Honda Supra: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tag: kemungkinan IP LTA Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
Baris 43:
'''Honda Revo''' merupakan varian ekonomis dari Honda Supra X 125 untuk menggantikan model Supra X dan Supra Fit (atau Fit X) sebelumnya yang bermesin 100 cc.
 
Revo versi generasi pertama awal pertama kali diluncurkan sejak Maret 2007, 2 tahun setelah Supra X 125 dan masih menggunakan mesin 100 cc milik Supra Fit. Revo Versi facelift generasi kedua diperkenalkan sejak Januari 2009 dan menggunakan mesin baru berkapasitas 110 cc yang sudah lebih dulu digunakan oleh [[Honda Blade]] yang merupakan motor bebek Honda pertama dengan mesin 110 cc, dan merupakan kali kedua Honda menggunakan mesin 110 cc untuk kelas motor bebek.
 
Generasi kedua diperkenalkan pada Maret 2012 bersamaan dengan Honda Vario Techno 125, yang memiliki desain headlight dan bodi yang berbeda, serta mengaplikasikan injeksi PGM-FI untuk seluruh variannya. Mulai tahun 2010, generasi kedua ini juga memiliki varian bertransmisi otomatis dengan nama '''Revo Techno AT''', tetapi model ini tidak sukses di pasaran dan diskontinu pada awal tahun 2013.