Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: menghilangkan bagian [ * ]
Serigala Sumatera (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
(30 revisi perantara oleh 22 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{dablink|Dalam [[bahasa Inggris]] '''tin''' diterjemahkan menjadi [[timah]]}}
{{untuk|salah satu surah dalam [[al-Qur'an]]|Surah At-Tin}}
{{about|pohon ara atau buah ara|jenis (genus) ara-araan|Ficus}}
 
{{Taxobox
Baris 11:
| image_caption = Daun dan buah tin
| regnum = [[Plantae]]
| unranked_divisio = [[Tumbuhan berbunga|Angiospermae]]
| divisio = [[Flowering plant|Magnoliophyta]]
| classisunranked_classis = [[MagnoliopsidaEudikotil]]
| unranked_ordo = [[Rosid]]
| ordo = [[Rosales]]
| familia = [[Moraceae]]
Baris 22 ⟶ 23:
}}
 
'''Tin''' atau '''Araanjir'''<ref>{{kamus|anjir (2)}}</ref> (''Ficus carica'' [[Linnaeus|L.]]) adalah sejenis [[tumbuhan]] penghasil [[buah]]-buahan yang dapat dimakan yangdan berasal dari [[Asia Barat]]. Buahnya bernama sama. Nama "Tin" diambil dari [[bahasa Arab]], juga dikenal dengan nama "Ara" (buah ara / pohon ara) sedangkan dalam [[bahasa Inggris]] disebut '''''fig''''' (''common fig''; "pohon ara umum"), sebenarnya masih termasuk kerabat pohon beringin dari dari genus yang sama, yaitu ''[[Ficus]]''.
 
== Pemerian ==
Baris 32 ⟶ 33:
Bunga tin tidak tampak karena terlindung oleh dasar bunga yang menutup sehingga dikira buah. Penyerbukan dilakukan oleh sejenis [[tawon]] khusus, sama seperti serangga yang menyerbuki jenis-jenis ''Ficus'' lainnya.
 
Yang disebut buah sebetulnya adalah dasar bunga yang membentuk bulatan. Tipe ini khas untuk semua anggota suku ara-araan ([[Moraceae]]). Buahnya berukuran panjang tiga hingga 5 &nbsp;cm, berwarna hijau. Beberapa kultivar berubah warna menjadi ungu jika masak. Getah yang dikeluarkan pohon ini dapat mengiritasi kulit.
 
== Manfaat ==
Buah tin yang dijadikan teh telah sejak lama digunakan sebagai obat di Tiongkok, karena efeknya sangat baik untuk mengobati diare, wasir dan penyakit lainnya. Kandungan polisakarida dan senyawa fenol pada tanaman ini terbukti menunjukkan aktivitas antioksidan dan anti diabetes.<ref>{{Cite journal|last=Jiang|first=Xin-Yang|last2=Wang|first2=Cai-Wei|last3=Zhang|first3=Jun|last4=Xu|first4=Pei-Pei|last5=Xue|first5=Yi-Ting|last6=Wang|first6=Qian|date=2023-12-01|title=Effects of different extraction methods on physicochemical characteristics and bioactivities of fig (Ficus carica L.) leaves polysaccharides|url=https://www.sciencedirect.com/science/article/pii/S1878535223007815|journal=Arabian Journal of Chemistry|volume=16|issue=12|pages=105319|doi=10.1016/j.arabjc.2023.105319|issn=1878-5352}}</ref>
 
== Pemanfaatan ==
[[Berkas:Tin_fructus.jpg|thumbjmpl|leftkiri|200px|Buah tin yang belum ranum]]
 
Buah tin dapat dimakan segar, dikeringkan, atau dibuat [[selai]]. Buah yang dipetik harus segera dimanfaatkan karena tidak dapat disimpan lama (mudah rusak). Di [[Bengali]] buah tin diolah sebagai sayuran.
 
== Kaitan dengan literatur ==
=== Yahudi/Kristen ===
Pohon ara merupakan pohon ketiga yang disebutkan di [[Alkitab Ibrani]] dan [[Perjanjian Lama]] di [[Alkitab]] [[Kristen]], setelah "pohon kehidupan" dan "pohon pengetahuan tentang yang baik dan yang jahat".<ref>{{Alkitab|Kejadian 2:9}}</ref> [[Adam]] dan [[Hawa]] menyemat daun pohon ara dan membuat cawat untuk menutupi tubuh mereka setelah mereka tahu, bahwa mereka telanjang.<ref>[[Kejadian 3#Ayat 7|Kejadian 3:7]]</ref>
 
Buah ara juga termasuk daftar makanan yang ditemukan dalam Tanah Perjanjian menurut [[Taurat]] ([[Ulangan 8]]). [[Yesus]] [[Kristus]] mengutuk sebuah pohon ara karena tidak menghasilkan buah ({{Alkitab|Markus 11:12–14}}).
 
=== Islam ===
Pohon tin adalah salah satu dari dua pohon keramatyang disebut manfaatnya baik dalam [[Islam]]. Di [[Al Qur'an]], salah satu surat disebut dengan nama ini (QS [[Surah At-Tin]] ayat 1) karena [[Allah]] bersumpah atas nama buah/tumbuhan ini.
 
{{commons|fig|Tin}}
 
== Lihat pula ==
=== Biologi ===
* [[Beringin]]
* [[Ficus]]
* [[Moraceae]]
=== Agamawi ===
* Bagian [[Alkitab]] yang berkaitan: [[Kejadian 3]], [[Ulangan 8]], [[Matius 21]], [[Matius 24]], [[Markus 11]], [[Markus 13]], [[Lukas 21]]
** [[Perumpamaan pohon ara]]
** [[Perumpamaan pohon ara yang tidak berbuah]]
** [[Mukjizat Yesus|Mukjizat]] [[Yesus mengutuk pohon ara]]
* Bagian [[Al Quran]] yang berkaitan: [[Surah At-Tin]]
 
== Referensi ==
{{reflist}}
{{Hewan dan tumbuhan dalam Alkitab dan Sunnah}}
{{Taxonbar|from=Q36146}}
 
[[Kategori:Buah-buahan]]