Kambing: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Widwi Astuti2 (bicara | kontrib)
k istilah biologi jenis kelamin
Menghapus kata muhib
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
(8 revisi perantara oleh 8 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 13:
}}
 
'''Kambing ternak''' (''Capra aegagrus hircus'') merupakan salah satu subspesies yang [[domestikasi|dipelihara atau dijinakkan]] dari [[kambing liar]] [[Asia Barat|Asia Barat Daya]] dan [[Eropa Timur]]. Kambing merupakan anggota dari keluarga [[Bovidae]] dan bersaudara dengan [[biri-biri]] karena keduanya tergolong dalam sub famili [[Caprinae]]. Terdapat lebih 300 jenis kambing yang berbeda-beda.<ref name="hadog">Hirst, K. Kris. [http://archaeology.about.com/od/domestications/qt/goats.htm "The History of the Domestication of Goats".] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20080707045748/http://archaeology.about.com/od/domestications/qt/goats.htm |date=2008-07-07 }} ''[[About.com]]''. Diakses pada 18 Agustus 2008.</ref> Kambing adalah salah satu di antara spesies yang paling lama diternakkan, yaitu untuk [[susu]], [[Daging kambing|daging]], bulu, dan kulit di seluruh dunia.<ref>Coffey, Linda, Margo Hale, and Ann Wells; [http://attra.ncat.org/attra-pub/goatoverview.html "Goats: Sustainable Production Overview.] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20070204014920/http://attra.ncat.org/attra-pub/goatoverview.html |date=2007-02-04 }}</ref> Pada tahun 2011, populasi kambing yang hidup di seluruh dunia mencapai 924 juta menurut [[Organisasi Pangan dan Pertanian]] [[Perserikatan Bangsa-Bangsa]].<ref>{{Citation|url = http://faostat3.fao.org/faostat-gateway/go/to/home/E|publisher = United Nations [[Food and Agricultural Organization]]|title = FAOSTAT|accessdate = 2017-01-05|archive-date = 2016-01-25|archive-url = https://web.archive.org/web/20160125122044/http://faostat3.fao.org/faostat-gateway/go/to/home/E|dead-url = yes}}</ref>
 
[[Berkas:Billy goat.jpg|jmpl|Seekor kambing jantan dewasa.]]
Baris 22:
 
Kambing berbeda dengan [[domba]].
 
== Etimologi ==
Kata kambing berasal dari bahasa Melayu kambing, dari bahasa Proto-Melayu *kambiŋ, dari bahasa Proto-Melayu-Polinesia *kambiŋ, dari bahasa Proto-Austronesia *kandiŋ.
 
== Sejarah ==
Baris 85 ⟶ 88:
Kambing mencapai kedewasaannya sekitar umur tiga ke 15 bulan, tergantung pada jenis dan kesehatannya. Kebanyakan peternak lebih menyukai menunda pembuahan hingga kambing betina mencapai 70% berat badan dewasa. Namun demikian, pemisahan ini jarang-jarang dapat dilakukan untuk kelompok ternak liar yang tidak diurus.<ref>Payne, William J.A., ''An Introduction to Animal Husbandry in the Tropics'', 5th ed, Oxford (Blackwell Science) 1999</ref>
 
Pada iklim sederhana, terlebih lagi dalam jenis-jenis Swiss, [[musim kawin]] dimulai apabila siang makin menyengat, hingga tiba menjelang musim bunga. Di kawasan khatulistiwa, kambing dapat [[Pengawanan|membiak]]<ref>{{Cite journal|date=2017-05-02|title=membiak|url=https://id.wiktionary.org/w/index.php?title=membiak&oldid=869987|journal=Wikikamus bahasa Indonesia|language=id}}</ref> pada kapan saja tanpa ditentukan musim. Keberhasilan pembiakan di kawasan-kawasan khatulistiwa lebih bergantung pada cadangan makanan yang tersedia daripada waktu siang. Kambing betina tanpa mempertimbangkan jenis atau tempat [[estrus|naik berahi]] 21 hari sekali selama dua hingga 48 jam. Kambing betina yang berahi biasanya mengibas-ngibas ekor, mendekati kambing jantan jika ada, bersuara lebih lantang, dan mungkin juga menunjukkan kehilangan selera dan kurangnya susu sepanjang waktu berahi.
 
[[Berkas:Grenadine Goat and Kids.jpg|jmpl|ka|Seekor induk kambing dengan dua ekor anaknya.]]
Baris 138 ⟶ 141:
 
=== Jangka hidup ===
Jangka hidup kambing adalah antara 15 hingga 18 tahun.<ref>{{cite book|title=Handbook of Biological Data|url=https://archive.org/details/handbookofbiolog0000spec|editor=William S. Spector|publisher=Saunders|year=1956}}</ref> Pernah dilaporkannya satu contoh kambing yang mencapai umur 24 tahun.<ref name=fiascofarm>{{cite web|url=http://fiascofarm.com/goats/age.htm|title=Teeth, Life Expectancy & How to estimate a goat's age|date=16 March 2009|accessdate=30 May 2009|publisher=fiascofarm.com}}</ref>
 
Jangka hidup ini dipengaruhi oleh beberapa faktor, contohnya jangka hidup kambing betina mungkin singkat dari 10 hingga 11 tahun oleh masalah ketika beranak, dan jangka hidup kambing jantan dapat dipotong hingga 8 hingga 10 tahun dengan naik berahi.<ref name=fiascofarm/>