Ibnu Sina: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
She Ahmad 95 (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
(16 revisi perantara oleh 7 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{Refimprove}}{{berbunga-bunga}}
{{Infobox scholar
| name = Avicenna<br/>(IbnIbnu Sīnā &nbsp;Sina{{br}}{{Nobold|{{lang|ar|ابن سینا}}{{br}} Ibn Sīnā {{small|([[bahasa Arab|Arab]])}}}}
| image = File:Avicenna_Portrait_on_Silver_Vase_-_Museum_at_BuAli_Sina_(Avicenna)_Mausoleum_-_Hamadan_-_Western_Iran_(7423560860).jpg
| caption =
Baris 32 ⟶ 31:
| influenced = {{hlist|list_style=line-height:1.3em; |[[Al-Biruni]] |[[Omar Khayyám]] |[[Ibnu Rusyd]] |[[Shahab al-Din Suhrawardi]] |[[Nasīr al-Dīn al-Tūsī|Tusi]] |[[Ibn al-Nafis]] |[[Ibn Tufail]] |[[Albertus Magnus]] |[[Maimonides]] |[[Aquinas]] |[[William dari Ockham]]| |[[Abu 'Ubayd al-Juzjani]]}}
}}
'''Ibnu Sina''' ({{Lang-ar|ابن سینا|translit=Ibn Sīnā}}; 980 – Juni 1037 M), yang di Barat dikenal dikenal sebagai '''Avicenna''', adalah seorang muslim [[Muktazilah|Mu'tazilah]] [[Polimatik|polimat]] yang dipandang sebagai dokter, astronomer, dan penulis terpenting dari [[Zaman Kejayaan Islam|Zaman Keemasan Islam]];<ref name=":0">{{Cite book|last=Wisnovsky|first=Robert|date=2004|url=https://www.cambridge.org/core/books/cambridge-companion-to-arabic-philosophy/avicenna-and-the-avicennian-tradition/9EF914D6FBF7C8EF3E121B068FAEB00C|title=Avicenna and the Avicennian Tradition|location=Cambridge|publisher=Cambridge University Press|isbn=978-0-521-81743-1|editor-last=Adamson|editor-first=Peter|series=Cambridge Companions to Philosophy|pages=92–136|doi=10.1017/ccol0521817439.006|editor-last2=Taylor|editor-first2=Richard C.}}</ref>{{Verifikasi kredibilitas}} dan dianggap sebagai filsuf paling berpengaruh di era pra-modern.<ref>{{Cite web|last=Rizvi|first=Sajjad H.|title=Avicenna (Ibn Sina) {{!}} Internet Encyclopedia of Philosophy|url=https://iep.utm.edu/avicenna-ibn-sina/|language=en-US|access-date=2023-06-09}}</ref> Bagi banyak orang, dia adalah "Bapak Kedokteran Modern". Dari sekitar 450 judul yang ditulisnya, 240 di antaranya selamat dan bertahan hingga hari ini, yang di antaranya terdapat 240 judul dalam bidang filsafat dan 40 judul dalam pengobatan.<ref name=":9">{{Cite web|last=O'Connor|first=J. J.|last2=Robertson|first2=E. F.|date=November 1999|title=Abu Ali al-Husain ibn Abdallah ibn Sina (Avicenna)|url=https://mathshistory.st-andrews.ac.uk/Biographies/Avicenna/|website=Maths History|language=en|access-date=2023-06-09}}</ref> Karyanya yang paling terkenal adalah ''[[Qanun Kedokteran|Al-Qānūn fī al-Thibb]]'' (Buku Pengobatan), sebuah ensiklopedia medis yang menjadi buku rujukan dan standar di bidang kedokteran pada berbagai universitas dan terus digunakan selama berabad-abad hingga sekitar tahun 1650.<ref>{{Cite web|last=Lilly Library (Indiana University|first=Bloomington)|date=2004-08-31|title=Medicine : an exhibition of books relating to medicine and surgery from the collection formed by J.K. Lilly. An Exhibition: a machine-readable transcription|url=https://liblilly.sitehost.iu.edu/etexts/medicine/index.shtml|website=Lilly Library (Indiana University, Bloomington).|access-date=2023-06-09}}</ref>
 
Ibnu Sina ({{lang-ar|أبو علي الحسين بن عبد الله بن سينا|translit=Abū ‘Alī al-Husain bin ‘Abdullāh bin Sīnā}})<ref>{{Cite web|last=Team|first=Anawawy|title=Di Bilang Kafir Karena Memakai Nama Non Arab|url=https://www.anawawy.com/2023/06/di-bilang-kafir-karena-memakai-nama-non-arab.html|website=Anawawy|language=id|access-date=2023-07-15}}</ref> lahir pada [[980]] di Afsyanah daerah dekat [[Bukhara]] (sekarang wilayah [[Uzbekistan]]) dan meninggal pada bulan Juni 1037 di [[Hamadan]], Persia (sekarang [[Iran]]). Pada masa itu [[Dinasti Samaniyah|Kesultanan Samaniyah]] di [[Bukhara]] sedang diguncang konflik internatinternal, setelah sebelumnya menjadi salah satu sentral kebudayaan menyaingi [[Baghdad]]. Ayahnya berasal dari Balkh, sedangkan ibunya berasal dari desa setempat di sekitar Bukhara.
 
