Kereta rel listrik JR East seri 103: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
 
(8 revisi perantara oleh 5 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 4:
|imagesize=300px
|caption=KRL JR 103 (KeYo E21F - E27F) di [[Stasiun Manggarai]]
| service=Beroperasi (Jepang)<br/>Tidak beroperasi (Indonesia)
| service=Ya
|manufacturer=[[File:Hitachi logo.svg|20px|link=Hitachi, Ltd.]] [[Hitachi, Ltd.]]<br/>[[File:Kawasaki Heavy Industries Logo.svg|20px|link=Kawasaki Heavy Industries]] [[Kawasaki Heavy Industries]]<br/>[[File:Kinki Sharyo logo.svg|20px|link=Kinki Sharyo]] [[Kinki Sharyo]]<br/>[[File:NIPPON SHARYO Logo.png|20px|link=Nippon Sharyo]] [[Nippon Sharyo]]<br/>[[File:TokyuCarLogotype.svg|20px|link=Japan Transport Engineering Company]] [[Japan Transport Engineering Company|Tokyu Car Corporation]]<br/>[[File:Toshiba logo.svg|20px|link=Toshiba]] [[Toshiba]]
|gauge=1,067 mm
|formation=2, 4, 6, 8, atau 10 kereta per set (Jepang)<br/>4 kereta per set (Indonesia)
Baris 13:
|poweroutput=110 kW per motor
|maxspeed=100 km/jam
|operator=[[File:Japanese National Railway logo.svg|20px|link=Kereta Api Nasional Jepang]] [[Kereta Api Nasional Jepang|JNR]] (1964-1987)<br/>[[File:JR logo (east).svg|20px|link=Perusahaan Kereta Api Jepang Timur]] [[Perusahaan Kereta Api Jepang Timur|JR East]] (1987-2009)<br/>[[File:JR logo (central).svg|20px|link=Perusahaan Kereta Api Jepang Tengah]] [[Perusahaan Kereta Api Jepang Tengah|JR Central]] (1987-2001)<br/>[[File:JR logo (west).svg|20px|link=Perusahaan Kereta Api Jepang Barat]] [[Perusahaan Kereta Api Jepang Barat|JR West]] (1987-sekarang)<br/>[[File:JR logo (kyushu).svg|20px|link=Perusahaan Kereta Api Jepang Barat]] [[Perusahaan Kereta Api Kyushu|JR Kyushu]] (1987-sekarang)<br/>[[File: logo KAI Commuter.svg|20px|link=KAI Commuter]] [[KAI Commuter]] (2004-2016)
|operator=[[Japanese National Railways]] (1964-1987)<br/>[[East Japan Railway Company]] (1987-2009)<br/>[[West Japan Railway Company]] (1987-sekarang)<br/>[[JR Central]]<br/>[[PT KAI Commuter Jabodetabek]] (2004-2016)<br/
|lines=Bermacam-macam untuk Jalur di [[Perusahaan Kereta Api Jepang Timur|JR East]], [[Perusahaan Kereta Api Jepang Tengah|JR Central]], [[Perusahaan Kereta Api Jepang Barat|JR West]], dan [[KRL Commuterline]].<br/>'''[[Perusahaan Kereta Api Kyushu]]:''' [[File:JRK number JK.svg|20px]] Chikuhi Line, dan [[File:Subway FukuokaKuko.svg|20px]] Kūkō Line (Untuk layanan kereta langsung ke [[Angkutan Cepat Kota Fukuoka]])
>[[PT INKA]] (2016-sekarang)
|lines=[[Japan Railways|Japan Railways lines]], [[KA Commuter Jabodetabek]]
|replaced= KRL Tokyo Metro 6000, 7000, JR 203, 205, KRL KfW i9000 INKA (Indonesia)
|electrification=1.500 V DC
Baris 34 ⟶ 33:
Pada tahun 2000, saat itu KRL AC untuk pertama kalinya didatangkan dari Jepang (Toei seri 6000), dan KRL Ekspres AC ini mendapat sambutan yang baik dari masyarakat, setelah sebelumnya KRL non-AC banyak yang mulai menurun kondisinya dan lekat dengan kondisi yang buruk, seperti banyaknya penumpang di atap ([[atapers]]). Setelah kedatangan KRL Toei seri 6000, PT Kereta Api Indonesia (Persero) Divisi Jabotabek yang sedang membutuhkan lebih banyak KRL AC pun mengimpor KRL ini dari JR East, tepatnya pada tahun 2004, sebanyak 16 kereta. KRL ini awalnya beroperasi di Jalur Musashino sebelum dikirim ke Jakarta, dan masing-masing rangkaiannya terdiri dari 8 kereta meskipun rangkaian yang dikirim ke Indonesia sudah diperpendek menjadi 4 kereta dalam satu rangkaian, sehingga total ada 4 rangkaian kereta yang beroperasi di Indonesia.
 
