Lampung: Perbedaan antara revisi

[revisi terperiksa][revisi tidak terperiksa]
Konten dihapus Konten ditambahkan
Herman Pahabol (bicara | kontrib)
Merapikan.
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Membatalkan 1 suntingan by Nyak sayan (bicara) (TW)
Tag: Pembatalan Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
(18 revisi perantara oleh 7 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{pp-protected|reason=Penambahan isi halaman tanpa sumber|small=yes}}
{{Kegunaan lain|Lampung (disambiguasi)}}
{{Teks Lampung}}
{{Kotakinfo provinsi
| nama = Lampung
| translit_lang1 = bahasa Lampungdaerah
| translit_lang1_type = [[suratSurat Lampung|Lampung]]
| translit_lang1_info = [[Berkas:{{script/Lampung-hadlampung.png|70px]]𞜏𞜌𞜟𞜊𞜔𞜘}}
| translit_lang1_type1 = [[Aksara Jawa|Jawa]]
| translit_lang1_info1 = {{script/Java|ꦭꦩ꧀ꦥꦸꦁ}}
| ibukota = [[Kota Bandar Lampung]]
| kota besar = [[Kota Metro]]
Baris 299 ⟶ 303:
Agama di provinsi Lampung beragam. Agama [[Islam di Indonesia|Islam]] menjadi agama terbesar/terbanyak jumlahnya yang kebanyakkan dipeluk oleh [[suku Jawa]], [[Suku Lampung|Lampung]], [[Suku Sunda|Sunda]], [[Suku Melayu-Indonesia|Melayu]], [[Orang Minangkabau|Minang]], [[Suku Bugis|Bugis]], serta sebagian kecil [[suku Batak]] dan lainnya.
 
[[Kekristenan di Indonesia|Kekristenan]] (Protestanisme & [[Gereja Katolik|Katolik Roma]]) menjadi agama kedua terbesar yang dipeluk oleh masyarakat Lampung setelah [[Islam]] dengan persentase sebanyak 2,42%. Untuk denominasi Protestan sebagian besar dianut oleh [[suku Batak]], [[Suku Jawa|Jawa]], serta sebagian [[Tionghoa-Indonesia|Tionghoa]] dan lainnya. Sedangkan untuk denominasi [[Gereja Katolik|Katolik]] kebanyakkankebanyakan dianut oleh masyarakat keturunan [[Tionghoa-Indonesia|Tionghoa]], [[Suku Jawa|Jawa]], serta sebagian [[suku Batak]] dan lainnya. Agama [[Agama Hindu|Hindu]] mayoritas dianut oleh masyarakat dari [[suku Bali]].
 
Selain itu, agama Hindu juga dianut oleh masyarakat keturunan [[India-Indonesia|India]] (Tamil) serta juga dianut oleh sebagian kecil [[suku Jawa]]. Agama [[Agama Buddha|Buddha]] kebanyakkan dianut oleh masyarakat keturunan [[Tionghoa-Indonesia|Tionghoa]] serta sebagian kecil [[suku Jawa]]. Agama [[Agama Konghucu|Konghucu]] umumnya hanya dianut oleh komunitas masyarakat [[Tionghoa-Indonesia|Tionghoa]] lalu ada agama lainnya/kepercayaan, sisanya tidak terdata/tidak diketahui.