Propana: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: +{{Authority control}}
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
 
(6 revisi perantara oleh 6 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 83:
}}
}}
[[Berkas:PropanePropan-2DValenz-Winkel.pngsvg|jmpl|Rumus kimia propana]]
'''Propana''' adalah [[senyawa]] [[alkana]] tiga [[karbon]] dengan [[rumus kimia]] C<sub>3</sub>H<sub>8</sub> yang berwujud [[gas]] dalam keadaan normal, tetapi dapat dikompresi menjadi [[cairan]] yang mudah dipindahkan dalam kontainer yang tidak mahal. Senyawa ini diturunkan dari produk petroleum lain pada pemrosesan [[minyak bumi]] atau [[gas alam]]. Propana umumnya digunakan sebagai [[bahan bakar]] untuk [[mesin]], barbeque (pemanggang), dan di rumah-rumah.
 
'''Propana''' dijual sebagai bahan bakar, propana dikenal juga sebagai [[LPG]] (''liquified petroleumPetroleum gasGas'' - gas petroleumminyak cair) yang dapat berupa campuran dengan sejumlah kecil [[propena]], [[butana]], dan [[butena]]. Kadang ditambahkan juga [[etanetiol]] sebagai bahan pemberi bau agar dapat digunakan sebagai deteksi jika terjadi kebocoran. Di [[Amerika Utara]], komposisi utama LPG adalah propana (paling tidak 90%), dengan tambahan butana dan propena. Ini adalah [[standar HD5]], yang awalnya dibuat terutama untuk bahan bakar kendaraan.
 
== Reaksi ==
Propana mengalami reaksi [[pembakaran]] yang mirip dengan [[alkana]] lain. Pada keadaan oksigen berlebih, propana terbakar dan membentuk air dan [[karbon dioksida]].
:{{chem|C|3|H|8}} + 5 {{chem|O|2}} → 3 {{chem|CO|2}} + 4 {{chem|H|2|O}} + panas
: propana + oksigen → karbon dioksida + air
Baris 122:
* {{en}} [http://www.propanecouncil.org Propane Education and Research Council (U.S.)]
* {{en}} [http://www.propanegas.ca/ Propane Gas Association of Canada] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20090831084953/http://www.propanegas.ca/ |date=2009-08-31 }}
* {{en}} [http://www.lpga.co.uk LP Gas Association: Propane and Butane in the UK] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20061004050654/http://lpga.co.uk/ |date=2006-10-04 }}
* {{en}} [http://www.compchemwiki.org/index.php?title=Propane Computational Chemistry Wiki] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20061002175004/http://www.compchemwiki.org/index.php?title=Propane |date=2006-10-02 }}
 
Baris 129:
 
{{alkana}}
 
{{senyawa-stub}}
{{Authority control}}
 
[[Kategori:Alkana]]
 
 
{{senyawa-stub}}