Pengondisi udara: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Aleirezkiette (bicara | kontrib)
k Aleirezkiette memindahkan halaman Penyejuk udara ke Pengondisi udara: Istilah penyejuk udara tertalu sempit, seolah olah AC hanya bisa digunakan untuk menyejukkan, padahal suhunya bisa disesuaikan pada keadaan hangat
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Reno-Sifana (bicara | kontrib)
k Perbaikan Kosmetika
 
(12 revisi perantara oleh 3 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
[[Berkas:KlimatyzatorPengondisi jedn wewn beaxUdara.jpg|jmpl|PenyejukPengondisi udara modern.]]
'''PenyejukPengondisi udara''', '''pendingin udara''' atau '''penyaman udara''' ({{lang-en|air conditioner}}, ''aircon'', ''AC'') adalah sistem atau mesin yang dirancang untuk mengkondisikan suhu udara dan kelembaban suatu ruangan (yang digunakan untuk pendinginan maupun pemanasan tergantung pada sifat udara pada waktu tertentu).
 
Umumnya sistem kerja AC menggunakan siklus [[refrigerasi]]. Dimana prosesnya mulai dari kompresi, kondensasi, ekspansi dan evaporasi. Biasanya untuk kenyamanan penyejuk di rumah, perkantoran, [[Bangunan|gedung-gedung]] dan [[kendaraan bermotor]].
 
Konsep penyejukpenyaman udara diketahui telah diterapkan di [[Romawi Kuno]] dan [[Persia]] abad pertengahan. PenyejukPenyaman udara modern muncul dari kemajuan dalam ilmu kimia selama [[abad 19]], dan penyejuk udara skala besar listrik pertama ditemukan dan digunakan pada tahun [[1902]] oleh [[Willis Carrier|Willis Haviland Carrier]].
 
== Istilah ==
PenyejukPenyaman udara memiliki banyak istilah yang memiliki pengertian yang sama berkaitan dengan fungsi utamanya. Nama-nama ini antara lain pendingin udara, pengondisi udara, atau penyamanpenyejuk udara.{{Sfn|Daryanto|2023|p=1}}
 
== Fungsi ==
Fungsi utama penyejukpenyaman udara yakni sebagai alat untuk mengendalikan [[suhu]] udara atau [[kelembapan udara]] pada kondisi yang stabil. Kestabilan ini dilakukan dengan memberikan [[pendinginan]] atau pemanasan terhadap ruangan dalam sifat udara tertentu di dalamnya.{{Sfn|Daryanto|2023|p=1}} Dengan adanya penyejukpenyaman udara, persyaratan kondisi udara yang sesuai untuk suatu ruangan ruangan dapat tercapai. Bersamaan dengan itu, penyejukpenyaman udara juga menjaga kebersihan udara karena turut megaturmengatur pengaliran udara di dalam suatu ruangan.{{Sfn|Dewadi, dkk.|2023|p=27}}
 
== Sistem kontrol ==
 
=== Remot nirkabel ===
{{Main article|Remote control}}{{Multiple image
| direction = horizontal
| image1 = Daikin ARC480A48 remote control.jpg
| image2 = Daikin ARC480A48 IR transmitter.jpg
| image3 = Daikin FTKC25TVM4 IR receiver sensor.jpg
| total_width = 350
| caption1 = Remot kontrol nirkabel
| caption2 = LED infrared di remot nirkabel
| caption3 = Sensor infrared di unit AC
}}
 
Sistem ini menggunakan [[Dioda pemancar cahaya|LED]] infrared untuk mengirim sinyal dari remot kontrol ke unit AC. Cahaya infrared dari remot nirkabel tidak dapat dilihat dengan mata telanjang karena gelombang cahaya-nya diluar batas penglihatan manusia. Jenis ini sering digunakan di AC ''mini-split karena simpel & portabel.''<ref name=":0" />
 
