Grand Prix F1 Azerbaijan 2017: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Perbaikan artikel
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
 
(3 revisi perantara oleh 2 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 3:
| Country = Azerbaijan
| Grand Prix = Azerbaijan
| Details ref = <ref name="formal">{{cite news|url=http://www.formula1.com/content/fom-website/en/championship/races/2017/Azerbaijan.html|title=2017 Formula 1 Azerbaijan Grand Prix|work=formula1.com|publisher=Formula One World Championship Limited|accessdateaccess-date=20 June 2017|archive-date=2019-12-15|archive-url=https://web.archive.org/web/20191215234110/http://www.formula1.com/content/fom-website/en/championship/races/2017/Azerbaijan.html|dead-url=no}}</ref>
| Image = Baku Formula One circuit map.svg
| Image_Link =
| image-size = 250px
| image-alt =
| Caption = LayoutTata ofLetak theSirkuit Kota Baku City Circuit.
| dateDate = 25 JuneJuni
| yearYear = 2017
| Official name = Formula 1 [[Emirates (maskapai penerbangan)|FlyEmirates]] [[Grand Prix Azerbaijan|Azerbaijan Grand Prix]]<ref>{{cite web|url=http://www.progcovers.com/motor/f12017.html|title=2017 Formula 1 World Championship Programmes - The Motor Racing Programme Covers Project|first=Malcolm|last=Mitchell|website=Progcovers.com|access-date=18 November 2018}}</ref><ref>{{cite web|url=http://www.progcovers.com/motor/baku.html|title=Baku City Circuit - The Motor Racing Programme Covers Project|first=Malcolm|last=Mitchell|website=Progcovers.com|access-date=18 November 2018}}</ref>
| Official name = 2017 Formula 1 Azerbaijan Grand Prix
| Race_No = 8
| Season_No = 20
| locationLocation = [[BakuSirkuit CityKota CircuitBaku]]<br />[[Baku]], [[Azerbaijan]]
| Course = Temporary[[Sirkuit streetjalan circuitraya]] sementara
| Course_mi = 3.730
| Course_km = 6.003
Baris 21:
| Distance_mi = 190.170
| Distance_km = 306.049
| Weather = SunnyCerah
| Attendance = 71,451<ref>{{cite news|title=F1 reveals overall rise in 2017 attendance|url=https://www.gpupdate.net/en/f1-news/361717/f1-reveals-eight-per-cent-rise-in-2017-attendance/|workwebsite=[[GPupdateGpupdate.net]]|publisher=[[JHED Media BV]]|date=8 December 2017|archive-url=https://web.archive.org/web/20171209011037/https://www.gpupdate.net/en/f1-news/361717/f1-reveals-eight-per-cent-rise-in-2017-attendance/|archive-date=9 December 2017}}</ref>
| Pole_Driver = [[Lewis Hamilton]]
| Pole_Team = [[Mercedes-Benz indalam Formula OneSatu|Mercedes]]
| Pole_Time = 1:40.593
| Pole_Country = GBR
| Fast_Driver = {{flagicon|GER}} [[Sebastian Vettel]]
| Fast_Team = [[Scuderia Ferrari|Ferrari]]
| Fast_Time = 1:43.441
| Fast_Lap = 47 {{smaller|(lap record)}}
| First_Driver = {{flagicon|AUS}} [[Daniel Ricciardo]]
| Fast_Country = GER
| First_DriverFirst_Team = [[DanielRed RicciardoBull Racing]]-[[TAG Heuer]]
| Second_Driver = [[Valtteri Bottas]]
| First_Team = [[Red Bull Racing|Red Bull]]-[[TAG Heuer]]
| Second_Team = [[Mercedes-Benz dalam Formula Satu|Mercedes]]
| First_Country = AUS
| Second_Country = FIN
| Second_Driver = [[Valtteri Bottas]]
| Third_Driver = [[Lance Stroll]]
| Second_Team = [[Mercedes-Benz in Formula One|Mercedes]]
| Third_Team = [[Williams Grand Prix Engineering|Williams]]-[[Mercedes AMG High Performance Powertrains|Mercedes]]
| Second_Country = FIN
| Third_Country = CAN
| Third_Driver = [[Lance Stroll]]
| Third_Team = [[Williams Grand Prix Engineering|Williams]]-[[Mercedes-Benz in Formula One|Mercedes]]
| Third_Country = CAN
| Lapchart = {{F1Laps2017|AZE}}
|Previous_round=Grand Prix F1 Kanada 2017|Next_round=Grand Prix F1 Austria 2017}}
}}
 
