Drumblek: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
M. Adiputra (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
 
(3 revisi perantara oleh 2 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
[[Berkas:Ragam Kostum Pemain Drumblek (1).jpg|jmpl|Drumblek merupakan drumben tradisional dari Kota Salatiga yang dipelopori oleh Didik Subiantoro Masruri ({{harvnb|Rohman|2019||p=11–13}}).|al=|280x280px]]
'''Drumblek''' ({{lang-jv|{{script|Java|ꦢꦿꦸꦩ꧀​ꦧ꧀ꦭꦺꦏ꧀}}}|Drumblèk}}) adalah [[drumben]] tradisional yang berasal dari [[Kota Salatiga]]. Kesenian ini dipelopori oleh seorang seniman bernama [[Didik Subiantoro Masruri]] akibat keterbatasan biaya untuk membeli alat musik drumben dalam rangka memeriahkan acara Hari Ulang Tahun ke-41 Republik Indonesia pada 1986. Setidaknya, hingga tahun 2020, drumblek rutin ditampilkan dalam berbagai acara festival kesenian Kota Salatiga.
 
== Asal-usul ==