=== Kontroler berkabel ===
{{Main article|Termostat}}{{Multiple image
| total_width = 300
| image1 = Daikin wired controller.jpg
| image2 = Honeywell wired thermostat.jpg
| image3 = Fujiaire wired thermostat.jpg
| image4 = Midea wired controller.jpg
| direction = horizontal
| perrow = 2
| footer = Beberapa kontroler berkabel
}}
 
Pengontrol berkabel, atau juga disebut "termostat", adalah perangkat yang menggunakan berbagai jenis [[Pengindra|sensor]] seperti [[termistor]] untuk mendeteksi suhu ruangan dan lain lain. Informasi tersebut kemudian di proses oleh [[mikroprosesor]] untuk mengontrol unit AC.
 
Jenis ini biasanya digunakan di kamar [[Hotel]] atau di gedung komersil karena dipasang permanen ke tembok. Dan karena kabelnya tersambung langsung ke unit AC, maka kontroler ini tidak membutuhkan [[Baterai listrik|baterai.]]<ref name=":0" />
 
== Sejarah ==
Baris 19 ⟶ 54:
 
=== Sekarang ===
Seiring dengan perkembangan zaman, perusahaan-perusahaan elektronik mulai membuat penyejukpenyaman udara dengan [[teknologi]] yang dapat membunuh [[virus]] dan [[bakteri]] juga menghemat biaya [[listrik]]. ''Plasmacluster'' dan ''Inverter'' merupakan teknologi yang saat ini digunakan oleh produsen AC. ''Plasmacluster'' dirancang dapat membunuh virus dan bakteri di dalam ruangan, sementara ''inverter'' dikatakan dapat menghemat energi lebih dari 10%.{{Butuh rujukan}}
 
== Fungsi ==
Fungsi utama penyejuk udara yakni sebagai alat untuk mengendalikan [[suhu]] udara atau [[kelembapan udara]] pada kondisi yang stabil. Kestabilan ini dilakukan dengan memberikan [[pendinginan]] atau pemanasan terhadap ruangan dalam sifat udara tertentu di dalamnya.{{Sfn|Daryanto|2023|p=1}} Dengan adanya penyejuk udara, persyaratan kondisi udara yang sesuai untuk suatu ruangan ruangan dapat tercapai. Bersamaan dengan itu, penyejuk udara juga menjaga kebersihan udara karena turut megatur pengaliran udara di dalam suatu ruangan.{{Sfn|Dewadi, dkk.|2023|p=27}}
 
== Prinsip kerja ==
Suatu penyejukpenyaman udara dapat bekerja dengan salah satu dari dua prinsip kerja. Prinsip yang pertama ialah sistem refrigerasi. Sedangkan prinsip yang kedua ialah melalui [[penguapan]].{{Sfn|Daryanto|2023|p=1}}
 
=== Sistem refrigerasi ===
Pada sistem refrigerasi, penggunaan energi yang besar diperlukan untuk menghasilkan efek pendinginan yang besar pula. Konsumsi energi yang besar ini utamanya diberikan kepada kompresor.{{Sfn|Wardika, Suhanan dan Prajitno|2012|p=140}} Sebuah mesin refrigerasi mengadakan penyerapan kalor menggunakan sebuah [[evaporator]]. Pada proses penyerapan ini terjadi perubahan wujud fluida dari cairan menjadi uap. Evaporator kemudian mengalirkan uap refrigeran ini menuju ke kompresor dengan memanfaatkan perbedaan tekanan dan suhu yang lebih rendah. Uap masuk melalui saluran hisap menuju ke kompresor untuk kemudian dimampatkan. Hasilnya yakni terjadinya peningkatan tekanan dan suhu pada uap refrigeran sehingga mengalir melalui saluran tekan menuju ke kondensor.{{Sfn|Wardika, Suhanan dan Prajitno|2012|p=140-141}}
 
