Petai: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Akuindo (bicara | kontrib)
Mitgatvm Bot (bicara | kontrib)
k top: migrasi
 
(38 revisi perantara oleh 19 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{Redirect|Pete}}
{{Taxobox
{{Speciesbox
| color = lightgreen
| namefill = Petai Abhiedyes
| name = Petai
| image = Parkia speciosa.JPG
| image_width = 250px
| image_caption = [[Polong]] petai, sebagian dibuka untuk memperlihatkan [[biji]]nya
| regnumgenus = [[Plantae]]Parkia
| species = '''''P. speciosa'''''
| divisio = [[Flowering plant|Magnoliophyta]]
| classis = [[Magnoliopsida]]
| ordo = [[Fabales]]
| familia = [[Fabaceae]]
| subfamilia = [[Mimosoideae]]
| genus = ''[[Parkia]]''
| species = '''''P. speciosa'''''
| binomial = ''Parkia speciosa''
}}
 
Baris 32 ⟶ 26:
Petai juga mengandung vitamin C yang cukup tinggi, yaitu 46 mg per 100 g biji. Vitamin C sangat penting perannya dalam proses hidroksilasi asam amino prolin clan lisin, menjadi hidroksiprolin clan hidroksilisin. Perannya adalah dalam proses penyem­buhan luka serta daya tahan tubuh melawan infeksi dan stres. Rata-rata kebutuhan tubuh akan vitamin C adalah 75 mg per hari pada wanita dan 90 mg per hari. pada pria dewasa.
 
Kandungan vitamin A pada petai juga cukup baik, yaitu 200 IU per 100 g. Vitamin A berperan menjaga agar kornea mata selalu sehat. Mata yang normal biasanya mengeluarkan mukus, yaitu cairan lemak kental yang dikeluarkan sel epitel mukosa, sehingga membantu mencegah terjadinya infeksi. Namun, bila kekurangan vitamin A, sel epitel akan mengeluarkan keratin, yaitu protein yang tidak larut dalam air dan mukus.
 
Kendurkan Saraf & Hilangkan Depresi
Baris 41 ⟶ 35:
 
Turunkan Risiko Kematian Akibat Stroke
Petai juga mempunyai manfaat lain yang luar biasa. Jika mengalami PMS (pre­menstrual syndrome), yaitu sindroma menjelang datangnya menstruasi, seseorang tidak perlu minum tablet apa pun, cukup atasi dengan makan petai. Vitamin B6 yang dikandung petai dapat mengatur kadar gula darah, sehingga akan membangkitkan mood dengan kandungan zat besi yang cukup tinggi (1,2 mg/ 100 g), petai juga dapat menstimulasi produksi sel darah merah dan membantu apabila terjadi anemia.
 
PENJAGA SALURAN PENCERNAAN
Baris 47 ⟶ 41:
Petai juga sangat baik untuk menjaga suhu tubuh. Banyak budaya lain yang melihat petai sebagai buah "dingin" yang mampu menurunkan suhu tubuh dan emosi ibu yang menanti kelahiran anaknya. . Petai akan membantu menenangkan perut dan dengan bantuan madu bakal meningkatkan kadar gula darah yang telah turun. Sementara susu akan menenangkan dan kembali memperbaiki kadar cairan dalam tubuh.-->
 
== MorfologiPranala Petailuar ==
* [http://www.bimbelmedica.com/2011/11/petai-tingkatkan-konsentrasi-otak.html Konsumsi Petai Tingkatkan Konsentrasi Otak]
* Tanaman ini berbentuk pohon dengan tingginya menccapai 5-25 meter dan bercabang banyak, kulit batang berwarna coklat kemerahan- merahan, daunnya menyirip ganda, bunganya ditumbuhi benang-benang sari dan putik berwarna kuning dan berbentuk bongkol.
 
[[Kategori:Sayur]]
== Ada 2 Jenis Petai ==
[[Kategori:FabaceaeParkia]]
Tanaman petai jenis gajah, yaitu tanaman petai yang setiap buahnya dapat berisi petai sebanyak 15-18 biji dan panjang buahnya mencapai 25-30 cm. Tanaman petai jenis kacang, yaitu tanaman petai yang setiap buahnya mengandung 10-12 biji dan panjang buahnya hanya sekitar 20 cm.
[[Kategori:Legum]]
 
== Syarat Tumbuh ==
•Lokasi: Tanaman petai tumbuh baik di daerah daratan rendah sampai dengan daerah pegunungan dengan ketinggian 1.500 mdpl.
 
{{Buah-stub}}
•Tanah: dapat tumbuh baik di daerah yang tanahnya bertektur halus dengan Ph antara 5,5 sampai 6,5.
 
•Iklim: tanaman petai tumbuh baik di daerah yang mempunyai tipe iklim basah dan tipe iklim agak basah.
 
•Lingkungan: dapat tumbuh baik di tempat yang terbuka karena tanaman petai sangatmembutuhkan sinar matahari sepanjang hari.
 
== Potensi Produksi ==
•Tanaman petai yang syarat-syaratnya terpenuhi dapat berproduksi (berbuah) pada umur 4 tahun.
 
•Sejak penyerbukan buah petai sampai siap dipetik membutuhkan waktu selama 3-4 bulan.
 
•Pohon petai yang tumbuhnya baik akan menghasilkan 4.000-5.000 polong buah petai pertahun.
 
== Manfaat ==
Menurut Dr. Aminuddin AHK dari Departement of Physiologi Medical Faculty of Universitas Kebangsaan Malaysia, Kuala Lumpur bahwa petai dapat digunakan sebagai obat: Anemia, Stress, Sindroma pramenstruasi, Depresi, Sakit perut, Cacingan dan beberapa gangguan kesehatan lainnya.
 
== Penyebab bau ==
Penyebab biji petai bau adalah kandungan asam asam-asam amino yang didominasi oleh asam amino yang mengandung unsur sulfur (s), ketika terdegradasi menjadi komponen yang lebih kecil, asam amino itu akan menghasilkan satu gas H<sub>2</sub>S (Hidrogen sulfida) yang terkenal sangat bau.
 
== Cara Menghilangkan Bau ==
•Mengunyah beras
 
•Mengunyah bubuk kopi
 
•Konsusmsi mentimun
{{Taxonbar|from=Q311088}}
 
[[Kategori:Sayur]]
[[Kategori:Fabaceae]]