Jacques Maritain: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
EdiKarya (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
 
(7 revisi perantara oleh 4 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{More footnotes|date=November 2010}}
{{Infobox philosopher
| region = [[Filsafat Barat]]
| era = [[Filsafat abad ke-20]]
| name = Jacques Maritain
| nationality = [[PerancisPrancis]]
| school_tradition = [[Thomisme]], [[Neo-Skolastisisme]]
| image= Jacques Maritain.jpg
| birth_date = {{Birth date|1882|11|18|df=y}}
| birth_place = [[Paris]], PerancisPrancis
| death_date = {{Death date and age|df=y|1973|4|28|1882|11|18}}
| death_place = [[Toulouse]], PerancisPrancis
| alma_mater = [[Universitas Paris]]
| religion = [[Gereja Katolik|Katolik]]
Baris 19 ⟶ 18:
}}
{{Filsafat Katolik |expanded=all}}
'''Jacques Maritain''' ({{lahirmati||18|11|1882||28|4|1973}}) adalah seorang [[filsuf]] [[Gereja Katolik|Katolik]] PerancisPrancis. Ia dibesarkan sebagai seorang [[Protestan]], dan menjadi seorang agnostik sebelum konversinya ke iman Katolik pada tahun 1906. Maritain menulis lebih dari 60 buku,<ref name="Avey">{{en}} Albert E. Avey., ''Handbook in The History of Philosophy'', New York: Barnes & Noble, Inc, 1954{{page needed}}</ref> dan membantu menghidupkan kembali pandangan-pandangan St. [[Thomas Aquinas]] untuk zaman modern. Ia juga disebut sebagai tokoh [[Hak Asasi Manusia|hak asasi manusia]],<ref name="Avey"/> memiliki pengaruh dalam pengembangan dan penyusunan [[Pernyataan Umum tentang Hak-Hak Asasi Manusia]].
 
[[Paus Paulus VI]] menyampaikan sambutannya, "Pesan kepada Para Pemikir dan Ilmuwan", dalam penutupan [[Konsili Vatikan II]] kepada Maritain, mentor dan teman lamanya. Paus yang sama mempertimbangkan dengan serius untuk mengangkatnya sebagai seorang [[kardinal]] awam, tetapi Maritain menolaknya.<ref>{{en}} {{cite web |url=https://www.ewtn.com/library/THEOLOGY/FR91201.HTM |title=The Christian Personalism of Jacques Maritain |author=Donald DeMarco |publisher=[[EWTN]] |access-date=2017-09-21 |archive-date=2000-12-05 |archive-url=https://web.archive.org/web/20001205160000/https://www.ewtn.com/library/THEOLOGY/FR91201.HTM |dead-url=yes }}</ref> Minat dan karya Maritain melingkupi banyak aspek [[filsafat]], termasuk [[estetika]], [[filsafat politik|teori politik]], [[filsafat ilmu]], [[metafisika]], hakikat dari [[pendidikan]], [[liturgi]], dan [[eklesiologi]].
 
== Biografi ==
Baris 38 ⟶ 37:
Mulai tahun 1912, Maritain mengajar di [[Collège Stanislas de Paris|Collège Stanislas]]. Ia kemudian pindah ke [[Institut Catholique de Paris]]. Selama tahun akademik 1916–1917, ia mengajar di Petit Séminaire de Versailles. Pada tahun 1930, Maritain dan [[Étienne Gilson]] rmenerima gelar doktor kehormatan dalam bidang filsafat dari [[Universitas Kepausan Santo Thomas Aquinas|Universitas Kepausan Santo Thomas Aquinas, ''Angelicum'']].<ref>{{it}} Piero Viotto, ''Grandi amicizie: i Maritain e i loro contemporanei'', 38, https://books.google.com/books?id=aonOg8KLOdIC&pg=PA38 Accessed 28 February 2016. Jean Leclercq, ''Di grazia in grazia: memorie'', 60. https://books.google.com/books?id=jxKnMfTj81AC&pg=PA60 Accessed 28 February 2016</ref> Pada tahun 1933, ia memberikan pengajaran pertamanya di Amerika Utara, yaitu di [[Institut Kepausan untuk Studi Abad Pertengahan]], [[Toronto]]. Ia juga mengajar di [[Universitas Columbia]]; di Komite Pemikiran Sosial, [[Universitas Chicago]]; di [[Universitas Notre Dame]], dan di [[Universitas Princeton]].
 
Dari tahun 1945 sampai 1948, Maritain menjadi duta besar PerancisPrancis untuk [[Takhta Suci]].
 
