La Soufrière: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Tugas pengguna baru |
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan |
||
(14 revisi perantara oleh 9 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
|name=La Soufrière
|listing=
|first_ascent=
|last_eruption=27 Desember 2020 –
| vn = 360150
| vtab = Eruptions
Baris 29:
|easiest_route=
}}
'''Gunung Api La Soufrière''' atau '''Soufrière Saint Vincent''' ( {{IPA-fr|sufʁjɛʁ sɛ̃ vɛ̃sɑ̃}} ; Vincentian : ''Soufra'' ) adalah sebuah
== Geografi dan struktur ==
Dengan ketinggian 1.234 m (4.049 kaki), menjadikan gunung La Soufrière sebagai titik tertinggi di Pulau [[Saint Vincent (pulau)|Saint Vincent]] serta di [[Saint Vincent dan Grenadines]].<ref name="pb">[http://www.peakbagger.com/peak.aspx?pid=8265 "La Soufrière" on Peakbagger.com] Retrieved 1 October 2011</ref> Soufrière adalah sebuah gunung api stratovolcano dengan [[
== Riwayat erupsi ==
La Soufrière mengalami lima kali letusan cukup besar selama periode sejarah yang tercatat.
Gunung ini menjadi zona kematian di mana banyak orang yang terbunuh akibat dari gunung ini, dan sebagian besar berasal dari [[Suku Karib]], penduduk asli [[Antillen Kecil|Lesser Antilles]] di Karibia. Sebagian besar kebudayaan Karib terakhir telah hancur akibat dari letusan gunung berapi.
Letusan pada bulan April tahun 1979 tidak menimbulkan korban jiwa karena adanya peringatan dini sehingga ribuan penduduk setempat dapat mengungsi ke pantai terdekat.
=== Aktivitas Gunung 2020–2021 ===
[[Berkas:2021-04-
Peningkatan aktivitas vulkanik telah diamati pada Desember 2020; Letusan efusif membentuk [[kubah lava]] baru di dalam kawah puncak pada 27 Desember.
Letusan terjadi pada pukul 8:41 pagi waktu setempat pada keesokan harinya, dengan semburan [[abu vulkanik]] mencapai sekitar {{Cvt|32000|ft|m}} dan mengarah ke timur menuju [[Samudra Atlantik]].
Negara [[Saint Lucia]], [[Grenada]], [[Antigua]] dan [[Barbados]], semuanya setuju untuk menerima pengungsi. Perdana Menteri [[Ralph Gonsalves]] mendorong orang-orang yang mengungsi ke tempat penampungan di tempat lain di Saint Vincent untuk mengambil [[vaksin COVID-19]] .
[[Carnival Cruise Lines]] mengirimkan kapal [[Carnival Paradise]] dan [[Carnival Legend]] untuk masing-masing mengangkut hingga 1.500 penduduk ke pulau-pulau tetangga. Sedangkan [[Royal Caribbean Group]] mengirimkan [[Serenade of the Seas]] dan [[Celebrity Reflection]].<ref name=ap12ap21/>
Bantuan dan dukungan keuangan darurat diberikan oleh beberapa pulau terdekat serta [[Inggris]] dan badan-badan seperti [[Perserikatan Bangsa-Bangsa]]. Tawaran signifikan pertama untuk pendanaan jangka panjang, sebesar US$20 juta, diumumkan pada 13 April 2021 oleh [[Bank Dunia]].<ref name=twenty>{{cite web
== Etimologi ==
Baris 62:
== Referensi ==
<references />
Baris 68:
* [http://www.uwiseismic.com/General.aspx?id=68 Pusat Penelitian Seismik Universitas Hindia Barat] (dalam Bahasa Inggris)
* [http://www.nemo.gov.vc/nemo/ Organisasi Manajemen Darurat Nasional] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20210410094620/http://www.nemo.gov.vc/nemo/ |date=2021-04-10 }} St. Vincent dan Grenadines (dalam Bahasa Inggris)
* [http://volcano.si.edu/volcano.cfm?vn=360150 Program Vulkanisme Global Smithsonian Institution | Soufrière St. Vincent] (dalam Bahasa Inggris)
* [https://web.archive.org/web/20051210092112/http://volcano.und.edu/vwdocs/current_volcs/stvincent/soufriere_vin.html UND Soufriere St. Vincent] (dalam Bahasa Inggris)
[[Kategori:Gunung berapi kerucut]]
[[Kategori:Gunung berapi aktif]]
[[Kategori:Koordinat di Wikidata]]
[[Kategori:
|