'''Grand Prix F1 Azerbaijan 2017''' merupakan lomba balap [[Formula Satu]] yang diadakan di [[Baku City Circuit]] pada tanggal 25 Juni 2017. Balapan ini dimenangkan oleh [[Daniel Ricciardo]] dari tim [[Red Bull Racing]].
'''Grand Prix Azerbaijan 2017''' (secara resmi bernama '''2017 Formula 1 Azerbaijan Grand Prix''') adalah sebuah [[Balap mobil|balapan mobil]] [[Formula Satu]] yang diadakan pada tanggal 25 Juni 2017 di [[Sirkuit Kota Baku]] di [[Baku]], [[Azerbaijan]]. Perlombaan tersebut merupakan putaran yang kedelapan dari [[Formula Satu musim 2017|Kejuaraan Dunia FIA Formula Satu musim 2017]],<ref name="prov. calendar">{{cite web|url=http://www.fia.com/news/fia-announces-world-motor-sport-council-decisions-4|title=FIA Announces World Motorsports Council decisions|date=30 November 2016|publisher=Fédération Internationale de l'Automobile|archive-url=https://web.archive.org/web/20161130174153/http://www.fia.com/news/fia-announces-world-motor-sport-council-decisions-4|archive-date=30 November 2016|access-date=30 November 2016}}</ref> dan merupakan putaran yang perdana dari [[Grand Prix Azerbaijan]] sebagai sebuah putaran Kejuaraan Dunia Formula Satu. Ini merupakan kedua kalinya balapan ini digelar di sirkuit tersebut, dan kedua kalinya Grand Prix ini digelar di negara Azerbaijan.<ref name=Azerbaijan>{{cite news|title=No German Grand Prix on F1 2017 calendar but Azerbaijan race is official|url=https://www.theguardian.com/sport/2016/nov/30/german-grand-prix-f1-2017-calendar|access-date=30 November 2016|work=The Guardian|agency=Reuters|date=30 November 2016}}</ref>{{refn|group=N|name=2016 race|[[Sirkuit Kota Baku]] sebelumnya menjadi tuan rumah [[Grand Prix F1 Eropa 2016|Grand Prix Eropa 2016]], sebelum balapan tersebut menjadi [[Grand Prix Azerbaijan]] menjelang [[Formula Satu musim 2017|musim 2017]].}}
== Hasil lomba ==
 
{|class="wikitable" style="font-size: 85%;"
Pembalap [[Scuderia Ferrari|Ferrari]], yaitu [[Sebastian Vettel]], memasuki babak tersebut dengan keunggulan dua belas poin atas [[Mercedes-Benz dalam Formula Satu|pembalap Mercedes]], yaitu [[Lewis Hamilton]], di dalam klasemen sementara Kejuaraan Dunia Pembalap, sementara tim Mercedes memimpin atas tim Ferrari dengan keunggulan delapan poin di dalam klasemen sementara Kejuaraan Dunia Konstruktor. Lewis Hamilton mengawali balapan dari posisi terdepan.<ref name="quali result"/> [[Daniel Ricciardo]] dari tim [[Red Bull Racing]] berhasil pulih dari kecelakaan yang menimpa dirinya di sesi kualifikasi untuk mengklaim kemenangan yang kelima di dalam kariernya di depan [[Mercedes-Benz dalam Formula Satu|pembalap Mercedes]], yaitu [[Valtteri Bottas]],<ref name="AZE race"/> sementara [[Lance Stroll]] menjadi [[Pembalap Formula Satu dari Kanada|pembalap mobil profesional asal Kanada]] yang pertama yang berhasil naik ke atas podium sejak [[Jacques Villeneuve]] di [[Grand Prix F1 Jerman 2001|Grand Prix Jerman 2001]], dan [[Daftar rekor pembalap Formula Satu#Pembalap termuda yang meraih podium|pembalap termuda kedua]] yang finis di atas podium. Ini akan menjadi podium yang terakhir bagi seorang pembalap [[Williams Grand Prix Engineering|Williams]] hingga [[Grand Prix F1 Belgia 2021|Grand Prix Belgia 2021]].<ref>{{cite web|url= https://www.statsf1.com/en/williams/podium.aspx|title=Williams F1- Podiums}}</ref>
!{{Tooltip|Pos.|Position}}
 
!{{Tooltip|No.|Car number}}
Balapan ini juga merupakan balapan yang terakhir yang mengibarkan bendera merah hingga [[Grand Prix F1 Italia 2020|Grand Prix Italia 2020]].
!Pembalap
 
