]] tidak bisa berkembang di dalam madu karena rendahnya [[aktivitas air]] yang hanya 0.6.<ref name="Prescott 1999">{{cite book |author=Lansing Prescott, John P. Harley, Donald A. Klein |title=Microbiology |publisher=WCB/McGraw-Hill |location=Boston |year=1999 |isbn=0-697-35439-3}}</ref>
Penggunaan dan produksi madu memiliki sejarah yang panjang dan bervariasi serta bisa ditelusuri sejak zaman kuno. Beberapa lukisan gua di [[Cuevas de la Araña]], [[Spanyol]] menggambarkan manusia yang mencari madu. Lukisan gua ini berasal dari setidaknya 8.000 tahun yang lalu.<ref name="hunt">{{cite book|url=http://babel.hathitrust.org/cgi/pt?id=wu.89094204153;view=1up;seq=3|publisher=US Department of Agriculture, Farmers' Bulletin, No. 653|vauthors=Hunt CL, Atwater HW|date=7 April 1915|title=Honey and Its Uses in the Home|access-date=2 April 2015}}</ref><ref name=Crane83>Crane, Eva (1983) ''The Archaeology of Beekeeping'', Cornell University Press, {{ISBN|0-8014-1609-4}}</ref>
 
== Kandungan Nutrisi ==
Sejarah penggunaan madu oleh manusia sudah cukup panjang. Dari dulu manusia menggunakan madu untuk makanan dan minuman sebagai pemanis atau perasa. Aroma madu bergantung pada sumber [[nektar]] yang diambil lebah.<ref>{{cite journal|url=http://www.scirpus.ca/cap/articles/paper017.htm|author=Vaughn M. Bryant, Jr. |title=Pollen Contents of Honey|journal= CAP Newsletter|volume= 24|issue=1|pages=10–24|year= 2001}}</ref>
{{nutritional value|name=Madu|kJ=1272|protein=0.3 g|fat=0 g|carbs=82.4 g|sugars=82.12 g|fiber=0.2 g|sodium_mg=4|potassium_mg=52|vitC_mg=0.5|riboflavin_mg=0.038|niacin_mg=0.121|pantothenic_mg=0.068|folate_ug=2|iron_mg=0.42|magnesium_mg=2|phosphorus_mg=4|zinc_mg=0.22|calcium_mg=6|vitB6_mg=0.024|water=17.10 g|note=[http://ndb.nal.usda.gov/ndb/foods/show/6287?fg=&man=&lfacet=&count=&max=35&sort=&qlookup=honey&offset=&format=Full&new=&measureby= Full Link to USDA Database entry]}}
 
Madu adalah campuran dari gula dan senyawa lainnya. Sehubungan dengan karbohidrat, madu terutama fruktosa (sekitar 38,5%) dan glukosa (sekitar 31,0%),<ref name="NHB carbs"/> sehingga mirip dengan sirup gula sintetis diproduksi terbalik, yang sekitar 48% fruktosa, glukosa 47%, dan sukrosa 5%. Karbohidrat madu yang tersisa termasuk maltosa, sukrosa, dan karbohidrat kompleks lainnya. Seperti semua pemanis bergizi yang lain, madu sebagian besar mengandung gula dan hanya mengandung sedikit jumlah vitamin atau mineral.<ref name="Nutrient Data"/><ref name="sugaralliance">{{Cite book|title = Questions Most Frequently Asked About Sugar|publisher = American Sugar Alliance|url = http://shelf1.library.cmu.edu/cgi-bin/tiff2pdf/heinz/box00335/fld00030/bdl0029/doc0001/heinz.pdf }}</ref> Madu juga mengandung sejumlah kecil dari beberapa senyawa dianggap berfungsi sebagai antioksidan, termasuk [[chrysin]], [[pinobanksin]], [[vitamin C]], [[katalase]], dan [[pinocembrin]].<ref>{{cite journal |author=Martos I, Ferreres F, Tomás-Barberán F |title=Identification of flavonoid markers for the botanical origin of Eucalyptus honey |journal=J Agric Food Chem |volume=48 |issue=5 |pages=1498–502 |year=2000 |pmid=10820049 |doi=10.1021/jf991166q}}</ref><ref>{{cite journal |author=Gheldof N, Wang X, Engeseth N |title=Identification and quantification of antioxidant components of honeys from various floral sources |journal=J Agric Food Chem |volume=50 |issue=21 |pages=5870–7 |year=2002 |pmid=12358452 |doi=10.1021/jf0256135}}</ref> Komposisi spesifik dari sejumlah madu tergantung pada bunga yang tersedia untuk lebah yang menghasilkan madu.<ref name="sugaralliance"/>
== Kandungan nutrisi ==
 
Analisis kandungan senyawa yang te,dapat pada madu secara umum:<ref name="Comp">[http://www.beesource.com/resources/usda/honey-composition-and-properties/ Beesource Beekeeping » Honey Composition and Properties]. Beesource.com. Retrieved on 2011-02-06.</ref>
Madu adalah campuran dari gula dan senyawa lainnya. Sehubungan dengan karbohidrat, madu terutama fruktosa (sekitar 38,5%) dan glukosa (sekitar 31,0%),<ref name="NHB carbs"/> sehingga mirip dengan sirup gula sintetis diproduksi terbalik, yang sekitar 48% fruktosa, glukosa 47%, dan sukrosa 5%. Karbohidrat madu yang tersisa termasuk maltosa, sukrosa, dan karbohidrat kompleks lainnya. Seperti semua pemanis bergizi yang lain, madu sebagian besar mengandung gula dan hanya mengandung sedikit jumlah vitamin atau mineral.<ref name="sugaralliance">{{Cite book|title = Questions Most Frequently Asked About Sugar|publisher = American Sugar Alliance|url = http://shelf1.library.cmu.edu/cgi-bin/tiff2pdf/heinz/box00335/fld00030/bdl0029/doc0001/heinz.pdf }}</ref><ref name="Nutrient Data">USDA Nutrient Data Laboratory [http://www.nal.usda.gov/fnic/foodcomp/search/ "Honey."] Last accessed 24 August 2007.</ref> Madu juga mengandung sejumlah kecil dari beberapa senyawa dianggap berfungsi sebagai antioksidan, termasuk [[chrysin]], [[pinobanksin]], [[vitamin C]], [[katalase]], dan [[pinocembrin]].<ref>{{cite journal |author=Martos I, Ferreres F, Tomás-Barberán F |title=Identification of flavonoid markers for the botanical origin of Eucalyptus honey |journal=J Agric Food Chem |volume=48 |issue=5 |pages=1498–502 |year=2000 |pmid=10820049 |doi=10.1021/jf991166q}}</ref><ref>{{cite journal |author=Gheldof N, Wang X, Engeseth N |title=Identification and quantification of antioxidant components of honeys from various floral sources |journal=J Agric Food Chem |volume=50 |issue=21 |pages=5870–7 |year=2002 |pmid=12358452 |doi=10.1021/jf0256135}}</ref> Komposisi spesifik dari sejumlah madu tergantung pada bunga yang tersedia untuk lebah yang menghasilkan madu.<ref name="sugaralliance"/>
* [[Fruktosa]]: 38,2%
* [[Glukosa]]: 31,3%
* [[Maltosa]]: 7,1%
* [[Sukrosa]]: 1,3%
* [[Air]]: 17,2%
* [[Gula]] paling tinggi: 1,5%
* [[Abu (analisis kimia)]]: 0,2%
* Lain-lain: 3.2%
 