KRL JR seri 103 merupakan KRL tertua yang dimiliki Jepang pada saat KRL ini dibeli untuk dikirim ke Indonesia, dengan rangkaian yang pertama kali dibuat pada tahun 1964, sehingga pembelian KRL tipe ini tidak banyak, karena dianggap terlalu kuno dan tidak efisien jika membeli KRL yang berbody Mild Steel dan berteknologi Rheostat, sehingga pada pembelian berikutnya, KRL yang dibeli adalah [[Tokyu seri 8000]] dan [[Tokyu seri 8500]].
 
[[Indonesia]] membeli kereta ini untuk melayani beberapa rute KA [[Jabodetabek]]. KRL ini mulai beroperasi pada akhir tahun 2004, langsung menggunakan livery JR East Musashino Line, yang merupakan livery bawaan dari Jepang, tetapi dengan pemasangan cowcatcher terlebih dahulu. KRL ini mulai digunakan untuk layanan [[Kereta api Bojonggede Ekspres|Bojonggede Ekspres]] dan [[Kereta api Depok Ekspres|Depok Ekspres]] pada jalur Bogor, di jalur Serpong sebagai Sudirman Ekspres, dan juga di jalur Tangerang sebagai Benteng Ekspres. Namun, akibat bertambahnya jumlah penumpang, KRL ini pun mulai ditemani dengan KRL Tokyu 8000 yang saat itu telah memiliki 8 kereta per rangkaian mulai tahun 2005. KRL ini pun mulai difokuskan di rute Serpong dan [[Tangerang]] yang jumlah penumpangnya tidak terlalu banyak. KRL ini dikenal sebagai salah satu rangkaian KRL dengan AC terdingin di Jabodetabek, khususnya dengan keadaan KRL Ekspres yang tidak begitu penuh yang menambah dinginnya KRL ini. Pada tahun 2007, KRL ini pun dicat dengan warna kuning-orange.
Baris 50 ⟶ 49:
KRL ini lebih sering difungsikan sebagai KRL Feeder saja pada saat-saat terakhir masa dinasnya karena seringnya mengalami masalah. Meskipun KRL ini berada dalam perawatan Depo KRL Depok, akan tetapi KRL ini sering "beristirahat" di Depo Bukit Duri. Keberadaannya pun semakin tergeser dengan kedatangan KRL JR East seri 205 yang baru, dimana KRL seri 205 ini didatangkan secara besar-besaran sejak tahun 2013 akhir, yang membuat posisi KRL ini sangatlah tergeser.
 
Mulai tanggal 1 Januari 2016, dua rangkaian KRL JR 103 yang terakhir beroperasi (KeYo E21- KeYo E22) telah berhenti beroperasi dan telah dikirim dari Depo Bukit Duri untuk disimpan di Depo KRL Depok. Pada akhir November 2016, seluruh rangkaian KRL seri 103 baik yang ada di Depo Depok maupun di [[Balai Yasa Manggarai]] akhirnya dikirimkan ke [[Stasiun Cikaum]], Kabupaten [[Subang]], yang berada di wilayah [[Daop 3 Cirebon]].<ref>{{Cite web |url=http://www.re-digest.web.id/2016/12/railfanning-dan-wisata-kuliner-di-cikaum.html |title=Salinan arsip |access-date=2016-12-18 |archive-date=2016-12-20 |archive-url=https://web.archive.org/web/20161220192514/http://www.re-digest.web.id/2016/12/railfanning-dan-wisata-kuliner-di-cikaum.html |dead-url=yes }}</ref>
 
[[Berkas:JR East 103 Series in Cikaum Station.jpg|jmpl|KRL seri 103 rangkaian E22 dan E27 bersama dengan KRL ekonomi non AC di [[Stasiun Cikaum]].]]
Baris 93 ⟶ 92:
== Pranala luar ==
* [http://www2.ocn.ne.jp/~jbtbk/train103.html Galeri Foto JR East seri 103] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20090413024459/http://www2.ocn.ne.jp/~jbtbk/train103.html |date=2009-04-13 }}
* [http://www.krl.co.id Situs web resmi KRL] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20210413115211/http://www.krl.co.id/ |date=2021-04-13 }}
 
{{KA Commuter Jabodetabek}}
Baris 99 ⟶ 98:
[[Kategori:Kereta rel listrik di Jepang|JR 103]]
[[Kategori:Kereta rel listrik di Indonesia|JR 103]]
 
 
{{kereta-stub}}