Barry Likumahuwa: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Orangkaligayam (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
(2 revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{Nama Maluku|([[Suku Ambon|Ambon]])|Likumahuwa}}
 
{{Infobox person
Baris 10:
| father = [[Benny Likumahuwa]]
| family = [[Utha Likumahuwa]] (paman)
| years_active = 2006—sekarang
| spouse = [[Adinda Shalahita]]
}}
Baris 22 ⟶ 23:
Barry memiliki bakat musik sejak kecil. Pada usia empat tahun,ia mulai memainkan [[terompet]] dan beberapa tahun kemudian instrumen [[bass]] menjadi pilihannya sampai sekarang.
 
== Kehidupan Karier ==
Cikal bakal bermain bass-nya dimulai sejak ia duduk di bangku sekolah dasar. Ketika itu, ia dan teman-teman sebayanya sedang terkena demam hits [[Cerita Cinta]] dari [[Kahitna]]. Namun di saat teman-temannya sibuk menghafal dan menyanyikan lagu tersebut, ia justru sibuk menghafal ''bass line''-nya. Sesampainya dirumah, ia mencoba mentransformasikan ''bass line'' tersebut melalui [[gitar]] lalu kemudian pindah ke medium gitar bas. Pada masa-masa tersebut, ia mempelajari bass secara diam-diam dan melakukan [[recording]] sederhana dengan [[tape recorder]].