Viskositas / kekentalan madu adalah sekitar 1,36 kilogram per liter. (Atau sama dengan 36% lebih kental daripada air).<ref>{{cite book|author=Rainer Krell,|title=Value-Added Products from Beekeeping (Fao Agricultural Services Bulletin)|url=https://archive.org/details/bub_gb_BzzBBbnIJhIC|publisher=Food & Agriculture Organization of the UN|year= 1996|isbn=92-5-103819-8}}</ref>
Analisa madu secara umum:<ref name="Comp">[http://www.beesource.com/resources/usda/honey-composition-and-properties/ Beesource Beekeeping » Honey Composition and Properties]. Beesource.com. Retrieved on 2011-02-06.</ref>
*[[Fruktosa]]: 38.2%
*[[Glukosa]]: 31.3%
*[[Maltosa]]: 7.1%
*[[Sukrosa]]: 1.3%
*[[Air]]: 17.2%
*[[Gula]] paling tinggi: 1.5%
*[[Abu (analisis kimia)]]:0.2%
*Lain-lain: 3.2%
 
Kekentalan madu adalah sekitar 1,36 kilogram per liter. Atau sama dengan 36% lebih kental daripada air).<ref>{{cite book |author=Rainer Krell, |title=Value-Added Products from Beekeeping (Fao Agricultural Services Bulletin) |publisher=Food & Agriculture Organization of the UN |year= 1996|isbn=92-5-103819-8}}</ref>
 
== Lebah ==
[[Berkas:Bee on -calyx 935.jpg|thumbjmpl|Seekor [[lebah madu]]]]
 
JenisLebah lebahsecara yangumum paling(genus [[efektif]]''Apis'') menghasilkanmemiliki madukurang adalahlebih 20.000 spesies, namun hanya beberapa spesies lebah denganantara jenislain ''[[Apis dorsatamellifera|A. mellifera]].<ref'', name="internet2">{{id}}''[http://www.maduhutan[Apis andreniformis|A.com/informasi/lebah-hutan wwwandreniformis]]'', ''[[Apis cerana|A. maducerana]]'', hutan''[[Apis dorsata|A.com/informasi/lebah hutandorsata](dilihat]'' tanggaldan 3beberapa Meispesies 2011)</ref>lainnya Lebahyang inidapat termasukmenghasilkan madu. [[Apis dorsata|''A. dorsata'']] adalah lebah [[Asia]] yang paling bagus memproduksi madu.<ref name="internet2"/>{{cn}}{{whom}} Lebah ini hanya membuat sarang satu lapis yang meggantung di dahan pohon, di langit-langit yang terbuka, atau di [[tebing]] [[jurang]].<ref name="internet2"/> Untuk saat ini [[Apis dorsata|''A. dorsata'']] belum bisa dibudidayakan di kandang tertutup.<ref name="internet2"/> Dengan [[sarang]] berukuran 2 x 2 m lebah ini bisa menghasilkan 20 [[kg]] madu untuk setiap sarang.<ref name="internet2"/>
 
''ApisA. dorsata'' berbadanmemiliki ukuran badan besar, dan hidup di daerah [[sub-tropis]] dan [[tropis]] [[Asia]] seperti [[Indonesia]], [[Filipina]], [[India]], [[Nepal]] dan tidak ditemukan selain di daerah [[Asia]]. <ref name="internet2"/> Di [[Indonesia]] lebah ini bisa ditemukan di [[Sumatra]], [[Kalimantan]], [[Sulawesi]] dan [[NTB]] atau [[NTT]].<ref name="internet2"/>
 
== PembentukanPeternakan Lebah Madu ==
Di Indonesia sendiri sudah terdapat peternakan madu (apikultur). Peternakan lebah di Indonesia masih tergolong kecil, dan belum besar-besaran. Terdapat beberapa peternakan lebah yang sudah ada yakni di Malang, Jawa Timur. Sedangkan pada wilayah lain mayoritas madu diperoleh dari hasil hutan seperti pada Jawa Barat. Peternakan dan eksploitasi hasil hutan ini diperlukan karena banyak pasar maupun peluang pasar salah satunya adalah di Taiwan yang memiliki nilai sebesar 6730.000 USD atau setara dengan 95 Miliar Rupiah. Dengan analisis biaya produksi awal madu hutan di Bandung, Jawa Barat kurang dari 150 juta rupiah dan biaya perbaikan tetap per tahun sebesar 60 juta rupiah.<ref>Siregar, Heraldy Risva (2014). “Analisis Biaya Produksi Madu Hutan, Madu Pollen dan Pollen pada Usaha Madu D-Bee’s di Sindangkerta, Bandung Barat”. Institut Pertanian Bogor.</ref>
[[Berkas:runny hunny.jpg|thumb|Madu]]
 
== Pembentukan Madu ==
Lebah mengubah [[sakarida]] menjadi madu dengan proses mengunyah berkali kali sampai setengah tercerna. Proses ini tidak dilakukan sekaligus. Setelah dikunyah, [[sakarida]] masih dalam bentuk cair dan masin mengandun banyak air, maka proses selanjutnya adalah penguapan sebanyak mungkin air dan [[transformasi]] dengan [[enzim]].
[[Berkas:runny hunny.jpg|jmpl|Madu]]
 
Lebah mengubah [[sakarida|gula (sakarida)]] menjadi madu dengan proses mengunyah berkali kali sampai setengah tercerna. Proses ini tidak dilakukan sekaligus. Setelah dikunyah, [[sakarida]] masih dalam bentuk cair dan masih mengandung banyak air, maka proses selanjutnya adalah penguapan sebanyak mungkin air dan [[transformasi]] dengan [[enzim]].
Lebah membuat madu sebagai sumber makanan. Pada musim dingin atau saat makanan langka, lebah mengambil cadangan madu sebagai sumber energi. <ref name="NHB Bee facts">National Honey Board. [http://www.honey.com/nhb/about-honey/honey-and-bees/ "Honey and Bees."] Last accessed 10 January 2010.</ref>
 
Lebah membuat madu sebagai sumber makanan. Pada musim dingin atau saat makanan langka, lebah mengambil cadangan madu sebagai sumber energi.<ref name="NHB Bee facts">National Honey Board. [http://www.honey.com/nhb/about-honey/honey-and-bees/ "Honey and Bees."] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20100723234611/http://www.honey.com/nhb/about-honey/honey-and-bees/ |date=2010-07-23 }} Last accessed 10 January 2010.</ref>
 
Secara umum ada tiga jenis tipe lebah dalam satu sarang:
* Seekor ratu
* Beberapa lebah jantan (untuk membuahi calon ratu baru)
* Ribuan lebah betina pekerja.<ref>Val Whitmyre. [http://groups.ucanr.org/mgnapa/Articles/Honeybees.htm "The Plight of the Honeybees."] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20070304202354/http://groups.ucanr.org/mgnapa/Articles/Honeybees.htm |date=2007-03-04 }} University of California. Retrieved 14 April 2007.</ref>
Lebah pekerja bertugas mengurus [[larva]], mengumpulkan [[nektar]] yang akan dibuat menjadi madu, serta mencari [[nektar]].
 
