Jangka sorong: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tantisri12 (bicara | kontrib) menambahkan pranala luar Tag: kemungkinan spam pranala VisualEditor |
|||
(12 revisi perantara oleh 10 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
[[Berkas:Jangkasorongdigital.jpg|ka|jmpl|Jangka sorong digital dengan ketelitian 0.01 mm]]
[[Berkas:Messschieber.jpg|jmpl|ka|Jangka sorong manual]]
'''Jangka sorong''' ({{Lang-nl|schuifmaat}}, {{Lang-en|vernier caliper}}) adalah [[Alat pengukur|alat ukur]] yang ketelitiannya dapat mencapai seperseratus [[milimeter]]. Terdiri dari dua bagian, bagian diam dan bagian bergerak. Pembacaan hasil pengukuran sangat bergantung pada keahlian dan ketelitian pengguna maupun alat. Sebagian keluaran terbaru sudah dilengkapi dengan display digital. Pada versi analog, umumnya tingkat ketelitian adalah 0,005
== Fungsi jangka sorong ==
Kegunaan jangka sorong adalah:
* untuk mengukur suatu benda dari sisi luar dengan cara diapit;
* untuk mengukur sisi dalam suatu benda yang biasanya berupa lubang (pada pipa, maupun lainnya) dengan cara diulur;<ref name=":1" />
* untuk mengukur
== Sejarah ==
Jangka sorong paling awal ditemukan di bangkai kapal [[Yunani]] [[Giglio]] di dekat pantai Italia. Dari data yang didapatkan, kapal tersebut berasal dari abad ke-6 SM. Potongan kayu tersebut sudah memiliki rahang yang tetap dan dapat digerakkan. Meskipun jarang ditemukan, jangka sorong tetap digunakan oleh orang Yunani dan [[Romawi]].
Sebuah jangka sorong perunggu, yang berasal dari 9 M, digunakan untuk pengukuran benda-benda kecil selama [[Dinasti Xin]] di Cina.<ref>Colin A. Ronan; Joseph Needham (24 June 1994). ''[https://books.google.co.id/books?id=PehoSnJfstUC&pg=PA36&redir_esc=y#v=onepage&q&f=false The Shorter Science and Civilisation in China: 4]''. Cambridge University Press. hal. 36. ISBN 978-0-521-32995-8. "adjustable outside caliper gauge... self-dated at AD 9". Versi kutipan.</ref> Jangka sorong ini memiliki catatan prasasti yang menyatakan bahwa alat itu "dibuat pada hari gui-you,<ref group="n">Hari ke-10 dari siklus 60 hari</ref>
Jangka sorong yang saat ini kita lihat ditemukan oleh [[Pierre Vernier]], sebagai
== Bagian-bagian jangka sorong ==
Baris 23:
* [[Skala utama]], nilai yang menunjukkan hasil pengukuran yang satuannya dalam mm, cm dan inci.
* [[Skala vernier|Skala vernier (skala nonius)]], sebagai skala pengukuran fraksi.
* Pengukur kedalaman, bagian ini berada di ujung dari Jangka Sorong yang berfungsi untuk mengukur bagian kedalaman suatu benda atau kedalaman sebuah lubang.<ref name=":0">
== Penggunaan jangka sorong ==
Baris 34:
=== Cara membaca jangka sorong ===
* Perhatikan keakuratan jangka sorong, bisanya 0.02 mm, 0,05 mm dan seterusnya
* Perhatikan nilai pada skala nonius yang tepat sejajar dengan skala utama, kemudian tentukan nilainya dengan mengalikan hasil skala nonius dengan 0,1 mm▼
*
▲* Perhatikan
* Jumlahkan nilai pada skala utama dengan skala nonius dengan rumus X,00 mm (sekala utama) + 0,XX mm Sekala nonius.<ref name=":0" /><ref name=":03">Achmadi (2020): {{Cite web|date=2020-01-20|title=Jangka Sorong : Cara Menggunakan, Bagian Bagiannya dan Contoh Soal {{!}} Pengelasan.net|url=https://www.pengelasan.net/jangka-sorong/|language=en-US|access-date=2020-10-07}}</ref>
== Jenis ==
Jangka sorong dapat dibedakan menjadi [https://kumparan.com/berita-terkini/jenis-jangka-sorong-1vLD6w7maAz jangka sorong analog] dan jangka sorong [[digital]]. Jangka sorong analog memiliki bagian yang digeser yaitu skala goresan. Skala goresan dibagi menjadi dua yaitu skala nonius atau skala vernier. Pembacaan skala nonius dan skala vernier pada jangka sorong analog dilakukan secara bersamaan. Sedangkan jangka sorong digital merupakan jangka sorong yang menampilkan ukuran secara langsung dalam bentuk digital. Penggunaan jangka sorong digital sangat mudah karena ukuran langsung tertera di layar.<ref>{{Cite book|last=Abdullah|first=Mikrajuddin|date=|url=https://fmipa.itb.ac.id/wp-content/uploads/sites/7/2017/12/Diktat-Fisika-Dasar-I.pdf|title=Fisika Dasar I|location=Bandung|publisher=Institut Teknologi Bandung|isbn=|pages=19|url-status=live}}</ref>
== Lihat pula ==
Baris 53 ⟶ 54:
== Catatan ==
<references group="n" responsive="" />
{{Authority control}}
[[Kategori:Alat pengukur]]
|