Mardiker: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 3 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.9.2
Turmadan (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
 
(4 revisi perantara oleh 3 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
[[Berkas:Mardijker detail churchill 1704.jpg|jmpl|Seorang Mardijker dan istrinya, detail, Churchill 1704.]]
'''De MardijkersMardiker''' atau([[bahasa kaumBelanda]]: mardiker''mardijkers'') adalah sebutan umum abad 17-18 untuk para bekas budak dari [[Asia]] atau [[Afrika]], yang telah dimerdekakan, dan kemudian—bersamakemudian bersama keturunannya keturunannya—mengikutimengikuti budaya penjajahnya. Dalam arti sempit, kaum mardiker merujuk pada sekelompok bekas tawanan perang yang diperoleh [[Belanda]] ([[VOC]]) hasil kemenangannya menduduki wilayah jajahan [[Portugis]] di Asia ([[India]], [[Melaka]]), yang kemudian dibawa ke [[Batavia]] dan dimerdekakan setelah memenuhi syarat tertentu. Di [[Jakarta]], keturunan kaum mardiker ini masih tersisa, di antaranya, di bilangan [[Kampung Tugu]], di wilayah [[Jakarta Utara]]. Kelompok ini juga dikenal dengan sebutan ''Portugis Hitam''.
 
== Etimologi ==
Baris 39:
 
Tahun [[1777]] masih terdapat 6 kompi Mardijkers (sekitar 1.200 orang) di dinas ketentaraan VOC yang bertugas menjaga perumahan Belanda di dalam kota. Tahun [[1803]] masih tersisa satu kompi, dan kompi terakhir dibubarkan tahun [[1808]].
 
== Tokoh terkenal ==
* [[Augustijn Michiels]] (1769 - 1833), tuan tanah
 
== Lihat pula ==
Baris 53 ⟶ 56:
{{Tentara Hindia Belanda}}
{{India Indonesia}}
{{indo-sejarah-stub}}
 
[[Kategori:Hindia Belanda]]
[[Kategori:SukuKelompok bangsaetnik di Indonesia]]
[[Kategori:Orang Indo]]
[[Kategori:Portugis-Indonesia]]
[[Kategori:Sejarah militer Indonesia]]
 
 
{{indo-sejarah-stub}}