== DuniaProduk kedokteranBerbahan Dasar Madu ==
Produk utama dari madu adalah sebagai bahan pangan. Madu murni dibungkus dalam kemasan yang bisa langsung digunakan ataupun dapat dilarutkan dengan air dan kemudian diminum. Selain itu, madu juga digunakan sebagai bahan tambahan pangan dan terdapat sebagai salah satu komposisi dari beberapa produk air minum dalam kemasan. Madu yang ditambahkan pada produk air minum pada kemasan menggunakan madu sebagai bahan perasa (''flavouring agent'').
Sepanjang sejarah, madu sudah digunakan manusia untuk mengobati berbagai jenis penyakit, namun baru beberapa periode ini [[antiseptik]] dan [[antibakteri]] yang berasal dari madu bisa dijelaskan secara kimiawi.
 
Madu juga banyak ditemukan sebagai salah satu komposisi pada obat-obatan tradisional seperti jamu. Madu memiliki aktivitas antimikroba yang bisa menghambat pertumbuhan mikrob yang disebabkan oleh kandungan air yang rendah. Selain itu, madu juga dapat digunakan untuk menyembuhkan tukak peptik/penyakit maag yang disebabkan oleh [[infeksi]] ''[[Helicobacter pylori]]''. Madu juga memiliki aktivitas antivirus. Selain itu, penelitian terhadap madu juga terlihat berbagai aktivitas [[farmakologi]] madu pada penyembuhan penyakit [[artritis]], penyembuhan [[infeksi saluran kemih]], penurunan kadar [[kolesterol]], pengobatan [[influenza]] dan [[kanker]].<ref name=":0">Saranraj, P., Sivasakthi, S., & Feliciano, G. (2016). Pharmacology of Honey: A Review. Advances In Biological Research, 10(4), 271-289. doi: 10.5829/idosi.abr.2016.10.4.104104</ref> Di Indonesia ada beberapa produk jamu yang menggunakan madu.
 
Madu juga digunakan sebagai bahan [[kosmetik]]. Penambahan madu pada kosmetik adalah sebagai pelembap (''moisturizer''), pelembut (''softener'') dan menyembuhkan jaringan kulit. Beberapa aplikasi kosmetik pada madu antara lain adalah sebagai pencuci wajah, pelembut wajah, pelembap, jerawat, bibir pecah-pecah, lotion untuk kulit kering, dan ''conditioner'' rambut.
 
== Standardisasi Madu Internasional ==
Banyak produk primer maupun sekunder terbuat dari madu, sehingga diperlukannya standar nasional maupun internasional untuk menjamin kualitas madu yang digunakan. Sudah terdapat standar Internasional madu yang dikeluarkan oleh ''Codex Alimentarius Standard''. Beberapa parameter mutu dari madu antara lain adalah [[kadar air]], [[Kontaminasi|kontaminan]], [[kadar gula]], [[kadar senyawa tak larut air]], [[kadar abu]], [[PH|tingkat keasaman (pH)]], aktivitas diastase, kadar [[Hidroksimetilfurfural|hidroksimetilfurfural (HMF)]], dan [[konduktivitas listrik]].<ref name=":0" />
 
Kualitas madu yang baik adalah madu yang tidak terdapat kandungan air tinggi. Beberapa kontaminan yang pada madu antara lain logam berat, dan residu pestisida harus kurang dari batas maksimal yang diperbolehkan. Selain itu kadar HMF tidak boleh lebih dari 40&nbsp;mg/kg yang menandakan bahwa bila madu sudah disimpan lama atau disimpan kurang baik, kadar HMF nya akan meningkat. Secara umum, madu yang baik adalah madu yang kadar airnya kurang dari 21%, memiliki aktivitas diastase diatas 3 dan kandungan HMF dibawah 40&nbsp;mg/kg.<ref>Bogdanov, S., Lüllmann, C., Martin, P., von der Ohe, W., Russmann, H., & Vorwohl, G. et al. (1999). Honey quality and international regulatory standards: review by the International Honey Commission. Bee World, 80(2), 61-69. doi: 10.1080/0005772x.1999.11099428</ref>
 
== Manfaat Madu ==
Sepanjang sejarah, madu sudah digunakan manusia untuk mengobati berbagai jenis penyakit, namun baru beberapa periode ini [[antiseptik]] dan [[antibakteri]] yang berasal dari madu bisa dijelaskan secara ilmiah. Madu memiliki kandungan air yang rendah (larutan lewat jenuh), sehingga air yang berada di dalam sel mikroorganisme yang masuk ke madu akan keluar (efek osmotik) mengakibatkan selnya mengerut dan mati.
 
=== Efek Osmotik ===
Madu memiliki efek osmotik.<ref name="Lusby">{{cite journal|last=Lusby|first=PE|coauthors=Coombes, A, Wilkinson, JM|title=Honey: a potent agent for wound healing?|journal=Journal of wound, ostomy, and continence nursing : official publication of The Wound, Ostomy and Continence Nurses Society / WOCN|date=2002 Nov|volume=29|issue=6|pages=295-300|pmid=12439453}}</ref> Pada dasarnya madu merupakan campuran dari [[monosakarida]] dengan [[aktifitasaktivitas air]] yang rendah, kebanyakan [[molekul]] air selalu berhubungan dengan gula dan juga [[mikroorganisme]]. Hal ini membuat madu menjadi media yang tidak bagus untuk [[mikroorganisme]] berkembang biak.
 
=== Hidrogen Peroksida ===
[[Hidrogen Peroksida]] terbentuk dari pelepasan yang lambat oleh [[enzim]] [[glukosa oksida]] yang ada di madu. Hal ini terjadi jika madu dicairkan, dimanadi mana [[oksigen]] dibutuhkan untuk [[reaksi]] ini, aktif hanya jika [[keasaman]] madu dinetralisasi oleh cairan tubuh, dapat dihancurkan oleh adanya [[enzim]] pencerna [[protein]], dan akan hancur jika madu terpapar panas atau sinar. <ref name="manuka"/>
 
Madu juga dapat menonaktifkan logam bebas, yang tidak akan mengkatalisis pembentukan radikal oksigen bebas dari hidrogen peroksida, yang menyebabkan peradangan. Juga, unsur antioksidan dalam madu membantu membersihkan radikal bebas oksigen yang ada..<ref> [http://www.worldwidewounds.com/2001/november/Molan/honey-as-topical-agent.html Honey as a topical antibacterial agent for treatment of infected wounds]. Worldwidewounds.com (2002-02-15). Retrieved on 2011-02-06.</ref>
 
:[[Glukosa|C<sub>6</sub>H<sub>12</sub>O<sub>6</sub>]] + [[Air|H<sub>2</sub>O]] + [[Oksigen|O<sub>2</sub>]] → [[Asam glukonik|C<sub>6</sub>H<sub>12</sub>O<sub>7</sub>]] + [[Hidrogen peroksida|H<sub>2</sub>O<sub>2</sub>]] (reaksi oksidasi glukosa)
Baris 62 ⟶ 86:
 
=== Pengobatan penderita diabetes ===
Madu juga sudah terbukti bisa digunakan untuk pengobatan luka pada penderita [[diabetes]] dimanayang di mana pasien tidak bisadiperkenankan menggunakan [[antibiotik]].<ref>Jennifer Eddy [http://www.news.wisc.edu/releases/13738 "UW study tests topical honey as a treatment for diabetic ulcers"] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20120428163634/http://www.news.wisc.edu/releases/13738 |date=2012-04-28 }}, UW Health's Eau Claire Family Medicine Clinic, University of Wisconsin–Madison (2007-05-02)</ref>
 
Karena manisnya dari madu berupa fruktosa dan apabila masuk kedalam tubuh akan langsung diubah menjadi energi tanpa perlu hormon insulin untuk mengubahnya.Sehingga dapat menyembuhkan penderita diabetes.
 