!Konstruktor
== Laporan ==
!Lap
 
!Wakty/Tersingkir
=== Sesi latihan bebas ===
!Grid
[[Red Bull Racing|Pembalap Red Bull]], yaitu [[Max Verstappen]], berhasil menjadi yang tercepat di sesi latihan bebas pertama, dengan mencatatkan waktu 1,44:410. Dia diikuti oleh rekan setimnya, yaitu [[Daniel Ricciardo]], di posisi kedua, dengan [[Scuderia Ferrari|pembalap Ferrari]], yaitu [[Sebastian Vettel]], di posisi ketiga.<ref name=":0">{{Cite web|url=https://www.formula1.com/en/results.html/2017/races/966/azerbaijan/practice-1.html|title=2017 Formula 1 Azerbaijan Grand Prix – Practice 1|website=BBC Sport|access-date=10 June 2017}}</ref> Pada sesi latihan bebas kedua, pembalap Red Bull, yaitu Max Verstappen, berhasil menjadi yang tercepat (meskipun sempat menabrak pembatas di Tikungan 1 pada tahap penutupan sesi FP2) diikuti oleh Bottas dan Ricciardo.<ref>{{Cite web|url=https://www.formula1.com/en/results.html/2017/races/966/azerbaijan/practice-2.html|title=2017 Formula 1 Azerbaijan Grand Prix – Practice 2|website=Formula1.com}}</ref> Sesi latihan bebas ketiga dan yang terakhir di hari Sabtu dipimpin oleh Bottas, dengan [[Kimi Räikkönen]] di posisi kedua dan Hamilton di posisi ketiga.<ref name=":1">{{Cite web|url=https://www.formula1.com/en/results.html/2017/races/966/azerbaijan/practice-3.html|title=2017 Formula 1 Azerbaijan Grand Prix – Practice 3|website=Formula1.com}}</ref> Bottas mencatatkan waktu tercepat dari ketiga sesi latihan bebas dengan catatan waktu 1.42.742.<ref name=":1" />
!Poin
 
=== Kualifikasi ===
[[Jolyon Palmer]] gagal menetapkan waktu putaran di sesi Q1 karena mobilnya kebakaran pada saat sesi Latihan Bebas ke-3.
 
Di sesi Q3, Lewis Hamilton berhasil mengamankan posisi terdepan dengan catatan waktu 1:40,593, lebih cepat 0,434 detik dari rekan setimnya, yaitu Bottas, yang berada di posisi kedua, dan 1,100 detik lebih cepat dari Räikkönen yang berada di posisi ketiga. Lance Stroll berhasil mengungguli rekan setimnya, yaitu [[Felipe Massa]], untuk yang pertama kalinya di musim ini. Daniel Ricciardo membentur tembok dan memulai jalannya balapan ini dari posisi kesepuluh.
<!--
=== Pasca-kualifikasi ===
-->
 
=== Balapan ===
Hamilton berhasil memimpin jalannya balapan ini pada saat start, disusul oleh Bottas, Räikkönen, dan Vettel. [[Daniil Kvyat]] melebar di tikungan 1. Pada saat dia kembali lagi ke trek, rekan setimnya, yaitu [[Carlos Sainz Jr.]], melintir, untuk menghindari tabrakan. Di tikungan ke-3 tetapi masih di putaran pertama, kedua pembalap mobil profesional asal Finlandia (Bottas dan Räikkönen) bertabrakan sehingga menyebabkan ban kanan depan mobil Bottas bocor. Vettel mengambil keuntungan untuk merebut tempat kedua, diikuti oleh [[Sergio Pérez]] dan [[Max Verstappen]]. Bottas terpaksa berhenti di pit, tertinggal satu putaran di belakang pemimpin jalannya balapan ini.
 
[[Berkas:Daniel Ricciardo won Azerbaijan GP 2017.png|thumb|[[Daniel Ricciardo]] di atas podium bersama dengan trofi pemenang balapan.]]
 
Ricciardo masuk ke dalam pit pada putaran ke-6 untuk menghilangkan serpihan dari rem mobilnya. Dia bergabung kembali di posisi ke-17. Rekan setimnya, yaitu Verstappen, terpaksa harus mundur karena masalah dengan mesin mobilnya pada putaran ke-12. Hamilton memimpin jalannya balapan ini atas Vettel hingga [[Mobil keselamatan|mobil keselamatan]] yang pertama dikerahkan pada putaran yang sama untuk menyingkirkan Daniil Kvyat dari tim Toro Rosso yang terhenti di tepi trek. Periode mobil keselamatan ini membuat Bottas bisa melepaskan diri. Pada putaran ke-17, balapan dilanjutkan tetapi mobil keselamatan yang lain segera dikerahkan untuk membersihkan lebih banyak puing dari lintasan, yang berasal dari mobil Ferrari milik Räikkönen.
 
