Celak: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Robot: Perubahan kosmetika
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
(4 revisi perantara oleh 4 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
[[Berkas:Liquid eye liner.jpg|thumbjmpl|Botol celak cair dan kuasnya.]]
[[Berkas:eye liner.jpg|thumbjmpl|Celak berwarna [[tiil]]hijau gelap di sepanjang tepi mata.]]
'''Celak''' atau '''penggaris mata''' ([[bahasa Inggris]]: '''''eye liner''''') adalah [[kosmetik]] yang digunakan untuk mempercantik dan menegaskan bentuk [[mata]]. Celak digunakan di sekeliling kontur mata untuk menciptakan berbagai efek estetika. Jenis kosmetik ini umumnya dipakai oleh [[wanita]].
 
== Sejarah ==
[[Berkas:Tomb of Nakht.jpg|thumbjmpl|uprightlurus|Lukisan pria dan wanita [[Mesir kuno]] memakai celak (abad ke-15 SM).]]
 
Celak pertama kali digunakan di [[Mesir kuno]] dan [[Mesopotamia]] sebagai garis hitam gelap di sekeliling mata. Pada awal 1000 SM, wanita Mesir kuno tak hanya memakai [[kosmetik]] untuk estetika, tetapi juga untuk melindungi kulit dari Matahari [[padang pasir]].<ref name="sophisticatededge1">{{cite web|url=http://www.sophisticatededge.com/history-of-eyeliner.html |title=History of Eyeliner |publisher=Sophisticated Edge |date= |accessdate=24 January 2011}}</ref> Riset menemukan bahwa celak juga dipakai untuk melindungi pemakainya dari [[mata jahat]].<ref name="sophisticatededge1"/> Celak yang digunakan bangsa Mesir kuno terbuat dari berbagai bahan, misalnya bijih [[tembaga]] dan [[antimon]], yang dikenal dengan sebutan ''[[kohl (kosmetik)|kohl]]''.<ref name="Stiant">''Studies in Ancient Technology'', Volume III, (Brill Archive), p.18.</ref>
Baris 11:
 
== Penggunaan modern ==
Pada akhir abad ke-20 dan awal abad ke-21, penggunaan celak gelap sering dikaitkan dengan [[mode Gotik]] dan [[mode Punk]]. Celak dengan beragam tingkat ketebalan, khususnya "guyliner" untuk pria, juga dikaitkan dengan subbudaya [[emo]] dan beragam gaya alternatif lainnya. ''Guyliner'' sebenarnya dikenakan oleh pria normal untuk membuat mata mereka tampak lebih menarik sebelum menghadiri pesta dan rapat penting. Riset membuktikan bahwa 10% pria [[Inggris]] menggunakan riasan, termasuk celak, sebelum pergi ke pesta.<ref>{{Cite web |url=http://mencarestore.com/blog/mannen-cosmetica/ |title=Salinan arsip |access-date=2015-01-05 |archive-date=2014-10-18 |archive-url=https://web.archive.org/web/20141018003408/http://mencarestore.com/blog/mannen-cosmetica/ |dead-url=yes }}</ref><ref>http://www.dailymail.co.uk/femail/article-2521270/Men-thirties-spend-beauty-Boys-splashing-100-month-anti-ageing-creams-guyliner-spa-trips-according-Debenhams-research.html</ref>
 
Celak umumnya digunakan sebagai riasan sehari-hari untuk menegaskan bentuk mata atau menciptakan tampilan mata yang lebih besar atau lebih kecil. Celak ada yang berbentuk cair dan ada yang berbentuk [[pensil]]. Celak cair biasanya ditempatkan di dalam botol dan dilengkapi dengan kuas. Celak bisa digunakan di berbagai bagian mata untuk menciptakan penampilan yang berbeda-beda.<ref>{{cite news|title=Tightlining: How-To|url=http://www.huffingtonpost.com/2013/03/12/tightlining-eyeliner-makeup-tips_n_2853595.html|work=Huffington Post|first=Simone|last=Kitchens|date=12 March 2013}}</ref>