=== Keasaman ===
Keasaman ([[PHpH]]) madu berkisar dari 3.,2 sampai 4.,5.<ref name="antimicrobial"/> Kondisi [[asam]] ini dapat mencegah tumbuhnya [[bakteri]].
 
=== Metilglioksal ===
Aktivitas [[antibiotik]] [[nonperoksida]] disebapkan oleh [[metilglioksal]] (MGO) dan komponen sinergi yang tidak dikenali. Kebanyakan madu mengandung MGO yang sangat rendah, namun madu [[Leptospermum scoparium|manuka]] mengandung MGO yang sangat tinggi. Tingkat sinergi dalam madu manuka dua kali lipat lebih dari aktivitas antibakteri MGO.<ref name="manuka">[http://bio.waikato.ac.nz/honey/special.shtml Waikato Honey Research Unit – WhatUnit–What's special about active manuka honey?] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20120608033757/http://bio.waikato.ac.nz/honey/special.shtml |date=2012-06-08 }}. Bio.waikato.ac.nz. Retrieved on 2011-02-06.</ref>
 
=== Efek nutraseutikal ===
Baris 85 ⟶ 107:
|url = http://content.karger.com/ProdukteDB/produkte.asp?Aktion=ShowPDF&ProduktNr=223996&Ausgabe=228557&ArtikelNr=64580&filename=64580.pdf
|doi = 10.1159/000064580
|issue = 4}}</ref> Hal ini sesuai dengan [[pengobatan tradisional]].<ref>{{cite journal
Hal ini sesuai dengan [[pengobatan tradisional]].<ref>{{cite journal
|last = Molan
|first = Peter C.
Baris 97 ⟶ 118:
|url = http://www.earlvillefarms.com/treatment_of_infections.php
|accessdate = 2007-06-03
|archiveurl = httphttps://web.archive.org/web/20070428121037/http://members.tripod.com/~Bee_Mann/honey1.html
|archivedate = 2007-04-28
|dead-url April= 2007no
}}</ref>
=== PengobatanMeredakan sakit tenggorokan dan batuk ===
Madu juga sudah digunakan berabad-abad untuk mengobatimeredakan sakit tenggorokan dan batuk, dan sesuai penelitian yang baru dilakukan, madu dapat meredakan batuk.<ref>The Guardian Society 04/12/2007 {{cite news|url=http://www.guardian.co.uk/society/2007/dec/04/health.medicalresearch|title=Honey 'beats cough medicine'|work=The Guardian|location=London|first=James|last=Randerson|date=4 December 2007|accessdate=4 May 2010}}</ref>
 
=== Aplikasi medis lainnya ===
Baris 107 ⟶ 131:
|publisher = Waikato Honey Research Unit
|url = http://bio.waikato.ac.nz/honey/honey_intro.shtml
|accessdate = 2 June 2007
|accessdate = 2 June 2007 }}</ref> Madu telah terbukti menjadi pengobatan yang efektif untuk [[konjungtivitis]] pada tikus.<ref>{{cite journal
|archive-date = 2008-06-11
|archive-url = https://web.archive.org/web/20080611173425/http://bio.waikato.ac.nz/honey/honey_intro.shtml
|dead-url = yes
}}</ref> Madu telah terbukti menjadi pengobatan yang efektif untuk [[konjungtivitis]] pada tikus.<ref>{{cite journal
|last = Al-Waili
|first = N.S.
Baris 118 ⟶ 146:
|year = 2004
|pmid = 15298770}}</ref>
 
Madu dipasteurisasi secara luas diyakini dapat mengurangi alergi, meskipun tidak secara komersial disaring atau madu mentah terbukti lebih efektif dibandingkan plasebo dalam studi terkontrol dari 36 peserta dengan [[alergi]] pada mata.<ref>{{Cite book
|publisher = American Academy of Allergy Asthma & Immunology
Baris 123 ⟶ 152:
|date =
|url = http://www.aaaai.org/professionals/ask-the-expert/view.asp?id=6671
|accessdate = 20 September 2010 }}</ref>
|archive-date = 2011-07-18
<!--
|archive-url = https://web.archive.org/web/20110718175129/http://www.aaaai.org/professionals/ask-the-expert/view.asp?id=6671
referensi tidak ada
|dead-url = yes
==Khasiat madu ==
}}</ref>
Untuk mendapatkan khasiat dan manfaat dari madu, dalam mengkonsumsi sebaiknya menggunakan takaran yang direkomendasikan dan dicampur dengan air hangat sebanyak satu gelas.
 
== Penelitian Berbasis Metabolomik pada Madu ==
*Pagi : Orang Dewasa : 30 gr / 1 sendok makan.
Penelitian terhadap madu penting dilakukan untuk meningkatkan kualitas maupun kuantitas dari madu yang dihasilkan.
:Anak-anak : 15 gr / 1/2 sendok makan
 
Beberapa metode berbasis [[Metabolomika|metabolomik]] yang telah dilakukan pada madu ataupun lebah antara lain adalah penentuan senyawa marker dari madu yang menandakan sumber geografisnya.<ref>Li, Y., Jin, Y., Yang, S., Zhang, W., Zhang, J., & Zhao, W. et al. (2017). Strategy for comparative untargeted metabolomics reveals honey markers of different floral and geographic origins using ultrahigh-performance liquid chromatography-hybrid quadrupole-orbitrap mass spectrometry. Journal Of Chromatography A, 1499, 78-89. doi: 10.1016/j.chroma.2017.03.071</ref> Sumber geografis akan memengaruhi kualitas madu sehingga penentuan marker ini dapat memberikan pandangan terkait kualitas madunya. Selain itu penelitian berbasis metabolomik pada lebah juga dapat digunakan untuk mengklasifikasikan spesies lebah yang juga merupakan faktor penentu jenis madu yang dihasilkan.<ref>Razali, M., Zainal, Z., Maulidiani, M., Shaari, K., Zamri, Z., & Mohd Idrus, M. et al. (2018). Classification of Raw Stingless Bee Honeys by Bee Species Origins Using the NMR- and LC-MS-Based Metabolomics Approach. Molecules, 23(9), 2160. doi: 10.3390/molecules23092160</ref>
*Siang : Orang Dewasa : 30 gr / 1 sendok makan
:Anak-anak : 15 gr / 1/2 sendok makan
 
