Wikipedia:Menentukan kelayakan artikel biografi tokoh: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
(23 revisi perantara oleh 3 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 5:
'''[[Wikipedia:Kelayakan artikel/Tokoh]]''' atau yang biasa disingkat '''WP:TOKOH''' adalah sebuah [[wp:kebijakan dan pedoman|pedoman kelayakan artikel]] Wikipedia yang mengatur kelayakan artikel-artikel bertopik biografi tokoh, yang masih hidup maupun yang sudah tiada. Kebijakan tersebut cukup sering disebut-sebut dalam beberapa diskusi, dan tidak sedikit orang yang merasa bingung dengan kebijakan tersebut. Karena itulah, halaman ini dibuat untuk menjelaskan kebijakan tersebut dengan lebih rinci, mengingat kebijakan tersebut seringkali disalahpahami oleh sebagian pengguna.
 
Menentukan kelayakan artikel tokoh tidaklah mudah. Penentuan bagaimana subjek artikel tersebut bisa dianggap memenuhi kriteria kelayakan didasari atas banyaknya sumber yang membahas dirinya, kredibilitas sumber, notabilitas subjek, dan seberapa penting subjek untuk diketahui masyarakat secara luas. Berbagai permisalan dan istilah telah dibuat, mulai dari "[[WP:LUBANG]]", "[[#Kelayakan yang mengambang|kelayakan yang mengambang]]", hingga sesuatu seperti "[[WP:ENN|keberadaan bukanlah penentu kelayakan]]", dan sejenisnya yang tujuannya adalah untuk memepermudahmempermudah para pengguna baru untuk memahami cara kerja Wikipedia. Biasanya, sebuah artikel biografi baru dapat dikatakan layak apabila telah disetujui oleh komunitas secara umum.
 
== Latar belakang ==
Baris 107:
{{Kutipan|Usahakan selalu mengambil rujukan berkualitas tinggi, terutama mengenai detail tokoh yang masih hidup. Bahan-bahan tanpa sumber atau kontroversi yang memiliki rujukan lemah (negatif, positif, atau sangat dipertanyakan) mengenai tokoh yang masih hidup dapat dihapus langsung dari artikel, halaman pembicaraan, dan halaman pengguna di Wikipedia.}}
 
Sebuah artikel terkait biografi tokoh yang masih hidup di Wikipedia haruslah ditulis dengan lengkap. Usahakan untuk membahas secara detail dan rinciperinci mengenai kehidupan dan karier tokoh tersebut. Artikel-artikel biografi tokoh yang masih hidup haruslah ditulis dengan akurat dan sesuai dengan sumber-sumber yang diberikan. Jangan menambahkan materi tak bersumber ke dalam artikel, hal itu bisa saja diidentifikasi sebagai {{w|fitnah}}. Sumber yang diberikan juga haruslah dapat dipercaya, dan [[WP:Pemastian|bisa dipastikan]] kebenarannya.
 
=== Artikel tentang tokoh yang telah tiada ===
Baris 142:
Referensi dari [[media sosial]] ([[Facebook]], [[Instagram]], [[Twitter]], dsb) sangat tidak disarankan. Hal ini dikarenakan media sosial dipublikasikan oleh pribadi, tanpa adanya kepastian dan jaminan bahwa informasi yang diberikan bisa dipercaya. Seorang pengurus pernah menyamakan media sosial dengan [[WP:PRIMER|sumber primer]] ([[Istimewa:Diff/23742687|lihat]]), sedangkan Wikipedia diharapkan mengandalkan [[WP:SEKUNDER|sumber sekunder]]. Pandangan bahwa media sosial adalah sumber primer umumnya dapat diterima, hal itu dikarenakan media sosial berisikan opini pribadi yang tidak dibuktikan oleh jurnal ilmiah yang tepercaya manapun dan tidak dicatat di dalam buku ilmiah tepercaya manapun. Sementara itu, membuat kesimpulan berdasarkan sumber primer adalah [[WP:RISET|riset asli]], dan riset asli dilarang di Wikipedia.
 
Pandangan umum di Wikipedia bahasa Indonesia adalah bahwa media sosial bukankahbukan termasuk sumber yang dapat dipercaya. Sehingga, pengutipannya harus dihindari sebisa mungkin. Hal ini juga disebabkan oleh keterandalan sumber media sosial sendiri yang masih cukup diragukan.
 
=== Situs web sumber primer ===
Misalnya: situs web pribadi, situs web institusi tempat yang bersangkutan bekerja, dsb.
 
