Air Terjun Wera: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
k Pranala dalam
 
(Satu revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan)
Baris 33:
'''Air Terjun Wera''' merupakan [[air terjun]] yang terletak di [[Desa Balumpewa]], [[Dolo Barat, Sigi|Dolo Barat]], [[Kabupaten Sigi]], [[Sulawesi Tengah]]. Air terjun ini berada di kawasan Wisata Wera di lereng [[Gunung Watusidae]] dan berjarak sekitar 19&nbsp;km dari [[Kota Palu]].<ref name=":0">{{Cite web|url=http://pariwisata.sigikab.go.id/objek-wisata/obyek-wisata-air-terjun.html|title=Obyek Wisata Alam dan Air Terjun Wera|last=|first=|date=|website=Dinas Parawisata Kabupaten Sigi|access-date=9 Juni 2020|archive-date=2020-06-10|archive-url=https://web.archive.org/web/20200610080220/http://pariwisata.sigikab.go.id/objek-wisata/obyek-wisata-air-terjun.html|dead-url=yes}}</ref>
 
Air terjun ini memiliki beberapa tingkatan dengan ketinggian air terjun utama sekitar 80 m dan kemiringan antara 70°-80°. Aliran sungainya berlanjut hingga pada lokasi yang lebih datar dan bermukim di bagian bawah [[Desa]] Balumpewa serta berada pada ketinggian sekitar 150 m - 800 [[Meter di atas permukaan laut|m di atas permukaan laut.]]<ref name=":1">{{Cite web|url=https://www.indonesia-tourism.com/central-sulawesi/wera_tourism_park.html|title=Wera Tourism Park|last=|first=|date=|website=Indonesia Tourism|access-date=9 Juni 2020}}</ref>
 
== Objek Wisata ==
Baris 39:
 
== Aksesibilitas ==
Desa Balumpewa berada sekitar 19&nbsp;km sebelah [[selatan]] Kota Palu, dan dapat ditempuh dengan kendaraan roda dua maupun empat dengan waktu tempuh sekitar 45 menit. Untuk mencapai lokasi air terjun, [[wisatawan]] harus melanjutkan perjalanan kurang lebih sekitar 2 [[Kilometer|km]].<ref>{{Cite web|url=https://pesonawisata.sultengprov.go.id/index.php/en/recent/keasrian-air-terjun-wera-yang-menyegarkan|title=KEASRIAN AIR TERJUN WERA YANG MENYEGARKAN|last=Arief|first=Arba|date=|website=Pesona Wisata Sulawesi Tengah|access-date=9 Juni 2020|archive-date=2020-06-10|archive-url=https://web.archive.org/web/20200610093409/https://pesonawisata.sultengprov.go.id/index.php/en/recent/keasrian-air-terjun-wera-yang-menyegarkan|dead-url=yes}}</ref>
 
== Vegetasi ==