Selain kajian metabolomik pada lebah, penelitian juga dilakukan pada tanaman penghasil nektar yang biasanya digunakan oleh lebah untuk memproduksi madu.<ref>Arathi, H., Bjostad, L., & Bernklau, E. (2018). Metabolomic analysis of pollen from honey bee hives and from canola flowers. Metabolomics, 14(6). doi: 10.1007/s11306-018-1381-5</ref> Penelitian pada mikroflora pada usus lebah juga dapat memberikan pandangan pada kualitas madu yang dapat dihasilkan.<ref>Kešnerová, L., Mars, R., Ellegaard, K., Troilo, M., Sauer, U., & Engel, P. (2017). Disentangling metabolic functions of bacteria in the honey bee gut. PLOS Biology, 15(12), e2003467. doi: 10.1371/journal.pbio.2003467</ref>
*Malam : Orang Dewasa : 30 gr / 1 sendok makan
:Anak-anak : 15 gr / 1/2 sendok makan
 
Selain kajian-kajian metabolomik yang telah diuraikan di atas, dapat dilakukan pula kajian metabolomik pada jalur metabolisme lebah yang menghasilkan madu. Kajian metabolomik juga dapat dilakukan pada pohon yang ditempati oleh sarang lebah, sebab bisa jadi ada hubungan antara pohon tertentu dengan keberadaan sarang lebah.
♥ '''1/2 sendok makan = 1 sendok teh'''
 
== Topik Terkait ==
Dengan minum madu tiga kali sehari sebanyak 1 sendok makan tiga kali sehari (24 jam) untuk orang dewasa sudah cukup, jika minum teratur akan bisa menjaga kesehatan badan, dan bagi yang baru sembuh dari penyakit bisa cepat pulih kesehatannya. Suhu tubuh akan stabil, detak jantung akan lebih stabil. Teh hangat yang dicampur madu adalah minuman yang bagus untuk mengawali hari.
 
Jika takaran aturan minum tertera tersebut di atas membuat [[Diare|mencret]] ([[diare]]), disarankan supaya mengurangi takarannya karena madu asli akan mempengaruhi aktivitas kelenjar getah perut, jika sudah terbiasa takarannya bisa ditambah.
 
Madu adalah satu-satunya [[makanan]] yang tidak akan pernah basi/membusuk.
 
=== Jenis madu ===
Bermacam jenis madu, hal ini tergantung dari musim bunga, jika Tawon digembala ditempat-tempat perkebunan akan diperoleh jenis madu menurut perkebunan atau hutan itu, dibawah ini merupakan bermacam jenis madu yang ada dipasaran :
# Madu Bunga [[Kapuk]] (Randu)
# Madu Bunga [[Karet]]
# Madu Bunga [[Kopi]]
# Madu Bunga [[Lengkeng]]
# Madu Bunga [[Sonokeling]]
# Madu Bunga [[Durian]]
# Madu Bunga [[Rambutan]]
# Madu Bunga [[Apel]]
# Madu Bunga [[Jambu air]]
# Madu Bunga [[Mangga]]
# Madu Bunga [[Kaliandra]]
# Madu Bunga [[Mahoni]]
# Madu Bunga [[Jambu Mede]]
# Madu Hutan
Madu berbagai jenis seperti di atas biasanya tertulis juga Madu Royal Jelly atau Madu Murni, Madu Royal Jelly harganya lebih mahal.
-->
<!--
Suntingan di bawah ini disembunyikan dulu karena seperti brosur MLM, tidak ensiklopedis.
 
Sepertinya juga begitu, tapi ada yang perlu di kopi untuk diketahui umum, karena penting untuk pengetahuan mengenai madu.-
 
MANFAAT/KHASIAT
MADU, BEE-POLLEN DAN ROYAL JELLY
Seperti telah kita ketahui, MADU dapat dihasilkan secara spesifik berdasarkan sumber nektar bunga. Hasil penelitian para ahli yang dipadukan dengan pengalaman langsung dari konsumen dan masyarakat penggemar MADU, setiap jenis MADU dari sumber nektar yang berbeda tersebut, ternyata memiliki manfaat dan khasiat yang berbeda pula. Walaupun demikian secara umum khasiat dan manfaat MADU tersebut hampir sama.
Adapun jenis-jenis dan manfaat MADU yang dimaksud adalah:
1. MADU BUNGA KAPUK RANDU, berkhasiat:
1. Meningkatkan nafsu makan
2. Meningkatkan daya tahan tubuh
3. Menyembuhkan sariawan
4. Menyembuhkan luka bakar (dioles pada bagian yang luka)
5. Memperlancar fungsi otak
2. MADU KARET, berkhasiat:
1. Meningkatkan daya tahan tubuh
2. Menyembuhkan keputihan
3. Menyembuhkan gatal-gatal
4. Menyembuhkan alergi
5. Memperlancar fungsi otak
6. Menyembuhkan luka bakar (dioles pada bagian yang luka)
3. MADU BUNGA KOPI, berkhasiat:
1. Meningkatkan daya tahan tubuh
2. Membuat enak tidur
3. Memperlancar fungsi otak
4. Menyembuhkan luka bakar (dioles pada bagian yang luka)
4. MADU BUNGA KLENGKENG/SONOKELING, berkhasiat:
1. Meningkatkan daya tahan tubuh
2. Memperlancar urine
3. Memperkuat fungsi ginjal
4. Menyembuhkan sakit pinggang
5. Mempercepat penyembuhan luka operasi
6. Memperlancar fungsi otak
7. Menyembuhkan luka bakar (dioles pada bagian yang luka)
5. MADU BUNGA DURIAN, berkhasiat:
1. Meningkatkan daya tahan tubuh
2. Menghilangkan rasa mual
3. Membuat enak tidur
4. Memperlancar fungsi otak
5. Menyembuhkan luka bakar (dioles pada bagian yang luka)
 
