Modal manusia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Losstreak (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Xbypass (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
 
(Satu revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan)
Baris 1:
'''Modal manusia''' dalamatau '''modal insani''' ([[Bahasa Inggris]]: ''Human capital'') adalah segala sifat yang tersedia di dalam [[manusia]], mencakup [[Tradisi|kebiasaan]], [[pengetahuan]], atribut sosial, dan [[kepribadian]] (termasuk [[kreativitas]]) yang diwujudkan dalam kemampuan melakukan [[kerja]] sehingga menghasilkan [[nilai ekonomi]].<ref>{{Cite web|url=http://scholar.harvard.edu/files/goldin/files/human_capital_handbook_of_cliometrics_0.pdf|title=Human Capital|last=Claudia Goldin|first=Department of Economics Harvard University and National Bureau of Economic Research}}</ref> Modal manusia adalah unik dan berbeda dari [[modal]] lainnya, dan diperlukan oleh [[perusahaan]] untuk mencapai tujuan, berkembang dan tetap [[Reka baru|inovatif]]. Perusahaan dapat ber[[investasi]] dalam [[sumber daya manusia]], misalnya, melalui [[pendidikan]] dan [[pelatihan]], yang memungkinkan peningkatan kualitas dan [[produksi]]. Teori modal manusia sangat erat kaitannya dengan studi [[manajemen sumber daya manusia]], seperti yang ditemukan dalam praktik [[administrasi bisnis]] dan [[ekonomi makro]].<ref name=":0" />
 
[[Modal]] manusia secara singkat merupakan sebuah modal yang berasal dari [[Energi|tenaga]] manusia, jika didunia bisnis modal yang merupakan sumber daya manusia ini tidak dapat dituliskan pada neraca perusahaan. Namun, tetap masuk kedalam aset tak terlihat milik [[perusahaan]]. <ref name=":0" />
Baris 35:
== Bacaan lebih lanjut ==
* Géza Ankerl: L'épanouissement de l'homme dans la perspective de la politique economique. Sirey, Paris 1966.
* {{cite book |author=Gary S. Becker |year=1993 |edition=3rd | title=Human Capital: A Theoretical and Empirical Analysis, with Special Reference to Education |url=https://archive.org/details/nlsiu.331.11423.bec.35436 |publisher=University of Chicago Press |isbn=978-0-226-04120-9}}
* {{cite journal |author=Ceridian UK Ltd |title=Human Capital White Paper |year=2007|url=http://www.ceridian.co.uk/hr/downloads/HumanCapitalWhitePaper_2007_01_26.pdf|access-date=2007-02-27}}
* Samuel Bowles & [[Herbert Gintis]] (1975). "The Problem with Human Capital Theory – A Marxian Critique," ''American Economic Review'', 65(2), pp.&nbsp;74–82,