Peperangan amfibi: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
(31 revisi perantara oleh 5 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
{{perang}}
[[Berkas:AAV-australia.jpg|
'''Peperangan amfibi''' adalah
Istilah "amfibi" pertama kali muncul di [[Amerika Serikat]] pada 1930-an setelah desain ''[[Landing Vehicle Tracked]]'' (sejenis kapal pendarat amfibi) di mana prototipe pertamanya bernama ''[[Alligator]]'' dan ''[[Buaya|Crocodile]]'', meskipun keduanya bukan merupakan spesies [[amfibi]]. Peperangan amfibi meliputi operasi yang ditentukan oleh jenis, tujuan, skala, dan sarana pelaksanaan mereka. Di [[Imperium Britania]] pada masa itu, hal-hal tersebut dinamakan [[operasi gabungan]] yang didefinisikan sebagai "....operasi di mana angkatan laut, militer, atau angkatan udara dalam setiap kombinasi beroperasi bersama satu sama lain, bekerja secara independen di bawah komandannya masing-masing, namun dengan suatu sasaran strategis bersama."<ref>Harding, Richard, ''The Royal Navy, 1930-2000: Innovation And Defense'', Taylor & Francis, 2005, p.44</ref> Semua angkatan bersenjata yang mempekerjakan tentara dengan pelatihan dan peralatan khusus untuk melakukan pendaratan dari kapal angkatan laut ke pantai sesuai dengan definisi ini.
Sejak abad ke-20 pendaratan amfibi pasukan pada [[tumpuan pantai]] diakui sebagai yang paling kompleks dari semua manuver militer. Usaha ini membutuhkan koordinasi yang rumit dari berbagai spesialisasi militer, termasuk [[peperangan udara|kekuatan udara]], [[dukungan tembakan angkatan laut|tembakan angkatan laut]], transportasi laut, [[logistik|perencanaan logistik]], peralatan khusus, [[peperangan darat]], [[taktik militer|taktik]], dan pelatihan ekstensif dalam nuansa manuver ini untuk semua personel yang terlibat.
== Operasi amfibi ==
[[Berkas:RoK K1 88-Tank landing from LCAC.jpg|jmpl|ka|MBT [[K1 88-Tank|Type 88 K1]] Korea Selatan melakukan pendaratan dari sebuah [[Landing Craft Air Cushion|LCAC]] Amerika pada Maret 2007.]]
Suatu operasi amfibi memiliki berbagai persamaan dan perbedaan dengan operasi darat, laut, dan udara. Pada operasi dasar seperti yang meliputi tahap perencanaan strategis dan persiapan, pengangkutan operasional menuju [[Teater (perang)|teater operasi]] yang dimaksud, pengarahan sebelum pendaratan dan disembarkasi, pendaratan pasukan, konsolidasi [[tumpuan pantai]], dan mengawasi daratan pedalaman dan operasi udara. Secara historis, dalam lingkup fase ini, bagian penting dari kesuksesan sering didasarkan pada [[logistik militer]], [[bantuan tembakan kapal]], dan [[pesawat serang antigerilya|dukungan udara dekat]]. Faktor lain adalah variasi dan jumlah kendaraan khusus dan peralatan yang digunakan oleh kekuatan pendaratan yang dirancang untuk kebutuhan khusus dari operasi jenis ini.
Operasi amfibi dapat dikelompokkan sebagai [[serangan (militer)|serangan]] taktis atau [[Tingkat operasional perang|operasional]] seperti [[Serangan Dieppe]], pendaratan operasional untuk mendukung strategi darat yang lebih besar seperti [[Operasi Kerch–Eltigen]], dan pembukaan strategis dari suatu Teater Operasi yang baru, sebagai contoh [[Invasi Sekutu ke Italia|Operasi Avalanche]].
== Lihat juga ==
Baris 21 ⟶ 31:
* Venzon, Anne Cipriano. ''From Whaleboats to Amphibious Warfare: Lt. Gen. "Howling Mad" Smith and the U.S. Marine Corps'' (Praeger, 2003)
[[Kategori:
[[Kategori:Amfibi]]
|