== Gaya penulisan yang tidak disarankan ==
Baris 149 ⟶ 152:
=== Penulisan yang hiperbolis{{anchor|Hiperbolis}} ===
{{Main|Wikipedia:Hindari istilah hiperbolis}}
[[Hiperbolis]] dalam konteks biografi adalah sebuah kata yang umumnya merujuk kepada sejumlah frasa yang terkesan melebih-lebihkan suatu individu yang menjadi subjek biografi. Umumnya, penggunaan kalimat hiperbolis pada artikel-artikel biografi ditandai dengan istilah-istilah kehormatan, seperti ''beliau'' dan ''wafat''. Kata ganti ''beliau'' sangat tidak disarankan untuk digunakan di Wikipedia, kebijakan [[WP:BELIAU]] telah membahas lebih jauh tentang hal ini; penyebabnya, tentu saja, adalah karena setiap artikel Wikipedia harus ditulis berdasarkan [[NPOV|sudut pandang netral]] dan tidak boleh melebih-lebihkan subjek artikel. Mengenai ''wafat'', ini adalah frasa hiperbolis yang berkaitan dengan kematian suatu individu yang dihormati. Kalau frasa ini hanya digunakan pada individu yang dihormati, maka bagaimana dengan mereka yang tidak dihormati? Karena itulah, setiap frasa ''wafat'' sebaiknya diganti dengan frasa lain yang lebih netral, seperti ''kematian'', ''meninggal dunia'' atau hanya ''meninggal''.
 
Hiperbolis tidak hanya berkaitan dengan kata ''wafat'' dan ''beliau'', melainkan juga kalimat yang terkesan melebih-lebihkan atau markah wiki yang berlebihan. Sebuah contoh bisa dilihat di bawah ini:
{{Kutipan|... Selama berada di [[Madinah]] Al-Munawwarah, BELIAU mempelajari kitab''''''[[Muwatta Malik|Al-Muwatta]]''''',Sebuah Kumpulan Hadits2 Rasulullah Muhammad SAW Yang disusun seumur hidup Oleh Imam [[Malik bin Anas]],Mufti Madinah Al-Munawwarah dan pendiri [[Maliki|Mazhab MALIKI]].}}
Versi netral (sederhana):
{{Kutipan|... Selama berada di [[Madinah]], ia mempelajari ''[[Muwatta Malik|al-Muwatta]]'', sebuah kumpulan hadis nabi Islam [[Muhammad]] yang disusun oleh [[Malik bin Anas]], mufti Madinah dan pendiri [[Maliki|mazhab Maliki]].}}
 
Selain itu, berlebihan dalam memuji dan menggambarkan suatu kejadian secara tidak netral juga termasuk dalam hiperbolisasi. Di bawah ini merupakan contoh paragraf hoperbolis yang berlebihan dalam memuji,{{efn|Ini hanyalah sekadar contoh, tidak bermaksud menyingung siapapun di dunia nyata.}}
{{Kutipan|Tejo adalah seorang tokoh muda yang <u>bersemangat dan berdedikasi untuk menciptakan perubahan positif bagi Indonesia</u>. Pemuda berdarah Dayak Ngaju yang dilahirkan dari keluarga sederhana ini merupakan aktivis yang saat ini sedang menjabat sebagai Ketua Umum Partai Maju Maju Mapan (PMMM). Terpilihnya kembali Tejo sebagai Ketua Umum PMMM <u>tidak lepas dari prestasi besar yang telah dicapai olehnya saat pertama kali mengemban amanat</u> sebagai Ketua Umum PMMM. <u>Selama kepemimpinan Tejo yang hanya dalam waktu satu tahun, PMMM menjelma menjadi partai politik yang bisa merebut perhatian publik</u> dan memenangkan pemilu tiga kali berturut-turut. PMMM <u>berlari kencang</u> menyusul Partai [[Golkar]], [[PDI-P]], [[Gerindra]], [[Partai Persatuan Pembangunan|PPP]] dan parpol lainnya. Hingga saat ini, <u>dalam benak masyarakat Indonesia mengenang PMMM sebagai salah satu partai politik yang paling terdepan di Indonesia</u>.}}
Ini adalah paragraf atau klaim yang tidak perlu, berlebihan, dan sangat tidak ensiklopedis. Ringkasnya, tidak berfaedah bagi pembaca untuk mengetahui "jasa besar yang dilebih-lebihkan" dari "ketokohan sosok Tejo". Karena kebanyakan pembaca hanya ingin mengetahui siapa sosok Tejo, dan beberapa di antara pembaca mungkin tidak mengaharapkan kalimat-kalimat advertorial seperti itu. Terlebih, Wikipedia merupakan ensiklopedia bebas yang independen dan [[NPOV|netral]], bukan tempat untuk menaikkan derajat suatu orang atau golongan.
 