6. MADU BUNGA RAMBUTAN, berkhasiat:
1. Meningkatkan daya tahan tubuh
2. Memperlancar urine
3. Memperkuat fungsi ginjal
4. Menyembuhkan sakit pinggang
5. Memperlancar fungsi otak
6. Menyembuhkan sakit maag
7. Menyembuhkan luka bakar (dioles pada bagian yang luka)
7. MADU BUNGA APEL/JAMBU AIR, berkhasiat:
1. Meningkatkan daya tahan tubuh
2. Menghilangkan rasa mual
3. Memperkuat kandungan bagi ibu hamil
4. Memperlancar fungsi otak
5. Membuat enak tidur
6. Menyembuhkan luka bakar (dioles pada bagian yang luka)
8. MADU BUNGA MANGGA, berkhasiat:
1. Meningkatkan daya tahan tubuh
2. Menghilangkan rasa mual
3. Memperkuat kandungan bagi ibu hamil
4. Memperlancar fungsi otak
5. Menyembuhkan luka bakar (dioles pada bagian yang luka)
9. MADU BUNGA KALIANDRA, berkhasiat:
1. Meningkatkan daya tahan tubuh
2. Meningkatkan hormon
3. Memperlancar pencernaan
4. Menyembuhkan darah tinggi
5. Membuat enak tidur
6. Menyembuhkan luka bakar (dioles pada bagian yang luka)
10. MADU LOKAL/MADU MULTIFLORA/MADU HUTAN, berkhasiat:
1. Meningkatkan daya tahan tubuh
2. Menyembuhkan darah tinggi/darah rendah
3. Membuat enak tidur
4. Mengobati reumatik
5. Memperlancar fungsi otak
6. Menyembuhkan luka bakar (dioles pada bagian yang luka)
11. MADU BUNGA MAHONI/JAMBU MENTE, berkhasiat:
1. Meningkatkan daya tahan tubuh
2. Menyembuhkan sakit malaria
3. Menyembuhkan keputihan bagi wanita
4. Memperlancar fungsi otak
5. Menyembuhkan luka bakar (dioles pada bagian yang luka)
6. Menyembuhkan asam urat
12. MADU POLLEN (MADU + TEPUNGSARI BUNGA), berkhasiat:
1. Meningkatkan daya tahan tubuh
2. Meningkatkan hormon
3. Menyuburkan peranakan
4. Menyembuhkan keputihan bagi wanita
5. Menghaluskan muka dan menghilangkan jerawat (dioles pada bagian muka) serta menjadikan kulit muka tidak berkeriput
6. Menghilangkan rasa letih yang berkepanjangan
7. Memperlancar fungsi otak
8. Menyembuhkan penyakit darah tinggi dan jantung
13. MADU SUPER (MADU + TEPUNGSARI BUNGA + ROYAL JELLY), berkhasiat:
1. Meningkatkan daya tahan tubuh
2. Meningkatkan hormon
3. Menyuburkan peranakan bagi wanita
4. Sangat cocok dikonsumsi bagi pria dewasa
5. Menyembuhkan penyakit darah tinggi dan jantung
6. Menyembuhkan sel tubuh yang rusak
7. Mempercepat penyembuhan loka operasi
8. Mengendurkan bagian syaraf yang tegang
9. Menghilangkan rasa letih yang berkepanjangan
10. Memperlancar fungsi otak
14. ROYAL JELLY, berkhasiat:
1. Meningkatkan daya tahan tubuh
2. Meningkatkan produksi hormon
3. Menyuburkan peranakan
4. Menyembuhkan darah tinggi/darah rendah
5. Memperlancar urine
6. Memperkuat fungsi ginjal
7. Menyembuhkan sakit pinggang
8. Mempercepat penyembuhan luka operasi
9. Mengendurkan bagian syaraf yang tegang
10. Menyembuhkan organ tubuh yang rusak
11. Menghilangkan rasa letih yang berkepanjangan
12. Memperlancar fungsi otak
13. Dapat dikonsumsi penderita Diabetes
15. TEPUNGSARI BUNGA (BEE POLLEN), berkhasiat:
1. Meningkatkan daya tahan tubuh
2. Memperlambat proses penuaan dan menghaluskan kulit muka
3. Menurunkan kolesterol
4. Memperlancar fungsi pencernaan
5. Mengobati asma
6. Dapat dikonsumsi penderita Diabete
 
16. PROPOLIS
1. Meningkatkan daya tahan tubuh terhadap serangan penyakit.
2. Membantu menyembuhkan dan menjaga kulit dari masalah seperti jerawat, gatal-gatal, eksim dan lain-lain.
3. Menjaga mulut tetap segar dan nyaman
4. Membantu memperbaiki jaringan tubuh.
5. Menyejukan radang tenggorokan dan masalah sinusitis, membantu menyembuhkan penyakit maag, infeksi saluran pencernaan dan saluran kemih, dll.
Untuk mendapatkan khasiat dan manfaat dari MADU, dalam mengkonsumsi sebaiknya menggunakan takaran yang direkomendasikan.
Pagi : Orang Dewasa : 40 gr / 2 sendok makan
Anak-anak : 20 gr / 1 sendok makan
Siang : Orang Dewasa : 30 gr / 1 sendok makan
Anak-anak : 15 gr / 1/2 sendok makan
Malam : Orang Dewasa : 30 gr / 1 sendok makan
Anak-anak : 15 gr / 1/2 sendok makan
 