Selama kedua periode mobil keselamatan tersebut, Hamilton berulang kali mengeluhkan mobil keselamatan yang bergerak terlalu lambat. Pada putaran ke-19, pada saat masih dalam kondisi mobil keselamatan, Vettel menabrak bagian belakang mobil Hamilton, merusak sayap depan dan diffuser belakang mobil Hamilton. Dia kemudian melaju di samping Hamilton dan berbelok ke arah mobilnya, untuk memprotes apa yang dia yakini sebagai [[Pemeriksaan rem|pengujian rem]] yang telah dilakukan oleh Hamilton. Namun, tayangan ulang TV dan data mobil menunjukkan bahwa Hamilton tidak mengerem sama sekali pada tabrakan pertama. Panitia lomba menyelidiki insiden tersebut. Balapan ini dilanjutkan pada putaran ke-20 dengan [[Felipe Massa]] yang berhasil naik ke posisi ketiga dan memberi tekanan pada Vettel, namun dalam beberapa tikungan, duet pembalap Force India, yaitu [[Esteban Ocon]] dan [[Sergio Pérez]], bertabrakan dan meninggalkan puing-puing di lintasan. Tabrakan itu membuat Ocon mengalami pecah ban, dan menjatuhkannya ke barisan belakang. Pérez kehilangan sayap depan mobilnya, dan mengalami kerusakan pada ''wishbone'' kiri depan mobilnya, yang memaksanya untuk mundur setelah memasuki jalur pit. Räikkönen, yang mengikuti kedua mobil Force India dari dekat, mengalami kebocoran ban akibat tertimpa puing-puing dari tabrakan tersebut, dan setelah ban pecah tersebut menyebabkan kerusakan pada lantai mobilnya serta sayap belakangnya, ia pun terdorong ke garasinya untuk mundur dari balapan tersebut. Mobil keselamatan yang ketiga kemudian dikerahkan segera, dan setelah [[Fernando Alonso]] mengeluh melalui radio tentang banyaknya puing, balapan tersebut [[Bendera balap#Bendera Merah|diberi bendera merah]] pada putaran ke-22, sehingga [[:en:Motorsport marshal|para marshal]] bisa membersihkan lintasan.
 
Selama periode bendera merah, yang berlangsung lebih dari 20 menit, tim mengerjakan mobil mereka. Tim Force India mengganti ban mobil Ocon dan tim Ferrari menggantikan sayap depan mobil Vettel. Tim Mercedes mengerjakan diffuser belakang mobil Hamilton, yang hanya mengalami kerusakan kosmetik ringan saja. Pembalap yang lain keluar dari mobil mereka dan berbicara dengan insinyur dan kepala tim mereka. Mobil Räikkönen dan Pérez yang sebelumnya sudah mundur dari balapan ini juga sedang dikerjakan oleh tim mereka di garasi mereka. Pekerjaan selesai tepat pada waktunya dan kedua pembalap diizinkan untuk mengikuti kembali balapan, meskipun tertinggal satu putaran.
 
Setelah lintasan dibersihkan dari puing-puing, balapan ini dimulai kembali di belakang mobil keselamatan. Hamilton memimpin saat start ulang dari Vettel, Massa, Stroll, dan Ricciardo. Ricciardo berhasil melewati kedua mobil Williams di tikungan 1, dan menempati posisi ketiga. Namun, Massa mengalami masalah pada mobil Williams-nya, di mana suspensi depan mobilnya bergetar hebat pada kecepatan tinggi. [[Kevin Magnussen]] dari tim Haas yang tidak kompetitif berhasil memanfaatkan masalah yang dihadapi oleh Massa dan [[Nico Hülkenberg]] yang lemah untuk menyalip keduanya untuk merebut posisi ke-5, sementara Massa dengan mudah dilewati oleh seluruh pembalap di belakangnya. Hülkenberg kemudian bertabrakan dengan tembok pada putaran 25 dan, terpaksa mundur dari posisi ke-6 karena kerusakan suspensi. Pada putaran berikutnya, Massa mundur karena masalah pada mobilnya, yang ternyata adalah peredam suspensi rusak.
 
