Microsoft Office: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Arsa Unno (bicara | kontrib)
Menambahkan referensi tentang microsoft word
k Mengembalikan suntingan oleh 114.125.196.248 (bicara) ke revisi terakhir oleh Fazily
Tag: Pengembalian Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
(27 revisi perantara oleh 14 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{Infobox software
| name = Microsoft Office
| logo = [[Berkas:Microsoft Office 2013.svg]]
| screenshot =
| caption = Searah jarum jam : [[Microsoft Excel|Microsoft Office Excel]], [[Microsoft Word|Word]], [[Microsoft OneNote|OneNote]] dan [[Microsoft PowerPoint|PowerPoint]] di [[Windows|Windows 8]].
Baris 19:
{{Infobox software
| name = Microsoft Office Mac
| logo = [[Berkas:Microsoft_Office_for_Mac_2011Microsoft Office for Mac 2011.png|250px]]
| screenshot =
| caption =
Baris 37:
| website = [http://www.microsoft.com/mac/default.mspx Microsoft Office untuk Mac]
}}
'''Microsoft Office''' adalah [[perangkat lunak]] [[paket aplikasi perkantoran]] buatan [[Microsoft]] dan dirancang untuk dijalankan di bawah [[sistem operasi]] [[Microsoft Windows]] dan [[Mac OS X]]. Beberapa aplikasi di dalam Microsoft Office yang terkenal adalah [[Excel]], [[Word]], dan [[Microsoft PowerPoint|PowerPoint]]. Versi terbaru dari Aplikasiaplikasi Microsoft Office adalah Office 16 (Office 2019)2021 yang diluncurkan 245 SeptemberOktober 20182021.
 
== Komponen ==
Baris 59:
{{Main|Microsoft Access}}
 
'''Microsoft Access''' (atau '''Microsoft Office Access''') adalah sebuah [[Program komputer|program]] aplikasi [[basis data]] [[komputer]] [[RDBMS|relasional]] yang ditujukan untuk kalangan rumahan dan perusahaan kecil hingga menengah. Aplikasi ini merupakan anggota dari beberapa aplikasi [[Microsoft Office]], selain tentunya [[Microsoft Word]], [[Microsoft Excel]], dan [[Microsoft PowerPoint]]. Aplikasi ini menggunakan mesin basis data [[Microsoft Jet Database Engine]], dan juga menggunakan tampilan [[Graphical user interface|grafis]] yang intuitif sehingga memudahkan pengguna.
 
~Tolong bantu saya menjawab soal ini~
*Cara mengirim fail / dokumen*
 
=== OneNote ===
Baris 65 ⟶ 68:
'''Microsoft OneNote''' adalah program untuk membuat catatan dengan fitur kolaborasi multi-pengguna yang dikembangkan oleh [[Microsoft]]. Program ini digunakan untuk mengolah catatan pengguna, gambar, kliping layar dan komentar audio. Catatan dapat dibagikan dengan pengguna OneNote lainnya melalui Internet atau jaringan.
 
Sebelumnya, [[Microsoft OneNote|OneNote]] tersedia sebagai bagian dari suite [[Microsoft Office]]. Namun, kemudian Microsoft juga merilis versi aplikasi [[Windows 10]] Universal Windows Platform (UWP-App) dengan beberapa fitur yang dikurangi dan dioptimalkan untuk layar sentuh. Microsoft juga merilis versi OneNote sebagai aplikasi mandiri dan gratis untuk [[macOS]], [[Windows RT]], [[Windows Phone]], [[iOS]] dan [[Android]]. Microsoft juga menyediakan versi OneNote berbasis web sebagai bagian dari [[OneDrive]] dan Office untuk web; versi ini memungkinkan pengguna untuk mengedit catatan di [[Penjelajah web|peramban]] web.
 
== Daftar rilis Microsoft Office ==
Baris 87 ⟶ 90:
* [[Microsoft Office 2016]] (2015)
* [[Microsoft Office 2019]] - berjalan pada [[Windows 10]] dan [[Windows Server 2019]] (2018)
* [[Microsoft Office LTSC 2021]] (2021) - hanya berjalan di [[Windows 10]], Windows 10X, [[Windows 11]], [[Windows Server 2016]], [[Windows Server 2019]], dan [[Windows Server 2022]]
 
=== Untuk Apple Macintosh ===
Baris 99 ⟶ 102:
* [[Microsoft Office 2001]] (2000)
* [[Microsoft Office v. X]] (2001)
* [[Microsoft Office 2004]]
* [[Microsoft Office 2008]]
* [[Microsoft Office 2011]]
Baris 145 ⟶ 148:
[[Kategori:Perangkat lunak Windows]]
[[Kategori:Perangkat lunak Microsoft]]
[[Kategori:Perangkat lunak Kongsiberbagi]]
[[Kategori:Paket aplikasi perkantoran]]