== Biografi ==
Baris 49 ⟶ 48:
=== Kehidupan Awal dan Pendidikan ===
[[Berkas:Map of the Samanid amirate at the death of Nasr II, 943.svg|jmpl|260x260px|Kesultanan Samaniyah (819–999) pada puncak kejayaannya. Kota Balkh (atau Bactria), tempat asal ayah Ibnu SIna, tampak berada di bawah Bukhara.]]
Ayah Ibnu Sina berasal dari [[Balkh]], yang pindah ke Bukhara dan menjadi gubernur sebuah wilayah penting bernama Harmaytsan.<ref name=":0" /> Di dekat Harmaytsan, terdapat sebuah desa bernama Afsyanah, di mana ayah dan ibunya bertemu, kemudian menikah dan menetap di sana. Di desa itulah Ibnu Sina lahir pada tahun 980, dan tidak lama disusul oleh adiknya. Pada kurun itu ketegangan antara Kesultanan Samaniyah dengan Khanat Kara-Khanid di utara dan Dinasti Buwaihi di selatan tengah memanas.
 
Ketika Ibnu Sina cukup besar, keluarga itu pindah ke Bukhara. Di ibukota Samaniyah itu Ibnu Sina mulai mendapat pendidikan yang lebih baik. Ayahnya mendatangkan guru khusus Al-Quran dan guru Sastra Arab (''Adab'', Literatur) untuk mengajar kedua putranya. Menurut Ibnu Sina, saat dirinya genap berusia 10 tahun, dia telah hapal Al-Quran serta berbagai teks sastra lainnya.<ref name=":1" /><ref name=":2" />
Baris 129 ⟶ 128:
{{Noref section}}
[[Berkas:Avicenna.jpg|jmpl|Sketsa Ibnu Sina dari manuskrip 1271 berjudul 'Subtleties of Truth']]
Ibnu Sina menulismemberi secarasumbangan ekstensifbesar padaatas perkembangan awal filsafat Islam awal, terutama matadalam pelajarantema logika, etika, dan metafisika, termasuk risalah bernama Logika dan Metafisika. Sebagian daribesar karya-karyanya ditulis dalam bahasa ArabArab—yang -merupakan maka bahasalingua ilmufranca di Timur TengahTengah—dan -beberapa dan beberapaditulis dalam bahasa Persia. SignifikansiSkema linguistikemanasi bahkanNeoplatonis sampaiyang haridiangkat iniIbnu adalahSina beberapamenjadi bukulandasan yangfundamental iadalam tulisIlmu dalamKalam.<ref>{{Cite bahasajournal|last=Fancy|first=Nahyan PersiaA. hampirG.|date=2006-11-06|title=Pulmonary murniTransit (terutamaand Danishnamah-yiBodily 'Ala'Resurrection: The Interaction of Medicine, FilsafatPhilosophy untukand AlaReligion 'adin the Works of Ibn al-Dawla'Naf&#299;s (d. 1288)|url=https://curate.nd.edu/show/cz30pr78k14|publisher=University Of Notre Dame}}</ref>
 
Selain itu, menyebut nama Ibnu Sina tidak bisa lepas dari karya terbesarnya Kitab Al-Syifa dalam bidang kedokteran. Lima puluh tahun setelah ditulis, Kitab Al-Syifa sudah beredar di Eropa dalam terjemahan parsial dalam bahasa Latin dengan judul ''Sufficientia'', dan beberapa peneliti mengidentifikasi bahwa pengaruh Ibnu Sina tumbuh sejalan dengan pengaruh Ibnu Rusyd, tetapi surut akibat oleh [[:en:Condemnations_of_1210–1277|Dekit Paris 1210 dan 1215]] yang menganggap beberapa ajaran atau buku sebagai heretik.<ref>{{Cite book|last=Corbin|first=Henry|date=2014-06-23|url=https://books.google.co.id/books?id=l9bgAwAAQBAJ&pg=PA174&redir_esc=y#v=onepage&q&f=false|title=History Of Islamic Philosophy|publisher=Routledge|isbn=978-1-135-19889-3|language=en}}</ref>
Buku tentang Penyembuhan menjadi tersedia di Eropa dalam terjemahan Latin parsial beberapa puluh tahun setelah komposisi, dengan judul Sufficientia, dan beberapa penulis telah mengidentifikasi "Latin Avicennism" sebagai berkembang untuk beberapa waktu, sejalan dengan lebih berpengaruh Latin Averroism, tetapi ditekan oleh dekret Paris dari 1210 dan 1215. psikologi dan teori pengetahuan Avicenna dipengaruhi William dari Auvergne, Uskup Paris dan Albertus Magnus, sementara metafisika berdampak pada pemikiran Thomas Aquinas.
 
=== Metafisik ===
Baris 193 ⟶ 192:
 
== Referensi ==
{{Reflist}}20. Robert Wisnovsky, ''Avicenna's Metaphysics in Contexts'', 2003{{Kedokteran Islam}}
{{Reflist}}
{{Kedokteran Islam}}
{{Tokoh dari Khorasan}}
{{Logika}}