Pada putaran ke-29, Hamilton, Vettel, Ricciardo, dan [[Lance Stroll]] berhasil menjauh dari sisa pembalap yang lain, dan membangun selisih lebih dari 10 detik untuk kembali ke Magnussen di posisi ke-5. Namun, pada putaran ini, sandaran kepala mobil Hamilton tiba-tiba lepas. Dia pada awalnya mencoba untuk memperbaikinya sendiri dengan mendorongnya kembali ke posisinya, namun pada putaran ke-31, dia dipaksa oleh kontrol balapan untuk masuk ke dalam pit karena alasan keamanan. Pada putaran yang sama, Vettel mendapat penalti ''stop''/''and''/''go'' selama 10 detik karena gaya membalapnya yang berbahaya, atas insidennya dengan Hamilton. Vettel menjalani penaltinya pada putaran ke-33, dan bergabung kembali dengan trek di posisi ke-7 tepat di depan Hamilton, yang terjebak kemacetan setelah berhenti di luar jadwal. Ini berarti keunggulan diberikan kepada Ricciardo di depan Stroll, dengan Kevin Magnussen di urutan ketiga. Sekelompok pembalap cepat yang terdiri dari Ocon, Bottas, Vettel, dan Hamilton mulai mengejar pemimpin balapan ini, dan menyalip Alonso dan Magnussen dengan relatif nyaman. Bottas kemudian menyingkirkan Ocon untuk naik ke posisi ketiga dan podium, setelah bangkit dari ketertinggalan satu putaran. Räikkönen dan Pérez sama-sama diberikan penalti ''drive''-''through'' karena selama periode bendera merah, mobil mereka dikerjakan di garasi, bukan di dalam jalur pit. Kedua pembalap tersebut pada akhirnya mundur dari balapan.
 
[[Berkas:Lance Stroll 2017 Azerbaijan GP.png|thumb|[[Lance Stroll]], peraih podium yang termuda kedua di dalam sejarah ajang [[Formula Satu]].]]
 
Dengan Ricciardo yang memimpin jalannya balapan ini dengan nyaman, Stroll memiliki keunggulan 12 detik atas Bottas, Vettel dan Hamilton, tetapi dikejar dengan cepat. Hamilton meminta agar perintah tim diterapkan dan Bottas membantunya untuk menyalip Vettel dengan cara memperlambat laju mobilnya, namun tim menolak karena Bottas masih memiliki peluang yang bagus untuk mengejar Stroll di putaran-putaran penutup. Duet pembalap Sauber, yaitu [[Marcus Ericsson]] dan [[Pascal Wehrlein]], bertabrakan pada saat mereka berdua sedang saling bertarung satu sama lain untuk memperebutkan posisi ke-10, tetapi kedua pembalap berhasil melanjutkan tanpa adanya kerusakan besar. Di bendera kotak-kotak, Ricciardo melaju menuju kemenangan, dan meraih kemenangan yang pertama bagi tim Red Bull di musim 2017. Bottas kemudian berhasil melewati Stroll di garis start-finish hanya beberapa meter saja dari garis finis, dan menempati posisi kedua dengan selisih 0,105 detik. Namun, Stroll tetap meraih podium perdananya di posisi ketiga, dan menjadi pembalap yang termuda kedua yang berhasil finis di posisi tiga besar. Vettel finis di urutan keempat, Hamilton di urutan kelima, Ocon di urutan keenam, Magnussen di urutan ketujuh, Sainz di urutan kedelapan, Alonso di urutan kesembilan (mencetak poin yang pertama bagi tim McLaren di musim ini), dan Wehrlein di urutan kesepuluh. Secara keseluruhan, sembilan konstruktor yang berbeda berhasil mencetak poin.
 
=== Pasca-balapan ===
Sebagai hasil akhir dari balapan tersebut, Vettel meningkatkan keunggulannya atas Hamilton di dalam klasemen sementara Kejuaraan Dunia Pembalap menjadi 14 poin, sementara tim Mercedes meningkatkan keunggulannya atas Ferrari di dalam klasemen sementara Kejuaraan Dunia Konstruktor menjadi 24 poin.<ref>{{cite web|url=https://www.theguardian.com/sport/live/2017/jun/25/f1-azerbaijan-grand-prix-live|title= F1: Ricciardo wins Azerbaijan Grand Prix after Hamilton and Vettel clash – as it happened|date=25 June 2017|work=Guardian|access-date=4 July 2017}}</ref>
 
