Masjid Muhammadan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
OrophinBot (bicara | kontrib)
k Menambah Kategori:Tamil-Padang menggunakan HotCat
 
(2 revisi perantara oleh 2 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 2:
|image = Masjid Muhammadan 2020 01b.jpg
|caption =
|image_size = 250px
|building_name = Masjid Muhammadan<br>محمدان موساجيك<br>முகமதுவின் மசூதி<br>મુહમ્મદની મસ્જિદ
|coordinates = {{coord|-0.96155|100.3642}}
Baris 42:
 
== Jemaah Tabligh ==
[[Jamaah Tabligh]] SumatraSumatera Barat pertama kali bermarkas di masjid ini.<ref>http://repo.unand.ac.id/14829/</ref><ref>https://journal.lasigo.org/index.php/IJRS/article/view/85</ref>
 
== Arsitektur ==
[[Berkas:Masjid Muhammadan 2020 02.jpg|jmpl|kiri|220px|Warna hijau dan putih mendominasi bagian serambi]]
Arsitektur Masjid Muhammadan dipengaruhi oleh corak [[India]], terutama pada bagian depan (fasad) yang bercat putih dengan hiasan ornamen berwarna hijau. Fasad tersebut disangga oleh tujuh tiang,{{sfn|Okezone.com|2009}} termasuk tiang ujung kiri dan kanan yang menyatu dengan sebuah bangunan berbentuk [[menara]].{{sfn|VIVAnews|2011}} Bagian atas salah satu menara sempat runtuh sepanjang satu meter akibat [[Gempa bumi SumatraSumatera Barat 2009|gempa bumi]] pada 2009, yang tak lama kemudian diperbaiki dengan bantuan dari Yayasan Satu Untuk Negeri [[tvOne]].{{sfn|Padang Ekspres|2012}}{{sfn|Pemerintah Kota Padang|2010}}
 
Masjid ini memiliki denah berukuran lebar 15 meter dan panjang 25 meter. Bangunannya terdiri dari tiga lantai.{{sfn|Okezone.com|2009}} Lantai dasar merupakan tempat [[salat]], sementara lantai dua dan tiga merupakan tempat istirahat yang juga digunakan untuk beberapa keperluan lain seperti memasak.{{sfn|Hendra|2012}} Di tempat salat, tidak terlihat [[mimbar]] seperti umumnya masjid-masjid yang ada di Padang, melainkan hanya jendela berbentuk seperti mimbar dan ditutupi kain hijau berlambang bulan dan bintang.{{sfn|VIVAnews|2011}}
Baris 156:
[[Kategori:Masjid di Padang|Muhammadan]]
[[Kategori:Pendirian tahun 1843]]
[[Kategori:Tamil-Padang]]