Fotografi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Calonfilolog (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Rang Djambak (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
 
(9 revisi perantara oleh 8 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
[[Berkas:Camera Canon EOS 60D photo front.jpg|jmpl|206x206px|Kamera]]
'''Fotografi''' ({{Lang-en|photography}}, yang berasal dari kata Yunani yaitu "''phos''": cahaya dan "''graphien''": melukis/menulis) adalah proses melukis/menulis dengan menggunakan media [[cahaya]].<ref>{{Cite book|date=1993|url=https://books.google.co.id/books/about/The_New_Grolier_Multimedia_Encyclopedia.html?id=nJK2yAEACAAJ&redir_esc=y|title=The New Grolier Multimedia Encyclopedia|publisher=Grolier|isbn=9780717239405|url-status=live|access-date=2022-02-01|archive-date=2023-07-24|archive-url=https://web.archive.org/web/20230724073452/https://books.google.co.id/books/about/The_New_Grolier_Multimedia_Encyclopedia.html?id=nJK2yAEACAAJ&redir_esc=y|dead-url=no}}</ref> Sebagai istilah umum, fotografi berarti proses atau metode untuk menghasilkan gambar atau [[foto]] dari suatu objek dengan merekam pantulan cahaya yang mengenai objek tersebut pada media yang peka cahaya. Alat paling populer untuk menangkap cahaya ini adalah [[kamera]]. Tanpa cahaya, tidak ada foto yang bisa dibuat.
 
Prinsip fotografi adalah memfokuskan cahaya dengan bantuan pembiasan sehingga mampu membakar medium penangkap cahaya. Medium yang telah dibakar dengan ukuran luminitas cahaya yang tepat akan menghasilkan bayangan identik dengan cahaya yang memasuki medium pembiasan (selanjutnya disebut lensa).
Baris 70 ⟶ 71:
* 2006–[[Dalsa]] membuat sensor [[Charge-coupled device|CCD]] dengan kapasitas 111 megapixel, yang terbesar saat itu.
* 2008–[[Polaroid]] mengumumkan penghentian semua produksi produk film instan berkaitan dengan semakin berkembangnya teknologi citra digital.
* 2009 - [[Kodak]] mengumumkan penghentian film Kodachrome.<ref>[{{Cite web |url=http://www.kodak.com/eknec/PageQuerier.jhtml?pq-path=2709&gpcid=0900688a80b4e692&ignoreLocale=true&pq-locale=en_US&_requestid=5434] |title=Salinan arsip |access-date=2009-11-12 |archive-date=2018-05-03 |archive-url=https://web.archive.org/web/20180503153752/https://www.kodak.com/eknec/PageQuerier.jhtml?pq-path=2709&gpcid=0900688a80b4e692&ignoreLocale=true&pq-locale=en_US&_requestid=5434 |dead-url=no }}</ref>
 
== Klasifikasi ==
Baris 113 ⟶ 114:
* (''bahasa Inggris'':''Macro photography'') [[Fotografi makro]]
* (''bahasa Inggris'':''Nature photography'') [[Fotografi alam]]
* (''bahasa Inggris'':''Newborn photography'') [[Fotografi Newborn]]
* (''bahasa Inggris'':''Night photography'')
* (''bahasa Inggris'':''Nude photography'')
Baris 204 ⟶ 206:
 
==== Alex Mendur ====
Alexiux Impurung Mendur adalah salah satu fotografi [[Kewartawanan|jurnalistik]] yang berhasil mengabadikan detik-detik proklamasi Kemerdekaan Indonesia pada tanggal 17 Agustus 1945. Pasca proklamasi, Alex mendirikan Press Photo Service (IPPHOS) pada 2 Oktober 1946 yang bertujuan untuk menyediakan foto-foto keadaan Indonesia selama masa perjuangan kemerdekaan. Foto tersebut berguna untuk keperluan kantor berita lokal dan asing.<ref>{{Cite web|last=Media|first=Kompas Cyber|date=2020-08-17|title=Alex dan Frans Mendur, Fotografer yang Mengabadikan Detik-detik Proklamasi Halaman all|url=https://www.kompas.com/skola/read/2020/08/17/125853569/alex-dan-frans-mendur-fotografer-yang-mengabadikan-detik-detik-proklamasi|website=KOMPAS.com|language=id|access-date=2023-06-23|archive-date=2023-06-23|archive-url=https://web.archive.org/web/20230623004416/https://www.kompas.com/skola/read/2020/08/17/125853569/alex-dan-frans-mendur-fotografer-yang-mengabadikan-detik-detik-proklamasi|dead-url=no}}</ref>
 
==== Bedu Saini ====
[[Bedu Saini]] pernah menjadi fotografi jurnalistik di surat kabar harian Serambi Mekkah (surat kabar asal Aceh). Bedu Saini adalah orang pertama yang mendapatkan penghargaan dari Organisasi Pewarta Foto Indonesia (PFI). Pada ajang tersebut ia dinobatkan sebagai 'Fotografer Sepanjang Masa'. <ref>{{Cite web |last=Production |first=Bab |title=FotograferProfil SeniorBedu Saini, Jurnalis Foto Abadikan Momen Luka nan Bersejarah Tsunami Aceh Indonesia|url=https://babproductiongayo.idtribunnews.com/fotografer2022/12/25/profil-seniorbedu-indonesia/saini-jurnalis-foto-abadikan-momen-luka-nan-bersejarah-tsunami-aceh-2004 |website=BabGayo ProductionTribunnews|access-date=2327 JuniJuli 2023}}</ref>
 
== Tokoh Fotografi (Umum) di Indonesia ==
Baris 233 ⟶ 235:
* [[Daftar istilah fotografi]]
* [[Perspektif paksa]]
* [[Lukisan cahaya]]
 
== Referensi ==