== Rekapitulasi balapan ==
 
=== Hasil lengkap kualifikasi ===
{|class="wikitable sortable" style="font-size:85%"
!rowspan=2|{{Tooltip|Pos.|Posisi kualifikasi}}
!rowspan=2|{{Tooltip|Mobil<br>no.|Nomor}}
!rowspan=2|Pembalap
!rowspan=2|Konstruktor
!colspan=3| {{nowrap|Waktu kualifikasi}}
!rowspan=2|{{Tooltip|Grid<br>akhir|Posisi grid akhir}}
|-
!Q1
!Q2
!Q3
|-
!1
|align="center"|44
|{{flagicon|GBR}} [[Lewis Hamilton]]
|[[Mercedes-Benz dalam Formula Satu|Mercedes]]
|'''1:41.983'''
|'''1:41.275'''
|'''1:40.593'''
|align="center"|1
|-
!2
|align="center"|77
|{{flagicon|FIN}} [[Valtteri Bottas]]
|[[Mercedes-Benz dalam Formula Satu|Mercedes]]
|1:43.026
|1:41.502
|1:41.027
|align="center"|2
|-
!3
|align="center"|7
|{{flagicon|FIN}} [[Kimi Räikkönen]]
|[[Scuderia Ferrari|Ferrari]]
|1:42.678
|1:42.090
|1:41.693
|align="center"|3
|-
!4
|align="center"|5
|{{flagicon|GER}} [[Sebastian Vettel]]
|[[Scuderia Ferrari|Ferrari]]
|1:42.952
|1:41.911
|1:41.841
|align="center"|4
|-
!5
|align="center"|33
|{{flagicon|NED}} [[Max Verstappen]]
|{{nowrap|[[Red Bull Racing]]-[[TAG Heuer]]}}
|1:42.544
|1:41.961
|1:41.879
|align="center"|5
|-
!6
|align="center"|11
|{{flagicon|MEX}} [[Sergio Pérez]]
|[[Force India]]-[[Mercedes AMG High Performance Powertrains|Mercedes]]
|1:43.162
|1:42.467
|1:42.111
|align="center"|6
|-
!7
|align="center"|31
|{{flagicon|FRA}} [[Esteban Ocon]]
|[[Force India]]-[[Mercedes AMG High Performance Powertrains|Mercedes]]
|1:43.051
|1:42.751
|1:42.186
|align="center"|7
|-
!8
|align="center"|18
|{{flagicon|CAN}} [[Lance Stroll]]
|[[Williams Grand Prix Engineering|Williams]]-[[Mercedes AMG High Performance Powertrains|Mercedes]]
|1:43.613
|1:42.284
|1:42.753
|align="center"|8
|-
!9
|align="center"|19
|{{flagicon|BRA}} [[Felipe Massa]]
|[[Williams Grand Prix Engineering|Williams]]-[[Mercedes AMG High Performance Powertrains|Mercedes]]
|1:43.165
|1:42.735
|1:42.798
|align="center"|9
|-
!10
|align="center"|3
|{{flagicon|AUS}} [[Daniel Ricciardo]]
|[[Red Bull Racing]]-[[TAG Heuer]]
|1:42.857
|1:42.215
|1:43.414
|align="center"|10
|-
!11
|align="center"|26
|{{flagicon|RUS}} [[Daniil Kvyat]]
|[[Scuderia Toro Rosso|Toro Rosso]]
|1:42.927
|1:43.186
|
|align="center"|11
|-
!12
|align="center"|55
|{{flagicon|ESP}} [[Carlos Sainz Jr.]]
|[[Scuderia Toro Rosso|Toro Rosso]]
|1:43.489
|1:43.347
|
|align="center"|15{{ref|Q1|1}}
|-
!13
|align="center"|20
|{{flagicon|DEN}} [[Kevin Magnussen]]
|[[Haas F1 Team|Haas]]-[[Scuderia Ferrari|Ferrari]]
|1:44.029
|1:43.796
|
|align="center"|12
|-
!14
|align="center"|27
|{{flagicon|GER}} [[Nico Hülkenberg]]
|[[Renault dalam Formula Satu|Renault]]
|1:43.930
|1:44.267
|
|align="center"|13
|-
!15
|align="center"|94
|{{flagicon|GER}} [[Pascal Wehrlein]]
|[[Sauber Motorsport|Sauber]]-[[Scuderia Ferrari|Ferrari]]
|1:44.317
|1:44.603
|
|align="center"|14
|-
!16
|align="center"|14
|{{flagicon|ESP}} [[Fernando Alonso]]
|[[McLaren]]-[[Honda dalam Formula Satu|Honda]]
|1:44.334
|
|
|align="center"|19{{ref|Q2|2}}
|-
!17
|align="center"|8
|{{flagicon|FRA}} [[Romain Grosjean]]
|[[Haas F1 Team|Haas]]-[[Scuderia Ferrari|Ferrari]]
|1:44.468
|
|
|align="center"|16
|-
!18
|align="center"|9
|{{flagicon|SWE}} [[Marcus Ericsson]]
|[[Sauber Motorsport|Sauber]]-[[Scuderia Ferrari|Ferrari]]
|1:44.795
|
|
|align="center"|17
|-
!19
|align="center"|2
|{{nowrap|{{flagicon|BEL}} [[Stoffel Vandoorne]]}}
|[[McLaren]]-[[Honda dalam Formula Satu|Honda]]
|1:45.030
|
|
|align="center"|18{{ref|Q3|3}}
|-
!colspan="8"| [[Aturan 107%|Waktu 107%]]: 1:49.121
|-
!—
|align="center"|30
|{{flagicon|GBR}} [[Jolyon Palmer]]
|[[Renault dalam Formula Satu|Renault]]
|No time
|
|
|align="center"|20{{ref|Q4|4}}
|-
!colspan="8"| Sumber:<ref name="quali result">{{cite web|url=https://www.formula1.com/en/results.html/2017/races/966/azerbaijan/qualifying.html |title=2017 Formula 1 Azerbaijan Grand Prix – Qualifying |website=Formula1.com |publisher=Formula One World Championship Ltd |date=24 June 2017 |access-date=24 June 2017}}</ref>
|}
;Catatan
*{{note|Q1|1}} – [[Carlos Sainz Jr.]] menerima penalti turun tiga posisi di grid karena telah menyebabkan tabrakan dengan [[Felipe Massa]] di [[Grand Prix F1 Kanada 2017|balapan sebelumnya]].
*{{note|Q2|2}} – [[Fernando Alonso]] menerima penalti turun empat puluh posisi di grid karena telah melebihi kuota komponen unit daya.
*{{note|Q3|3}} – [[Stoffel Vandoorne]] menerima penalti turun tiga puluh posisi di grid karena melebihi kuota komponen unit daya dan juga penalti turun lima grid karena penggantian girboks yang tidak terjadwal.
*{{note|Q4|4}} – [[Jolyon Palmer]] gagal menetapkan catatan waktu putaran di sesi Q1, dan diizinkan untuk turun balapan atas kebijakan dari pengawas balapan.
 
