Echo of Soul: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kazama024 (bicara | kontrib)
k Perbaikan informas
Agnesyunike (bicara | kontrib)
Fitur saranan suntingan: 2 pranala ditambahkan.
 
(23 revisi perantara oleh 8 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{Orphan|date=Maret 2017}}
Echo Soul merupakan game bertipe MMO yang dibuat di Amerika Serikat dan Eropa pada bulan Mei 2015. Versi game ini sudah dimainkan di negara lain. Permainan ini akan memiliki 68 daerah dan mempunyai lebih dari 1600 quest yang bisa di selesaikan. Game ini menawarkan dua pilihan yaitu PVE dan PVP, dimana PVE berfokus pada monster dan dungen sedangkan PVP berfokus pada pertempuran anatar Player. Terdapat sistem Energy pada game ini dimana setiap player diharuskan untuk mengkonsumsi makanan atau minuman untuk menambah energy dari character game itu sendiri. Kita juga bisa memiliki profesi di game ini seperti Cheff, Soul Master, dan lain-lain.
 
{{Infobox video game
== Class Echo of Soul ==
|title = Echo of Soul
* Warrior Pada dasarnya menggunakan senjata jarak dekat dengan dua tangan. Seperti Kapak. Dengan kekuatan yang hebat dan berani berdiri menghadapi musuh di garis depan. Warrior terdiri dari dua class khusus yaitu Defender dan Berserker
|italic title = ''Echo of Soul''
|image = Echo of Soul Poster.png
|caption =
|developer = Nvius
|publisher = [[Aeria Games]] (<small>[[Amerika Utara]]</small>)(<small>[[Eropa|EU]]</small>)<br />[[NHN Entertainment]] (<small>[[Korea|KR]]</small>) [[Changyou.com]] (<small>[[Republik Rakyat Tiongkok|CN]]</small>)
|distributor =
|series =
|engine = [[List of Unreal Engine games|Unreal Engine]]
|platform = [[Microsoft Windows|Windows]]
|released = {{vgrelease|[[South Korea|SK]]|11 September 2013}}{{vgrelease|[[Tiongkok|CH]]|31 Oktober 2014}}{{vgrelease|EU=28 Mei 2015|NA=28 Mei 2015}}
|genre = [[Permainan peran daring multipemain masif|MMORPG]]
|director =
|producer =
|show image =
|modes =
|media =
|cabinet =
|cpu =
|sound =
|display =
|homepage = [http://www.aeriagames.com/ Aeria Games & Entertainment]
|industry = [[Industri permainan video|Permainan komputer dan video]]<br>[[Hiburan interaktif]]. [[Permainan video F2P|Free-to-play]]
}}
'''Echo of Soul''' adalah sebuah game bertipe Massively Multiplayer Online Role Playing Game (MMORPG) yang di buat oleh Nvius dan di rilis di Amerika dan Eropa. Permainan ini akan memiliki 68 daerah dan mempunyai lebih dari 1600 quest yang bisa di selesaikan. Game ini menawarkan dua pilihan yaitu PVE dan PVP, di mana PVE berfokus pada monster dan dungen sedangkan PVP berfokus pada pertempuran anatar Player. Terdapat sistem Energy pada game ini di mana setiap player diharuskan untuk mengkonsumsi makanan atau minuman untuk menambah energy dari character game itu sendiri. Kita juga bisa memiliki profesi di game ini seperti Cheff, Soul Master, dan lain-lain.
 
