Andriy Shevchenko: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Fix.bkl (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Fix.bkl (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
(1 revisi perantara oleh pengguna yang sama tidak ditampilkan)
Baris 55:
| manageryears3 = 2021–2022
| managerclubs3 = [[Genoa C.F.C.|Genoa]]
}}
|managerclubs4=[[Komite Olimpiade Nasional Ukraina]] <br> (Wakil Presiden)|manageryears4=2022-}}
'''Andriy Mykolayovych Shevchenko''' ({{lang-uk|Андрій Миколайович Шевченко}}, lahir 29 September 1976) adalah seorang pelatih dan mantan pemain [[sepak bola]] profesional asal [[Ukraina]]. Shevchenko bermain sebagai [[striker]] untuk [[FC Dynamo Kyiv|Dynamo Kyiv]], [[AC Milan]], [[Chelsea F.C.|Chelsea]] dan [[Tim nasional sepak bola Ukraina|tim nasional Ukraina]]. Terakhir kali ia menjadi kepala pelatih klub [[Serie A]], [[Genoa C.F.C.|Genoa]]. Shevchenko dianggap sebagai salah satu striker terhebat sepanjang masa dan pemain terhebat Ukraina. Ia merupakan top skorer sepanjang masa timnas Ukraina dengan 48 gol.
 
Shevchenko memulai karirnya di [[FC Dynamo Kyiv|Dynamo Kyiv]] dan memenangkan lima gelar liga berturut-turut sebelum menandatangani kontrak dengan [[AC Milan]]. Di Milan, ia membuktikan dirinya sebagai salah satu striker top di Eropa dan memenangkan [[Liga Champions UEFA]] pada tahun 2003. Ia juga memenangkan berbagai gelar liga dan piala di Ukraina, Italia, dan Inggris. Dia juga menjadi runner-up Liga Champions di [[Final Liga Champions UEFA 2005|2005]] dan [[Final Liga Champions UEFA 2008|2008]]. Ia masuk dalam [[FIFPro#FIFA FIFPro World XI|FIFA World XI]] pada tahun 2005. Pada tahun 2004, ia dinobatkan sebagai salah satu dari [[FIFA 100|top 100 pemain sepak bola terhebat yang masih hidup]] sebagai bagian dari [[FIFA ]] merayakan hari jadinya yang ke-100, dan di tahun yang sama ia juga menerima [[Ballon d'Or|Ballon d'Or]]. Dalam karir internasionalnya, ia memimpin Ukraina sebagai kapten ke perempat final dalam penampilan pertama mereka di [[Piala Dunia FIFA]] pada tahun [[Piala Dunia FIFA 2006|2006]], dan juga mengambil bagian di [[Kejuaraan Eropa UEFA 2012|UEFA Euro 2012]] di kandang sendiri.