Sistem refrigerasi tidak berlaku lagi dalam penyejukpenyaman udara yang berfungsi untuk memberikan pemanasan di dalam ruangan. Pengecualian sistem refrigerasi pada kondisi ini hanya untuk [[pompa kalor]]. Selebihnya merupakan tindakan yang tidak memerlukan sistem refrigerasi yaitu pengaturan kecepatan, radiasi termal, serta penyisihan partikel dan uap pengotor untuk menjaga kualitas udara.{{Sfn|Dewadi, dkk.|2023|p=33}}
 
== Jenis ==
Kebutuhan suatu [[ruangan]] menentukan jenis penyejukpenyaman udara yang digunakan di dalamnya.{{Sfn|Daryanto|2023|p=2}} Umumnya, kebutuhan utama terhadap penyejukpenyaman udara bagi pengguna suatu ruangan ialah memperoleh kenyamanan di dalam ruangan tersebut.{{Sfn|Dewadi, dkk.|2023|p=29}} Ada banyak jenis penyejuk udara terpisah, penyejukdiantaranya udaraadalah; kaset dan penyejuk udara lantai-berdiri.{{Sfn|Daryanto|2023|p=2}} Selain itu, ada pula penyejuk udara jendela, penyejuk udara kanal terpisah dan penyejuk udara pusat.{{Sfn|Dewadi, dkk.|2023|p=50-51}}
 
=== Terpisah ===
[[Berkas:Panasonic XN9RKJ.jpg|jmpl|Unit dalam AC ''mini-split'' (inggris: indoor unit)]]
(Inggris: Ductless mini split) Adalah jenis AC yang paling umum. Jenis ini tidak menggunakan saluran udara. Biasanya AC jenis ini dipasang di dinding. Jenis ini pertama kali dijual di tahun 1961 oleh [[Toshiba]] di [[Jepang]]. <ref name=":0">{{Cite journal|date=2024-04-25|title=Air conditioning|url=https://en.wiki-indonesia.club/w/index.php?title=Air_conditioning&oldid=1220773220|journal=Wikipedia|language=en}}</ref>
 
=== Terpisah multi ===
(Inggris: Ductless multi split) Sistem ini sama seperti ''mini-split'', namun hanya menggunakan 1 unit luar untuk 2 sampai 5 unit dalam. Kelebihan utama AC jenis ini adalah untuk menghemat tempat & energi. Maka dari itu jenis ini cocok untuk digunakan di [[Apartemen]]. Namun, jenis ini juga memiliki kekurangan yaitu jika unit luar bermasalah maka seluruh sistem akan berhenti beroperasi. Jenis ini pertama kali ditemukan di tahun 1973 oleh [[Daikin]]. <ref name=":0" />
 
=== Jendela ===
(inggris: window) AC ini biasanya dipasang di jendela. Kelebihan AC jenis ini adalah harganya yang sangat murah dibanding AC jenis lain & pemasangan-nya sangat mudah karena tidak membutuhkan perpipaan. Kekurangan AC jenis ini adalah kapasitas pendinginan-nya yang terbatas dan cenderung berisik.
 
=== Lantai-berdiri ===
{{Multiple image
| total_width = 300
| image1 = Daikin FVRN125BXV14.jpg
| caption1 = Sebuah AC lantai-berdiri berkapasitas sedang (5PK)
| image2 = Daikin FVGR10NV14.jpg
| caption2 = Sebuah AC lantai-berdiri berkapasitas besar (10PK)
| image3 = Hitachi cassette air conditioner.jpg
| caption3 = Sebuah AC kaset di toko ritel
}}
(inggris: floor standing) Sesuai namanya, AC ini dipasang berdiri di lantai. AC ini biasanya digunakan di tempat-tempat dimana dindingnya tidak cukup kuat untuk dipasangi AC.
 
=== Kaset ===
(inggris: cassette) AC jenis ini mampu mendistribusikan udara dengan sangat baik karena udara panas naik keatas dan udara dingin turun kebawah, AC Jenis AC ini biasanya digunakan di ruangan komersial karena kapasitasnya yang cenderung besar.
 
== Referensi ==