Dina: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k clean up |
Wadaihangit (bicara | kontrib) melengkapi halaman dengan foto dan infobox #WPWP |
||
(Satu revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
{{Infobox orang}}
'''Dina''' ({{lang-he|דִּינָה|Dina|Dînāh|"Judged; vindicated"}} ''Dinah'') adalah satu-satunya putri [[Yakub]] dan [[Lea]] yang disebutkan namanya dalam [[Alkitab Ibrani]] dan [[Perjanjian Lama]] di [[Alkitab]] [[Kristen]].<ref>{{Alkitab|Kejadian 46:15}}</ref> Tidak banyak yang diketahui mengenai hidupnya kecuali ketika mengunjungi perempuan-perempuan Kanaan, ia dilarikan dan diperkosa oleh Sikhem, anak Hemor, orang Hewi, raja negeri itu. Dengan tipu muslihat, kakak-kakak Dina, [[Simeon]] dan [[Lewi]], membunuh Sikhem, Hemor dan orang-orang sekotanya, untuk membalas dendam, seperti yang dicatat dalam [[Kejadian 34|kitab Kejadian pasal 34]].
== Kelahiran ==
Di Alkitab ([[Kejadian 30|Kitab Kejadian pasal 30]]) dicatat bahwa setelah melahirkan [[Zebulon]], putranya yang bungsu, Lea kemudian melahirkan seorang anak perempuan bagi Yakub dan menamai anak itu Dina.<ref>{{Alkitab|Kejadian 30:21}}</ref> Tergantung dari perhitungan apakah [[Yakub]] berada di Padan-Aram selama 20 tahun atau 40 tahun, diduga bahwa saat Dina lahir, Yakub berusia 90 tahun<ref>
== Penculikan Dina ==
|