=== Klasifikasi lengkap balapan ===
{| class="wikitable sortable" style="font-size: 85%;"
! scope="col" |{{Tooltip|Pos.|Posisi}}
! scope="col" |{{Tooltip|No.|Nomor mobil}}
! scope="col" |Pembalap
! scope="col" |Konstruktor
! scope="col" class="unsortable"|{{Tooltip|Putaran|Putaran yang diselesaikan}}
! scope="col" class="unsortable"|Waktu/Tersingkir
! scope="col" |{{Tooltip|Grid|Posisi grid akhir}}
! scope="col" |Poin
|-
!1
Baris 67 ⟶ 311:
|align="center"|77
|{{flagicon|FIN}} '''[[Valtteri Bottas]]'''
|'''[[Mercedes-Benz indalam Formula OneSatu|Mercedes]]'''
|51
| +3.904
Baris 94 ⟶ 338:
|align="center"|44
|{{flagicon|GBR}} '''[[Lewis Hamilton]]'''
|'''[[Mercedes-Benz indalam Formula OneSatu|Mercedes]]'''
|51
| +6.188
Baris 139 ⟶ 383:
|align="center"|94
|{{flagicon|GER}} '''[[Pascal Wehrlein]]'''
|'''[[Sauber Motorsport|Sauber]]-[[Scuderia Ferrari|Ferrari]]'''
|51
| +1:29.093
Baris 148 ⟶ 392:
|align="center"|9
|{{flagicon|SWE}} [[Marcus Ericsson]]
|[[Sauber Motorsport|Sauber]]-[[Scuderia Ferrari|Ferrari]]
|51
| +1:31.794
Baris 177 ⟶ 421:
|[[Scuderia Ferrari|Ferrari]]
|46
|BocorKebocoran oli
|3
|
Baris 186 ⟶ 430:
|[[Force India]]-[[Mercedes AMG High Performance Powertrains|Mercedes]]
|39
|Setir mobil
|6
|
Baris 202 ⟶ 446:
|align="center"|27
|{{flagicon|GER}} [[Nico Hülkenberg]]
|[[Renault indalam Formula OneSatu|Renault]]
|24
|Kecelakaan
|Insiden
|13
|
Baris 229 ⟶ 473:
|align="center"|30
|{{Flagicon|GBR}} [[Jolyon Palmer]]
|[[Renault indalam Formula OneSatu|Renault]]
|7
|{{nowrap|Mesin}}
Baris 235 ⟶ 479:
|
|-
!colspan="8" |SourceSumber:<ref name="AZE race">{{cite web |url=https://www.formula1.com/en/results.html/2017/races/966/azerbaijan/race-result.html |title=2017 Formula 1 Azerbaijan Grand Prix – Race Result |website=Formula1.com |publisher=Formula One World Championship Ltd |date=25 June 2017 |accessdateaccess-date=25 June 2017 |archive-date=2017-07-22 |archive-url=https://web.archive.org/web/20170722190102/https://www.formula1.com/en/results.html/2017/races/966/azerbaijan/race-result.html |dead-url=no }}</ref>
|}
 
;Catatan
*{{note|R1|1}} – [[Kimi Räikkönen]] mengundurkan diri dari perlombaan ini, namun tetap diklasifikasikan karena dia tergolong telah menyelesaikan 90% jarak tempuh balapan pemenang lomba ini.
 