Setelah itu, ia kembali ke Universitas Princeton tempat ia memperoleh "''Elysian status''" (sebagaimana ia katakan) seorang profesor emeritus pada tahun 1956. Raissa meninggal dunia pada tahun 1960. Setelah wafatnya Raissa, Jacques menerbitkan jurnal sang istri dengan judul "Jurnal Raissa". Selama beberapa tahun, Maritain menjadi seorang ketua kehormatan [[Kongres Kebebasan Kultural]], tampil sebagai seorang pembicara utama dalam konferensinya tahun 1960 di Berlin.<ref>{{en}} [http://www.newcriterion.com/articles.cfm/What-was-the-Congress-for-Cultural-Freedom--5597 Hilton Kramer, "What was the Congress for Cultural Freedom?" ''The New Criterion'', Volume 8, January 1990, page 7, January 1990.]</ref> Sejak tahun 1961, Maritain tinggal bersama [[Saudara-Saudara Kecil Yesus]] di Toulouse, PerancisPrancis. Ia memiliki sejumlah pengaruh pada tarekat tersebut sejak pendiriannya pada tahun 1933. Maritain kemudian menjadi seorang Saudara Kecil pada tahun 1970.
 
Jacques dan Raïssa Maritain dikuburkan dalam pemakaman di [[Kolbsheim]], suatu desa kecil PerancisPrancis di [[Alsace]], tempat ia sering melewatkan waktu musim panas di perkebunan teman-temannya, Antoinette dan Alexander Grunelius.<ref>{{en}} The most comprehensive biography of the Maritians is: Jean-Luc Barre, "Jacques And Raissa Maritain: Beggars For Heaven", University of Notre Dame Press.</ref>
 
Dikabarkan bahwa kasus [[beatifikasi]] pasangan suami istri tersebut sedang dalam tahap perencanaan.<ref>{{en}} {{YouTube|KRbxS5FfAf0|Beatification process for Jacques and Raissa Maritain could begin}} (8 February 2011)</ref>
Baris 51 ⟶ 50:
Pada tahun 1910, Jacques Maritain menyelesaikan kontribusinya yang pertama bagi filsafat modern, berupa 28 halaman artikel berjudul "Daya Pikir dan Sains Modern" yang dipublikasikan dalam ''Revue de Philosophie'' (edisi Juni). Dalam tulisannya itu, ia memperingatkan bahwa sains sedang dalam proses menjadi suatu keilahian, metodologinya merampas peranan daya pikir (akal) dan filsafat. Sains menggeser kedudukan penting humaniora.<ref>{{harvnb|Hanna|1996|p=40}}</ref>
 
Pada tahun 1917, suatu komite uskup PerancisPrancis menugaskan Jacques untuk menulis serangkaian buku teks yang akan digunakan di seminari dan perguruan tinggi Katolik. Ia menulis dan menyelesaikan satu dari antara proyek-proyek itu, yang diberi judul ''Elements de Philosophie'' (subjudul: Pengantar Umum Filsafat) pada tahun 1920. Semenjak itu, karya tersebut menjadi satu teks baku di banyak seminari Katolik. Ia menulis dalam bagian introduksi:
 
<blockquote>"Seandainya filsafat Aristoteles, sebagaimana yang dihidupkan kembali serta diperkaya oleh [[Thomas Aquinas|St. Thomas]] dan mazhabnya, dapat dengan tepat disebut [[filsafat Kristen]], itu dikarenakan Gereja tidak pernah lelah untuk mengemukakannya sebagai satu-satunya filsafat sejati dan karena filsafatnya sepenuhnya selaras dengan kebenaran iman. Namun demikian, filsafatnya dikemukakan di sini untuk penerimaan pembaca bukan karena filsafatnya adalah Kristen, tetapi karena filsafatnya dapat dibuktikan benar. Kesepakatan ini, antara suatu sistem filosofis bentukan seorang pagan dan dogma-dogma mengenai wahyu, tidak diragukan lagi merupakan suatu pertanda eksternal, suatu jaminan ekstra-filosofis akan kebenarannya; namun filsafat Aristoteles memperoleh kewibawaannya sebagai suatu filsafat dari bukti rasionalnya sendiri."</blockquote>
 
Pada masa [[Perang Dunia II]], Jacques Maritain memprotes kebijakan pemerintah [[Vichy]] saat ia masih mengajar di Insititut Kepausan untuk Studi Abad Pertengahan di Kanada. "Pindah ke New York, Maritain menjadi sangat terlibat dalam kegiatan-kegiatan penyelamatan, berupaya untuk membawa para akademisi yang teraniaya dan terancam ke Amerika, dan banyak di antaranya adalah orang Yahudi. Ia berperan penting dalam pendirian [[École libre des hautes études|École Libre des Hautes Études]], semacam universitas di pengasingan yang pada saat bersamaan merupakan pusat perlawanan [[Gaullisme|Gaullis]] di [[Amerika Serikat]]." Setelah perang berakhir, dalam suatu audiensi kepausan pada tanggal 16 Juli 1946, ia tidak berhasil meyakinkan [[Paus Pius XII]] untuk mengecam [[antisemitisme]] secara resmi.<ref>{{en}} {{cite journal |author=Richard Francis Crane |title=Heart-Rending Ambivalence: Jacques Maritain and the Complexity of Postwar Catholic Philosemitism |journal=Studies in Christian-Jewish Relations |volume=6 |year=2011 |url=http://ejournals.bc.edu/ojs/index.php/scjr/article/view/1820/1698 |pages=8-9}}</ref>
 
