Doberman: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
-link iklan |
Wadaihangit (bicara | kontrib) melengkapi halaman dengan foto #WPWP |
||
(2 revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
{{Expand language|topic=|langcode=en|otherarticle=Dobermann|date=April 2024}}
Anjing Doberman, dengan nama resmi Doberman Pinscher, merupakan ras anjing yang berasal dari Jerman pada akhir abad ke-19.<ref name=":0">{{cn}}</ref> Ras ini awalnya dikembangkan oleh Karl Friedrich Louis Dobermann, seorang pengumul pajak lokal<ref name=":0" />, sebagai anjing pengawal dan penjaga yang tangguh. Doberman dikenal dengan penampilannya yang ramping, atletis, dan kuat, serta memiliki kepala berukuran sedang dengan telinga tegak. Ras ini terkenal dengan keberanian, kecerdasan, dan kesetiaannya yang tinggi kepada pemilik. Meskipun memiliki reputasi sebagai anjing penjaga yang tangguh, Doberman yang dilatih dengan baik juga dapat menjadi hewan peliharaan yang setia dan ramah jika diperlakukan dengan tepat sejak masa puppynya.▼
{{Infobox spesies}}
▲'''Anjing Doberman''', dengan nama resmi '''''Doberman Pinscher''''', merupakan ras anjing yang berasal dari Jerman pada akhir abad ke-19.
== Sejarah ==
Anjing Doberman Pinscher dikembangkan di akhir abad ke-19 di Apolda, Jerman oleh Karl Friedrich Louis Dobermann, seorang pengumul pajak lokal.
Tujuan awalnya adalah untuk membantu melindungi dirinya saat mengangkut uang tunai dan mengawal orang-orang penting. Dobermann memfokuskan pada pembiakan anjing yang memiliki keberanian, ketangguhan, kecerdasan, dan kesetiaan yang tinggi.
|