 
Madu, Si Manis Yang Banyak Manfaatnya
 
Manfaat Madu
1. Kerontokan rambut
Orang yang mengalami kerontokan rambut atau kebotakan dapat memakai campuran minyak zaitun panas, 1 sendok makan madu dan 1 sendok teh bubuk kayu manis sebelum mandi. Oleskan di kepala dan diamkan selama kira-kira 15 menit setelah itu baru dibasuh. Penelitian itu juga membuktikan ramuan yang didiamkan dikepala selama 5 menit pun tetap efektif.
2. Infeksi kandung kemih
Campurkan 2 sendok makan bubuk kayumanis dan 1 sendok teh madu ke dalam segelas air suam-suam kuku. Setelah itu diminum. Ramuan ini membunuh kuman-kuman dalam kandung kemih.
3. Sakit gigi
Buat campuran 1 sendok teh bubuk kayu manis dan 5 sendok teh madu.
4. Kolesterol
Kadar kolesterol darah dapat diturunkan dengan 2 sendok makan madu dan 3 sendok teh bubuk kayu manis yang dicampur dalam 16 ounce (16 kali 28 gram kira kira 1 pon = 454 gram) air teh. Ramuan ini dapat mengurangi kadar kolesterol dalam darah sampai 10 persen dalam 2 jam. Madu murni yang diminum sehari-hari meringankan gangguan kolesterol.
5. Pilek
Pilek ringan dan berat dapat disembuhkan dengan 1 sendok makan madu suam-suam kuku dan ¼ sendok teh bubuk kayu manis setiap hari selama 3 hari. Ramuan ini dapat menyembuhkan hampir semua batuk dan pilek kronis serta membersihkan sinus.
6. Mandul
Pengobatan Yunani dan Ayurveda telah menggunakan madu selama bertahun-tahun untuk memperkuat semen (air mani = sperma) para pria. Dua sendok makan madu yang diminum secara teratur sebelum tidur akan berefek menyuburkan. Wanita Jepang, Cina dan Asia Timur yang sulit hamil dan ingin memperkuat rahim, lazim mengkonsumsi bubuk kayu manis sejak berabad-abad lalu.
Wanita yang sulit hamil sebaiknya sesering mungkin mengoleskan madu dan sesendok teh bubuk kayu manis pada gusinya. Kayu manis akan bercampur dengan air ludah dan memasuki tubuh. Ada pasangan suami istri dari Maryland tidak memiliki keturunan selama 14 tahun dan nyaris putus asa. Ketika mengetahui khasiat kayu manis dan madu, mereka mengkonsumsi ramuan tersebut. Sang istri mulai mengandung dan melahirkan bayi kembar.
7. Sakit perut
Madu yang dicampur bubuk kayu manis dapat mengobati sakit perut. Juga dapat membersihkan perut, serta menyembuhkan bisul sampai ke akar-akarnya.
8. Kembung
Penelitian yang dilakukan di India dan Jepang menyatakan bahwa madu yang diminum bersama kayu manis dapat mengurangi gas dalam perut.
9. Bau napas
Satu sendok teh madu dan bubuk kayu manis yang dicampur dalam air panas dapat membuat nafas tetap segar sehari penuh. Orang Amerika Selatan biasa meminum ramuan tersebut di pagi hari.
10. Sakit kepala sinus
Minum campuran madu dan juice jeruk dapat menyembuhkan sakit kepala karena sinus.
11. Kelelahan
Studi terakhir menunjukkan bahwa kandungan gula dalam madu lebih bermanfaat daripada merugi-kan bagi tubuh. Warga usia lanjut yang mengkonsumsi madu dan bubuk kayu manis dengan ukur-an sama, terbukti lebih bugar dan fleksibel. Penelitian Dr. Milton membuktikan ½ sendok makan madu yang diminum bersama segelas air dan ditaburi bubuk kayu manis dapat meningkatkan vitali-tas tubuh dalam seminggu. Ramuan tersebut diminum setiap hari setelah menggosok gigi dan jam 3 sore pada saat vitalitas tubuh menurun.
12. Kanker
Riset terakhir di Jepang dan Australia menunjukan bahwa kanker perut dan tulang stadium lanjut dapat disembuhkan dengan madu dan kayu manis. Pasien cukup minum 1 sendok makan madu dengan 1 sendok teh bubuk kayu manis selama sebulan 3 kali sehari.
13. Kelebihan berat badan
Minum segelas air yang direbus bersama madu dan bubuk kayu manis setiap pagi ½ jam sebelum sarapan atau saat perut masih kosong. Bila dilakukan secara teratur dapat mengurangi berat badan, bahkan bagi orang yang sangat gemuk, minum ramuan ini secara teratur akan mencegah lemak terakumulasi dalam tubuh, meski tetap makan makanan kalori tinggi.
14. Influenza
Ilmuwan Spanyol telah membuktikan bahwa madu berisi kandungan alami yang membunuh kuman influenza dan menyembuhkan pasien dari flu. Maka minumlah madu ketika akan flu.
15. Jerawat
Oleskan 3 sendok makan madu dan 1 sendok teh bubuk kayu manis pada wajah sebelum tidur. Basuh keesokan harinya dengan air hangat. Bila dilakukan rutin setiap hari selama 2 minggu, akan menyembuhkan jerawat sampai ke akar-akarnya.
16. Infeksi kulit
Ambil 1 bagian madu dan 1 bagian bubuk kayu manis, oleskan pada bagian kulit yang sakit.
17. Mencegah penuaan
Teh yang dicampur madu dan bubuk kayu manis dan diminum tiap hari dapat mencegah penuaan. Ambil 4 sendok madu, 1 sendok bubuk kayu manis dan 3 cangkir air kemudian rebus seperti mem-buat teh. Minumlah sebanyak 4 kali sehari. Ramuan ini membuat kulit segar dan halus serta men-cegah penuaan. Harapan hidup juga bertambah
18. Arthritis (radang sendi / Encok)
Ambil 1 bagian madu dan 2 bagian air suam-suam kuku. Tambahkan 1 sendok teh kecil bubuk kayu manis. Campur madu, air suam-suam kuku dan bubuk kayu manis. Pijat ke bagian yang sakit secara perlahan. Rasa sakit akan berkurang dalam waktu 1-2 menit. Atau penderita arthritis dapat minum 1 cangkir air panas dengan 2 sendok madu dan 1 sendok teh kecil bubuk kayu manis setiap hari, pagi dan malam.
Bila diminum teratur, ramuan ini dapat mengobati penyakit arthritis kronis. Penelitian terakhir Copenhagen University menggunakan campuran 1 sendok makan madu dan ½ sendok teh bubuk kayu manis yang diberikan kepada pasien sebelum sarapan. Hasilnya dalam seminggu 73 dari 200 pasien yang diobati sembuh total. Kebanyakan pasien yang tidak dapat berjalan atau bergerak karena arthritis dapat berjalan tanpa rasa sakit.
19. Penyakit jantung
Oleskan madu dan bubuk kayu manis pada roti pada waktu sarapan setiap harinya. Madu dan kayu manis mengurangi kolesterol dalam pembuluh arteri, dan mengurangi resiko serangan jantung. Orang yang sudah terkena serangan jantung bila mengkonsumsi madu dan kayu manis setiap hari dapat terhindar dari serangan jantung kedua.
Konsumsi madu dan kayu manis secara teratur dapat memperlancar pernapasan dan memperkuat detak jantung. Panti Wredha (jompo) di Amerika dan Kanada, berhasil mengobati penghuninya yang memiliki gangguan pembuluh darah karena tersumbat, dan berkurang fleksibilitasnya karena usia, dengan ramuan tersebut.
-->
 
== Dalam sejarah, kebudayaan, dan cerita rakyat ==
<!--Honey use and production has a long and varied history. In many cultures, honey has associations that go beyond its use as a food. Honey is frequently used as a [[amulet|talisman]] and [[symbol]] of sweetness.{{Citation needed|date=March 2009}}
 
===Ancient times===
[[File:Cueva arana.jpg|thumb|150px|Honey seeker depicted on 8000 year old cave painting. At [[Cuevas de la Araña en Bicorp|Araña Caves]] in Spain.]]
Honey collection is an ancient activity. Humans apparently began hunting for honey at least 8,000 years ago, as evidenced by a cave painting in [[Valencian Community|Valencia]], [[Spain]].<ref>Eva Crane ''The Archaeology of Beekeeping'', Cornell University Press (1983) ISBN 0-8014-1609-4</ref> The painting is a [[Mesolithic]] rock painting, showing two honey-hunters collecting honey and honeycomb from a wild bee nest. The figures are depicted carrying baskets or gourds, and using a [[ladder]] or series of ropes to reach the wild nest.
 
In [[ancient Egypt]], honey was used to sweeten cakes and biscuits, and was used in many other dishes. Ancient Egyptian and [[Middle East]]ern peoples also used honey for [[embalming]] the dead.<ref>[[Larry Gonick]] The Cartoon History of the Universe Vol.2</ref> The fertility god of Egypt, [[Min (god)|Min]], was offered honey.
 
[[Pliny the Elder]] devotes considerable space in his book ''[[Natural History (Pliny)|Naturalis Historia]]'' to the bee and honey, and its many uses. In the absence of sugar, Honey was an integral sweetening ingredient in Roman recipes, and references to its use in food can be found in the work of many Roman authors including [[Athenaeus]], [[Cato]] and [[Bassus]]. Some of these are collected in the book ''Roman cookery''.<ref>[http://www.serifbooks.co.uk/books/cookery/ ''Roman Cookery'' by Mark Grant (Serif, London, 2008)]</ref>
 
The art of beekeeping in [[ancient China]] has existed since [[time immemorial]] and appears to be untraceable to its origin. In the book "Golden Rules of Business Success" written by [[Fan Li]] (or Tao Zhu Gong) during the [[Spring and Autumn Period]], there are some parts mentioning the art of beekeeping and the importance of the quality of the wooden box for bee keeping that can affect the quality of its honey.
 
Honey was also cultivated in ancient [[Mesoamerica]]. The [[Maya peoples|Maya]] used honey from the [[stingless bee]] for culinary purposes, and continue to do so today. The Maya also regard the bee as sacred (see [[Stingless bee#Mayan stingless bees of Central America|Mayan stingless bees of Central America]]).
 
Some cultures believed honey had many practical health uses. It was used as an ointment for rashes and burns, and to help soothe sore throats when no other practices were available.
 