== Klasemen sementara Kejuaraan Dunia setelah perlombaan ==
{{col-start}}
{{col-2}}
;Klasemen Kejuaraan Dunia Pembalap
{|class="wikitable" style="font-size: 85%;"
|-
!
!{{Tooltip|Pos.|Posisi}}
!Pembalap
!Poin
|-
|align="left"| [[File:1rightarrow blue.svg|10px]]
|align="center"|1
|align="center"|{{flagicon|GER}} [[Sebastian Vettel]]
|align="left"|153
|-
|align="left"| [[File:1rightarrow blue.svg|10px]]
|align="center"|2
|{{flagicon|GBR}} [[Lewis Hamilton]]
|align="left"|139
|-
|align="left"| [[File:1rightarrow blue.svg|10px]]
|align="center"|3
|{{flagicon|FIN}} [[Valtteri Bottas]]
|align="left"|111
|-
|align="left"| [[File:1uparrow green.svg|10px]] 1
|align="center"|4
| {{flagicon|AUS}} [[Daniel Ricciardo]]
| align="left"|92
|-
|align="left"| [[File:1downarrow red.svg|10px]] 1
|align="center"|5
| {{flagicon|FIN}} [[Kimi Räikkönen]]
| align="left"|73
|-
!colspan=4|Sumber:<ref name="champ">{{Cite web|url=https://www.statsf1.com/en/2017/azerbaidjan/championnat.aspx|title=Azerbaijan 2017 - Championship • STATS F1|website=www.statsf1.com|access-date=8 March 2019}}</ref>
|}
{{col-2}}
;Klasemen Kejuaraan Dunia Konstruktor
{|class="wikitable" style="font-size: 85%;"
|-
!
!{{Tooltip|Pos.|Position}}
!Konstruktor
!Poin
|-
|align="left"| [[File:1rightarrow blue.svg|10px]]
|align="center"|1
|{{flagicon|GER}} [[Mercedes-Benz dalam Formula Satu|Mercedes]]
|align="left"|250
|-
|align="left"| [[File:1rightarrow blue.svg|10px]]
|align="center"|2
|{{flagicon|ITA}} [[Scuderia Ferrari|Ferrari]]
|align="left"|226
|-
|align="left"| [[File:1rightarrow blue.svg|10px]]
|align="center"|3
|{{nowrap|{{flagicon|AUT}} [[Red Bull Racing]]-[[TAG Heuer]]}}
|align="left"|137
|-
|align="left"| [[File:1rightarrow blue.svg|10px]]
|align="center"|4
|{{flagicon|IND}} [[Force India]]-[[Mercedes AMG High Performance Powertrains|Mercedes]]
|align="left"|79
|-
|align="left"| [[File:1uparrow green.svg|10px]] 1
|align="center"|5
|{{flagicon|GBR}} [[Williams Grand Prix Engineering|Williams]]-[[Mercedes AMG High Performance Powertrains|Mercedes]]
|align="left"|37
|-
!colspan=4|Sumber:<ref name="champ"/>
|}
{{col-end}}
 
* <small>'''Catatan''': Hanya lima posisi teratas saja yang dimasukkan ke dalam tabel klasemen di atas ini.</small>
 
== Lihat pula ==
* [[:en:2017 Baku Formula 2 round|Balapan Formula 2 Baku 2017]]
 
== Catatan kaki ==
{{Reflist|group=N}}
 
== Referensi ==
{{reflistReflist}}
 
{{Commonscat|2017 Azerbaijan Grand Prix}}
{{Commons category|2017 Azerbaijan Grand Prix}}
 
{{F1 race report
| Name_of_race = [[Grand Prix Azerbaijan]]
| Year_of_race = 2017
| Previous_race_in_season = [[Grand Prix F1 Kanada 2017|Grand Prix Kanada 2017]]
| Next_race_in_season = [[Grand Prix F1 Austria 2017|Grand Prix Austria 2017]]
| Previous_year's_race = Tidak ada<br><small>Balapan sebelumnya di Sirkuit Kota Baku: [[Grand Prix F1 Eropa 2016|Grand Prix Eropa 2016]]</small>
| Next_year's_race = [[Grand Prix F1 Azerbaijan 2018|Grand Prix Azerbaijan 2018]]
}}
{{F1GP 2010–2019}}
 
[[Kategori:Grand Prix Azerbaijan|2017]]