Eirene: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Wadaihangit (bicara | kontrib)
melengkapi halaman dengan foto dan infobox #WPWP
 
Baris 1:
{{Untuk|planet minor bernama sama|14 Irene}}{{Infobox orang}}
 
[[Berkas:Eirene(Irene)Ploutos Glyptothek Munich 219 n4.jpg|jmpl|''Patung Eirene'' bersama bayi [[Ploutos]], patung marmer buatan [[Romawi]] yang meniru patung perunggu buatan [[Kefisodotos yang Tua]], kini berada di [[Glyptothek]], [[Munich]]]]
'''Eirene''', ({{lang-el|Εἰρήνη, Ëirene}}, ducapkan {{IPA-all|eiˈrɛːnɛː}}; "kedamaian") adalah salah satu [[Horai]] dalam [[mitologi Yunani]]. Dalam [[mitologi Romawi]] dia dikenal sebagai [[Pax (mitologi)|Pax]]. Eirene adalah dewi dan personifikasi dari kedamaian. Dia digambarkan sebagai perempuan muda dan cantik yang membawa [[kornukopeia]], tongkat dan obor atau [[rhiton]]. Dia adalah putri dari [[Zeus]] dan [[Themis]].