== Class ==
* Rouge Tak ada yang berani melawan Rogue. Ia adalah pembunuh terlatih yang tak segan menebas lawan dengan kecepatan permainan pedangnya yang secepat kilat. Ia juga dikenal atas kemahirannya menggunakan racun nan mematikan. Rogue akan membuat lawan-lawannya menjadi lumpuh sehingga membuat mereka mudah dikalahkan. Rouge terdiri dari dua class khusus yaitu Poison dan Assassin
* Warrior. Pada dasarnya menggunakan senjata jarak dekat dengan dua tangan. Seperti Kapak. Dengan kekuatan yang hebat dan berani berdiri menghadapi musuh di garis depan. Warrior terdiri dari dua class khusus yaitu Defender dan Berserker
* Guardian Mendedikasikan diri untuk menjaga keseimbangan alam, sehingga kekuatannya pun bersumber dari alam. Ia mampu menggunakan petir untuk menyerang atau membombardir lawan dengan kekuatan yang diserapnya dari tanah. Selain serangannya yang luar biasa kuat, ia pun bisa memulihkan diri dan memperkuat kawan dengan menggunakan Soul Stone. Kombinasi ketiganya membuat Guardian sulit dikalahkan. Sst, kabarnya ia juga dapat berbicara dengan para Roh!. Guardian teridiri dari dua class khusus yaitu Earth Guardian dan Storm Guardian
* Rouge. Tak ada yang berani melawan Rogue. Ia adalah pembunuh terlatih yang tak segan menebas lawan dengan kecepatan permainan pedangnya yang secepat kilat. Ia juga dikenal atas kemahirannya menggunakan racun nan mematikan. Rogue akan membuat lawan-lawannya menjadi lumpuh sehingga membuat mereka mudah dikalahkan. Rouge terdiri dari dua class khusus yaitu Poison dan Assassin
* Sorcererss Meskipun tampilannya sangat menggemaskan, jangan pernah meremehkan Sorceress! Karena dalam tubuh mungilnya tersimpan kekuatan sihir yang dahsyat. Sorceress mampu membuatmu bertekuk lutut dalam sekali serangan. Mau coba-coba menghalangi penyihir imut ini? Tinggal pilih resikonya: terbakar api atau diselubungi es super dingin. Sorceress terdiri dari dua class khusus yaitu Flame Sorceress dan Frost Sorcererss
* Guardian. Mendedikasikan diri untuk menjaga keseimbangan alam, sehingga kekuatannya pun bersumber dari alam. Ia mampu menggunakan petir untuk menyerang atau membombardir lawan dengan kekuatan yang diserapnya dari tanah. Selain serangannya yang luar biasa kuat, ia pun bisa memulihkan diri dan memperkuat kawan dengan menggunakan Soul Stone. Kombinasi ketiganya membuat Guardian sulit dikalahkan. Sst, kabarnya ia juga dapat berbicara dengan para Roh!. Guardian teridiri dari dua class khusus yaitu Earth Guardian dan Storm Guardian
* Archer Sebagai mantan suku pengembara, Archer sangat ahli dalam serangan jarak jauh dan memiliki Attack Speed yang tinggi. Selain mahir menggunakan panah, ia juga piawai memainkan musik. Archer pun sangat loyal terhadap teman. Ia tak segan menembakkan anak panah mematikan demi melindungi teman, atau melantunkan nada-nada yang bisa memulihkan diri serta meningkatkan kemampuan bertempur kawan-kawannya. Archer terdiri dari dua class khusus yaitu Musician dan Hunterss.
* Sorcererss. Meskipun tampilannya sangat menggemaskan, jangan pernah meremehkan Sorceress! Karena dalam tubuh mungilnya tersimpan kekuatan sihir yang dahsyat. Sorceress mampu membuatmu bertekuk lutut dalam sekali serangan. Mau coba-coba menghalangi penyihir imut ini? Tinggal pilih risikonya: terbakar api atau diselubungi es super dingin. Sorceress terdiri dari dua class khusus yaitu Flame Sorceress dan Frost Sorcererss
* Warlock Merupakan makhluk dari dunia lain. Warlock berusaha untuk membalas dendam kepada Krarquul yang telah banyak membunuh orang-orang yang dia sayangi. Warlock mengontrol berbagai kekuatan suci dan mistis, mempunyai jangkauan serangan dekat-menengah, memanfaatkan kutukan dan kematian itu sendiri untuk membuat lawan-lawannya menjadi putus asa. Warlock terdiri dari dua class khusus yaitu Tormentor dan Reaper.
* Archer. Sebagai mantan suku pengembara, Archer sangat ahli dalam serangan jarak jauh dan memiliki Attack Speed yang tinggi. Selain mahir menggunakan panah, ia juga piawai memainkan musik. Archer pun sangat loyal terhadap teman. Ia tak segan menembakkan anak panah mematikan demi melindungi teman, atau melantunkan nada-nada yang bisa memulihkan diri serta meningkatkan kemampuan bertempur kawan-kawannya. Archer terdiri dari dua class khusus yaitu Musician dan Hunterss.
* Warlock. Merupakan makhluk dari dunia lain. Warlock berusaha untuk membalas dendam kepada Krarquul yang telah banyak membunuh orang-orang yang dia sayangi. Warlock mengontrol berbagai kekuatan suci dan mistis, mempunyai jangkauan serangan dekat-menengah, memanfaatkan kutukan dan kematian itu sendiri untuk membuat lawan-lawannya menjadi putus asa. Warlock terdiri dari dua class khusus yaitu Tormentor dan Reaper.
 