Pengecualian untuk hal ini adalah apabila kalimat-kalimat tersebut telah menjadi kutipan yang sengaja dikutip untuk memperlihatkan narasi mengenai suatu peristiwa atau keadaan seseorang, juga apabila telah menjadi kutipan pada referensi. Selagi gaya penulisannya tidak terlalu berlebihan, kalimat asal tetap harus dipertahankan. Apabila gaya penulisampenulisan pada kalimat yang akan dikutip dirasa terlalu berlebihan atau membingungkan, maka umumnya refrasa boleh dilakukan, dengan catatan harus diberitahukan bagian mana yang direfrasa.
 
Khusus untuk topik biografi tokoh dalam tradisi keagamaan [[Islam]], penggunaan ''Saw'', ''Swt'', ''Ra'', dsb sebaiknya dihindari. Penjelasan lanjutan dapat dilihat di [[WP:GELARISLAM]].
Baris 162 ⟶ 169:
=== ''Résumé'' ===
{{Hatnote|Penjelasan lanjutan mungkin bisa Anda dapatkan di [[WP:RESUME]].}}
{{Shortcut|WP:RESUMETOKOH|WP:CVTOKOH|WP:CV}}
''[[Résumé]]'', atau ''[[Curriculum vitae]]'' (CV) adalah sebuah gaya penulisan yang mengandalkan daftar berpoin untuk menjelaskan riwayat kehidupan seseorang. Gaya penulisan ini sangat tidak disarankan di Wikipedia, karena akan membuat informasi yang ada terkesan [[WP:BIO#Sumber tepercaya|tidak memerlukan referensi]] dan terbatas hanya pada daftar berpoin. Tidak jarang, artikel-artikel ''résumé'' ini tanpa referensi, atau minim referensi. Alih-alih menggunakan ''résumé'', gunakanlah gaya penulisan dengan memakai paragraf.
 
Berikut ini adalah contoh gaya penulisan resume beserta perbaikannya yang terjadi pada artikel [[I Made Damriyasa]]:{{efn|name=REF|Referensi sengaja dihilangkan karena tujuan penampilan halaman ini hanya untuk menampilkan teks dan gaya penulisan saja.}}
Baris 210 ⟶ 217:
 
== Peran komunitas ==
Terkadang, perkara mengenai apakah sebuah artikel biografi memenuhi kriteria kelayakan atau tidak bisa saja melibatkan perselisihan besar dalam jangka panjang yang menguras banyak waktu dan pikiran. Sebaliknya, agar tidak memicu kebingungan di antara komunitas, baik [[WP:ADMIN|pengurus]] maupun pengguna biasa memiliki tanggung jawab untuk memnerikanmemberikan penjelasan secara jelas mengenai apakah subjek artikel tersebut bisa dianggap layak atau tidak.
 
Namun, tentu tidak semua opini pengurus itu sama. Meskipun mereka memang memahami WP:TOKOH secara umum, namun pemahaman mereka dan persepsi setiap pengurus tentang standar WP:TOKOH berbeda-beda. Karena itulah, setiap pengurus memiliki standar kelayakan artikel yang berbeda. Bertanya kepada satu orang pengurus saja tidak cukup untuk membuktikan kelayakan sebuah artikel. Sebagai gantinya, sebuah [[WP:penyelesaian perselisihan|diskusi yang menyelesaikan perselisihan]] yang ada harus dibuat untuk menampung aspirasi dan pendapat para pengguna maupun pengurus lain yang memahami kriteria kelayakan dengan baik.
 
Apabila diskusi saja dirasa tidak cukup untuk menentukan kelayakan artikel, maka disarankan untuk membuka pemungutan suara dengan dengan mengundang mereka yang terlibat untuk ikut memberikan suara. Kecuali pengusul,{{efn|Artinya: adalahbahwa hanya orang yanyang membuka diskusi permintaan pendapat terkait kelayakan artikel. Pembukatersebut-lah prosesyang pemungutantidak suaraboleh tidakikut termasukmemberikan suara.}} semua pengguna yang hadir diharapkan memberikan suara. Hasil dari diskusi maupun pemungutan suara ini dapat dijadikan konsensus sementara mengenai apakah artikel ini benar-benar memenuhi/tidak memenuhi kriteria kelayakan artikel Wikipedia. Konsensus sementara mungkin berubah, apabila kualitas materi artikel dan kuantitas sumber tepercaya yang membahas subjek artikel bertambah, ataupun berkurang.
 
== Catatan ==
Baris 224 ⟶ 231:
* [[Wikipedia:Artikel yang sempurna]]
* [[Wikipedia:Konflik kepentingan]]
* [[Special:Search/riwayat pendidikan insource:/\=\= *Riwayat Pendidikan *\=\=/|Daftar artikel Wikipedia dengan subbab "Riwayat Pendidikan"]]
* [[Special:Search/riwayat jabatan insource:/\=\= *Riwayat Jabatan *\=\=/|Daftar artikel Wikipedia dengan subbab "Riwayat Jabatan"]]
 
[[Kategori:Esai Wikipedia tentang kelayakan]]