Banyak makalahnya selama di Amerika Serikat yang disimpan oleh [[Universitas Notre Dame]], wadah pendirian The Jacques Maritain Center pada tahun 1957. Maritain sendiri pada tahun 1962 mendirikan suatu asosiasi yang disebut Cercle d'Etudes Jacques & Raïssa Maritain di Kolbsheim (dekat [[Strasbourg]], PerancisPrancis), yang juga menjadi tempat sang filsuf dan istrinya dimakamkan. Tujuan didirikannya sentra-sentra tersebut adalah untuk mendorong studi dan penelitian seputar pemikiran Maritain serta mengembangkannya. Selain itu berperan juga dalam penerjemahan dan pengeditan karya-karya tulisnya.
 
== Pandangan ==
Baris 76 ⟶ 75:
}}</ref>
* "Je n’adore que Dieu" [Aku menyembah Allah saja].
* "Sang [[seniman]] mencurahkan semangat kreatifnya ke dalam suatu karya; sang filsuf menguji semangat mengabdinya dengan yang sejati."
* "Aku tidak tahu apakah [[Saul Alinsky]] mengenal Allah. Tetapi, kupastikan padamu bahwa Allah mengenal Saul Alinsky."
* "Kita tidak membutuhkan suatu kebenaran untuk melayani kita, kita membutuhkan suatu kebenaran yang dapat kita layani."
Baris 88 ⟶ 87:
* ''Education at the Crossroads'', engl. 1942
* ''[[The Person and the Common Good]]'', fr. 1947
* ''[[Art and Scholasticism]]'', Sheed and Ward, [[London]], 1947
* ''Existence and the Existent'', (fr. 1947) trans. by Lewis Galantiere and Gerald B. Phelan, Image Books division of Doubleday & Co., Inc., Garden City, NY, 1948, Image book, 1956. {{ISBN|978-0-8371-8078-6}}
* ''Philosophy of Nature'' (1951)
Baris 147 ⟶ 146:
* ''Natural Law: reflections on theory and practice'' (ed. with Introductions and notes, by William Sweet), St. Augustine's Press [distributed by University of Chicago Press], 2001; Second printing, corrected, 2003.
 
== Karya-karya asli dalam bahasa PerancisPrancis ==
* ''La philosophie bergsonienne'', 1914 (1948)
* ''Eléments de philosophie'', 2 volumes, Paris 1920/23
Baris 154 ⟶ 153:
* ''Antimoderne'', Paris, Édition de la Revue des Jeunes, 1922
* ''Réflexions sur l’intelligence et sur sa vie propre'', Paris, Nouvelle librairie nationale, 1924.
* ''Trois réformateurs : [[Martin Luther|Luther]], [[Descartes]], [[Rousseau]], avec six portraits'', Paris [Plon], 1925
* ''Réponse à [[Jean Cocteau]]'', 1926
* ''Une opinion sur [[Charles Maurras]] et le devoir des catholiques'', Paris [Plon], 1926
Baris 176 ⟶ 175:
* ''Les Juifs parmi les nations'', Paris, Cerf, 1938
* ''Situation de la Poesie'', 1938
* ''Questions de conscience : essais et allocutions'', Paris, Desclée de Brouwer, 1938
* ''La personne humaine et la societé'', Paris 1939
* ''Le crépuscule de la civilisation'', Paris, Éd. Les Nouvelles Lettres, 1939
Baris 238 ⟶ 237:
* {{en}} {{wikiquote-inline}}
* {{fr}} [http://people.stfx.ca/wsweet/etudes.html Études maritainiennes-Maritain Studies]
* {{fr}} [http://maritain.web.officelive.com Maritain Center, Kolbsheim] {{Webarchive|url=https://archive.today/20080409023315/http://maritain.web.officelive.com/ |date=2008-04-09 }}
* {{fr}} [http://www.maritain.fr Cercle d'Etudes J. & R. Maritain] at Kolbsheim (France).
* {{en}} [http://www.nd.edu/Departments/Maritain/ndjmc.htm Jacques Maritain Center] at the [[University of Notre Dame]].
Baris 256 ⟶ 255:
[[Kategori:Penulis dari Paris]]
[[Kategori:Alumni Lycée Henri-IV]]
[[Kategori:Filsuf politik PerancisPrancis]]
[[Kategori:Penulis Katolik PerancisPrancis]]
[[Kategori:Tokoh Katolik PerancisPrancis]]
[[Kategori:Filsuf Katolik Roma]]
[[Kategori:Epistemolog]]
Baris 264 ⟶ 263:
[[Kategori:Filsuf Thomis]]
[[Kategori:Etikawan kebajikan]]
[[Kategori:Filsuf PerancisPrancis]]
[[Kategori:Oblat Benediktin]]
[[Kategori:Humanis Kristen]]
[[Kategori:Tokoh yang berpindah agama ke Katolik Roma]]
[[Kategori:Committee on Social Thought]]
[[Kategori:Penulis pria PerancisPrancis]]