===Religious significance===
In Hinduism, honey ([[Madhu]]) is one of the five elixirs of immortality ([[Panchamrita]]). In temples, honey is poured over the deities in a ritual called [[Madhu]] [[abhisheka]]. The Vedas and other ancient literature mention the use of honey as a great medicinal and health food.
 
In Jewish tradition, honey is a symbol for the new year, [[Rosh Hashanah]]. At the traditional meal for that holiday, apple slices are dipped in honey and eaten to bring a sweet new year. Some Rosh Hashanah greetings show honey and an apple, symbolizing the feast. In some congregations, small straws of honey are given out to usher in the new year.
 
The [[Hebrew Bible]] contains many references to honey. In the [[Book of Judges]], Samson found a swarm of bees and honey in the carcass of a lion (14:8). The [[Book of Exodus]] famously describes the [[Promised Land]] as a "land flowing with [[milk]] and honey" (33:3). However, the claim has been advanced that the original Hebrew (דבש ''devash'') actually refers to the sweet syrup produced from the juice of [[Phoenix dactylifera|date]]s.<ref>Berel, Rabbi. (2005-09-24) [http://www.aish.com/h/hh/rh/48959531.html Apples and Honey]. Aish.com. Retrieved on 2011-02-06.</ref> Pure honey is considered [[Kashrut|kosher]] even though it is produced by a flying insect, a nonkosher creature; other products of nonkosher animals are not kosher.<ref>[http://www.chabad.org/library/article_cdo/aid/712032/jewish/Why-Is-honey-kosher.htm "Why is honey kosher?"] Chabad.org. Retrieved 30 November 2010.</ref>
 
In Buddhism, honey plays an important role in the festival of [[Madhu Purnima]], celebrated in [[India]] and [[Bangladesh]]. The day commemorates [[Gautama Buddha|Buddha]]'s making peace among his disciples by retreating into the wilderness. The legend has it that while he was there, a [[Old World monkey|monkey]] brought him honey to eat. On Madhu Purnima, Buddhists remember this act by giving honey to [[Buddhist monasticism|monks]]. The monkey's gift is frequently depicted in [[Buddhist art]].
 
In the Christian [[New Testament]], [[Matthew 3:4]], John the Baptist is said to have lived for a long period of time in the wilderness on a diet consisting of locusts and wild honey.
 
In Islam, there is an entire [[Sura]]h in the [[Qur'an]] called al-Nahl (the Honey Bee). According to [[hadith]], Prophet [[Muhammad]] strongly recommended honey for healing purposes.<ref>Sahih Bukhari vol. 7, book 71, number 584, 585, 588 and 603.</ref> The Qur'an promotes honey as a nutritious and healthy food. Below is the English translation of those specific verses.
<blockquote>And your Lord inspired the bee(s), saying: "Take your habitations in the mountains and in the trees and in what they erect. (68) Then, eat of all fruits, and follow the ways of your Lord made easy (for you)." There comes forth from their bellies, a drink of varying colour wherein is healing for mankind. Verily, in this is indeed a sign for people who think.<ref>Translation of Quran 16:68–69</ref></blockquote>-->
 
<!--===In western culture===
[[File:Med u sacu karlovic1.jpg|thumb|upright|Jars of honey with honeycomb]]
The word "honey", along with variations like "honey bun" and the abbreviation "hon", has become a term of endearment in most of the English-speaking world. In some places it is used for loved ones; in others, such as the [[Southern United States]], it is used when addressing casual acquaintances or even strangers.-->
 
{{anchor|honey&bears}}<!-- This anchor is a target for the Dab [[Honey bear]] --><!--In many children’s books, [[bear]]s are depicted as eating honey (e.g., [[Winnie the Pooh]]), though most bears actually eat a wide variety of foods, and bears seen at beehives are usually more interested in bee larvae than honey.<ref>[http://www.americanbear.org/Kids'%20questions.htm The American Bear Association]. Americanbear.org. Retrieved on 2012-01-09.</ref> In some European languages, even the word for bear (e.g. in Russian медведь ''medvéd'', in Belarusian мядзведзь, in Ukrainian ведмідь, in Polish ''niedźwiedź'', in Czech ''medvěd'', in Serbian медвед ''medved'', in Bosnian ''medvjed'' in Croatian ''medvjed''/''međed'' and in Hungarian ''medve'') is coined from the noun meaning honey and the verb meaning to eat, thus "honey eater."<ref>Search for [http://starling.rinet.ru/cgi-bin/response.cgi?root=config&morpho=0&basename=\data\ie\vasmer&first=1&off=&text_word=%D0%9C%D0%B5%D0%B4%D0%B2%D0%B5%D0%B4%D1%8C&method_word=substring&ic_word=on&text_general=&method_general=substring&ic_general=on&text_origin=&method_origin=substring&ic_origin=on&text_trubachev=&method_trubachev=substring&ic_trubachev=on&text_editorial=&method_editorial=substring&ic_editorial=on&text_pages=&method_pages=substring&ic_pages=on&text_any=&method_any=substring&sort=word&ic_any=on Медведь] in [http://starling.rinet.ru/cgi-bin/query.cgi?root=config&morpho=0&basename=\data\ie\vasmer Russian Etymological Dictionary] by [[Max Vasmer]], [[Heidelberg]] (1962)</ref> Honey is sometimes sold in bear-shaped [[jar]]s or [[squeeze bottle]]s.-->
 
== Topik-topik terkait ==
{{Commons|Honey}}{{wiktionary|madu}}
* [[makanan]]
* [[minuman]]
Baris 397 ⟶ 175:
* [[nektar]]
* [[jamu]]
* [[Daftar tumbuhan madu]]
 
== Referensi ==
{{reflist}}
{{Thibbun Nabawi}}
{{makanan-stub}}
 
== Bacaan lanjutan ==
 
* {{cite book|author=Krell, R.|publisher=Food and Agriculture Organization of the United Nations|title=Value-added products from beekeeping|url=https://archive.org/details/bub_gb_BzzBBbnIJhIC|page=[https://archive.org/details/bub_gb_BzzBBbnIJhIC/page/n167 5]|year=1996|isbn=978-92-5-103819-2|ref=Krell|access-date=5 January 2016}}
* {{cite book|author1=Root, A. I. |author2=Root, E. R. |title=The ABC and Xyz of Bee Culture|url=https://books.google.com/books?id=i0PoSYNEsh0C&pg=PA355|year=2005|publisher=Kessinger Publishing|isbn=978-1-4179-2427-1|ref=Root|access-date=5 January 2016}}
 
== Pranala luar ==
{{Commonscat|Honey}}
 
* [http://www.fao.org/docrep/006/y5110e/y5110e00.htm Beekeeping and Sustainable Livelihoods (2004), Food and Agriculture Organization of the United Nations]
* {{Cite NSRW|short=x|wstitle=Honey}}
==Lihat pula==
*[[Lebah di Indonesia]]
{{Authority control}}
{{Hasil hutan non-kayu}}
[[Kategori:Lebah]]
[[Kategori:Pemanis]]
[[Kategori:Hasil hutan non-kayu]]
[[Kategori:Produk lebah]]
 
[[Kategori:Ternak lebah]]
{{Link FA|he}}
[[Kategori:Obat]]
{{Link FA|hr}}
{{Link FA|ja}}