Daftar bahasa di Sulawesi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k ←Suntingan 103.88.196.187 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh LaninBot
Tag: Pengembalian
Angayubagia (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
 
(28 revisi perantara oleh 13 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
[[Berkas:Peta Linguistik Sulawesi danlanguage Nusamap Tenggaraid.pngsvg|jmpl|500px|upright=2|Peta Linguitikpersebaran Sulawesibahasa-bahasa dandi NusantenggaraSulawesi]]
Berikut ini merupakan '''daftar bahasa di Sulawesi''' menurut [[rumpun bahasa]]. Bahasa-bahasa di Sulawesi terbagi dalam 5 rumpun bahasa, yaitu: ''Celebic'', [[rumpun bahasa Filipina|Filipina]], [[rumpun bahasa Melayik|Melayik]], [[rumpun bahasa Sama-Bajau|Sama-Bajau]], dan [[rumpun bahasa Sulawesi Selatan|Sulawesi Selatan]]. Menurut ''Sulawesi Language Alliance''[http://sulang.org/about/endangered-languages-numbers#sulawesi Sulawesi Statistics], dari 114 bahasa yang dipertuturkan di Sulawesi,
Sulawesi adalah pulau dengan jumlah bahasa terbanyak ketiga di dunia, setelah [[Pulau Papua]] dan [[Pulau Kalimantan]]
 
Berikut ini merupakan '''daftar bahasa di Sulawesi''' menurut [[rumpun bahasa]]. Bahasa-bahasa di Sulawesi terbagi dalam 5 rumpun bahasa, yaitu: ''Celebic'', [[rumpun bahasa Filipina|Filipina]], [[rumpun bahasa Melayik|Melayik]], [[rumpun bahasa Sama-Bajau|Sama-Bajau]], dan [[rumpun bahasa Sulawesi Selatan|Sulawesi Selatan]].
 
Menurut ''Sulawesi Language Alliance''[http://sulang.org/about/endangered-languages-numbers#sulawesi Sulawesi Statistics], dari 114 bahasa yang dipertuturkan di Sulawesi,
 
* 4 bahasa memiliki lebih dari 1 juta penutur Bugis, Makasar, Melayu Manado, dan Gorontalo;
* 20 bahasa memiliki 100.000 hingga 1 juta penutur, artinya 90 bahasa memiliki kurang dari 100.000 penutur;
Baris 12 ⟶ 7:
 
Dari bahasa-bahasa tersebut, 40 di antaran digolongkan 'Aman' dari segi jumlah penutur; 37 bahasa 'Rawan' dan 31 bahasa 'Terancam', sementara sisanya belum diketahui statusnya karena kurangnya informasi.
Sulawesi adalah pulau dengan jumlah bahasa terbanyak ketiga di dunia, setelah [[Pulau Papua]] dan [[Pulau Kalimantan]].
 
=== Rumpun bahasa Sulawesi ===
[[Rumpun bahasa Sulawesi]] atau ''Celebic'' merupakan rumpun terbesar di Sulawesi, terdiri 64 bahasa dari 114 bahasa di Sulawesi.
 
Baris 132 ⟶ 128:
| [http://www.ethnologue.com/show_language.asp?code=kzf Ethnologue]
|----
|style="background:#FFFDD0;"| '''[[Bahasa Kaili Ledo|Kaili Ledo]]'''
| lew
| 234.000
|align="left"| Ledo (Palu), Doi (Pantoloan Dan Kayumalue),
Ado (Pakuli), Edo, Tado (Ri Io, To ri Io, Torio, Toriu), Tara (Parigi), Rai (Sindue-Tawaili, Tawaili-Sindue), Raio (Kori), Ija (Sigi), Taa (Palolo), Ta’a (Sausu, Dolago-Sausu).
| [http://www.ethnologue.com/show_language.asp?code=lew Ethnologue]
|-
|style="background:#FFFDD0;"| '''[[Bahasa Kaili|Kaili Rai]]'''
|lew
|100.000
|Mamboro, Taipa, Tawaeli, Nupabomba, Wombo, Labuan, Toaya, Sindue tobata, Sirenja
|[[Ethnologue]]
<br />
|-
|style="background:#FFFDD0;"| '''[[Bahasa Kaili Doi|Kaili Doi]]'''
|doi
|27.000
|Pantoloan (Pantoloan panau, Ova, Lambagu, Wara, Kayumaboko, Limoyo), Kayumalue, Guntarano
|[[Ethnologue]]
|----
|style="background:#FFFDD0;"| '''[[Bahasa Kaili Unde|Kaili Unde]]'''
Baris 409 ⟶ 419:
|}
 
=== Rumpun bahasa Filipina ===
[[Rumpun bahasa Filipina]] terdiri dari seluruh bahasa di [[Filipina]], bahasa di Sulawesi bagian utara (tidak termasuk [[bahasa Melayu Manado]]), dan sebagian bahasa di [[Palawan]]. Meski [[bahasa Sama-Bajau]] juga terdapat di wilayah tersebut, bahasa itu tidak termasuk dalam rumpun ini, tetapi dalam [[Rumpun bahasa Sama-Bajau|rumpun terpisah]]. Dalam tabel di bawah, terdaftar bahasa-bahasa di Sulawesi bagian utara yang termasuk dalam rumpun ini.
 
Baris 529 ⟶ 539:
|}
 
=== Rumpun bahasa Melayik ===
[[Rumpun bahasa Melayik]] merupakan rumpun bahasa terbesar di [[Nusantara]]. Sebagian besar bahasa di Malaysia semenanjung, [[Sumatra]], dan Kalimantan termasuk dalam rumpun ini. Banyak bahasa pasar di Nusantara juga termasuk dalam rumpun ini, karena berakar dari [[bahasa Melayu]] yang telah bercampur dengan bahasa setempat, seperti bahasa-bahasa pada tabel di bawah.
 
Baris 553 ⟶ 563:
|}
 
=== Rumpun bahasa Sama-Bajau ===
[[Rumpun bahasa Sama-Bajau]] dipertuturkan oleh suku-suku [[Suku BajauBajo|BajauBajo]], [[Suku Sama|Sama]], dan [[Suku Yakan|Yakan]]. Persebarannya terdapat di [[Kalimantan]], [[Sulawesi]], dan [[kepulauan Sulu]]. Tabel di bawah merupakan bahasa suku Bajau yang dipertuturkan di wilayah Sulawesi.
 
{|class="wikitable sortable" id="stripe" style="width: 100%; font-size:95%; text-align:center;"
Baris 571 ⟶ 581:
|}
 
=== Rumpun bahasa Sulawesi Selatan ===
[[Rumpun bahasa Sulawesi Selatan]] meliputi seluruh bahasa di Sulawesi bagian selatan (tidak termasuk [[bahasa Melayu Makassar]]) dan sebagian bahasa di Kalimantan.
 
Baris 756 ⟶ 766:
| [http://www.ethnologue.com/show_language.asp?code=tlz Ethnologue]
|----
|style="background:#FFFDD0;"| '''[[Bahasa Toraja-Sa'dan|Toraja-Sa'dan]]'''
| sda
| 500.000