== Dungeon ==
Terdapat banyak sekali dungeon yang tersedia dalam Echo of Soul.
 
Dungeon Terbagi menjadi 3 bagian
 
=== Solo Dungeon ===
Berikut merupakan beberapa Solo Dungeon yang terdapat dalam Echo of Soul
 
'''Magic Commander's Hideout (Lv. 30)'''
* Lokasi Dungeon: Nicaea Region Rodby, Dead man's Resting Place
* Level untuk masuk: 30+ (Normal), 37+ (Hero)
* Boss Monster: Guard Captain Jayden, Guard Captain Scarden, Tomb Owner Kshat(Boss)
* Main Attribute: Poison, Fire
* Tingkat Kesulitan: Normal, Hero
'''Bulwark of Cork (Lv. 40)'''
* Lokasi Dungeon: Nicaea Region Portus, Bog Forest
* Level untuk masuk: 40+ (Normal), 45+ (Hero)
* Boss Monster: Yaru captains
* Main Attribute: Physical
* Tingkat Kesulitan: Normal, Hero
'''Draken's Laboratory (Lv. 57)'''
* Lokasi Dungeon: Nicaea Region Rodby, Dead Man's Resting Place
* Level untuk masuk: 50+ (Normal), 55+ (Hero)
* Boss Monster: Research Connective House, The Soul of The Senior Researcher(Boss)
* Main Attribute: -
* Tingkat Kesulitan: Normal, Hero
'''Hell's Temple (Lv. 61)'''
* Lokasi Dungeon: Kurt -> Novisk -> Gelmir Ruins
* Level untuk masuk: Diatas Lv.61
* Boss Monster: Spider [[Queen (film 2014)|Queen]] chenyak, Veos
* Main Attribute: Solo / Non Attribut Type
* Tingkat Kesulitan: -
 
=== Party Dungeon ===
Berikut merupakan beberapa Party Dungeon yang terdapat dalam Echo of Soul
 
'''Dark Knight Prison (Min Lv item 646)'''
* Lokasi Dungeon: Nicaea Region Rodby, Nino Plateau
* Level untuk masuk: 570+ (Normal), 646+ (Hero)
* Boss Monster: Defensive Captain's [[Sideways]], Leader Jeounseu, Chapter Camp Baines (Boss)
* Tingkat Kesulitan: Normal, Hero
'''Hidden Tomb (Min Lv item 718)'''
* Lokasi Dungeon: Nicaea Region, Rodby, Sleep Fringeland
* Level untuk masuk: Lv.50+ (Normal), Lv.60+ (Hero)
* Boss Monster: Spalien Queen Spica, Doggie and Duggie, Megas(Boss)
* Tingkat Kesulitan: Normal, Hero
 
=== Raid Dungeon ===
Berikut merupakan Raid Dungeon yang terdapat dalam Echo of Soul
 
'''Dryad Forest (Min Lv item 862)'''
 
Raid Dungeon terbentuk dari beberapa Party Dungeon. Adapun Dryad Forest adalah Dungeon yang diciptakan untuk Single Boss Raid 10/20 orang, dan dibagi atas 2 kategori yaitu Normal dan Hero.
* Lokasi Dungeon: Dryad Forest
* Level untuk masuk: Min Lv item 862
* Boss Monster: Dryad(Boss)
* Tingkat Kesulitan: Normal, Hero
 
== Referensi ==
*{{Reflist}}7. http://eos.gemscool.com/dungeon{{Pranala mati|date=Maret 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}
 
== Pranala luar ==
* {{resmi|http://www.echoofsoul.us/}}
* http://echoofsoul.wikia.com/wiki/Echo_of_Soul_Wiki
 
[[Kategori:Permainan video tahun 2013]]
[[Kategori:Permainan Windows]]