Soraya Esfandiary-Bakhtiary: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android App section source |
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan |
||
(7 revisi perantara oleh pengguna yang sama tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
{{Infobox royalty
|consort=yes
Baris 5 ⟶ 4:
| image = Court Portrait by SAKO of Queen Soraya 1953.jpg
| caption = Soraya pada tahun 1953
| succession = [[Daftar pendamping penguasa
| reign = 12 Februari 1951 – 15 Maret 1958
| spouse = {{marriage|[[Mohammad Reza Pahlavi]]<br>|1951|1958|reason=div.}}
Baris 18 ⟶ 17:
}}
'''Soraya Esfandiary-Bakhtiary''' ({{lang-fa|ثریا اسفندیاری بختیاری|Sorayâ Esfandiâri-Baxtiâri}}; {{lahirmati||22|6|1932||26|10|2001|}}) merupakan [[Daftar pendamping penguasa Iran|Permaisuri Kerajaan Iran]] setelah menikah dengan [[Mohammad Reza Pahlavi|
==Kehidupan awal==
[[Berkas:SorayaBaby.jpg|jmpl|kr|Soraya kecil bersama ibunya, {{circa|1935}}]]
Soraya lahir pada tanggal 22 Juni 1932 di Rumah Sakit Misionaris Inggris di [[Isfahan]],<ref name=bfam/><ref name=lpost1980>{{cite news|title=Earlier Marriages Ended in Divorce. Deposed Syah of Iran|url=https://news.google.com/newspapers?id=Y4lVAAAAIBAJ&sjid=kz8NAAAAIBAJ&pg=3179,3705806&dq=princess+fawzia&hl=en|access-date=16 Juli 2013|newspaper=[[The Leader Post]]|date=29 Juli 1980|agency=AP}}</ref> sebagai anak sulung dan putri tunggal dari [[Khalil Esfandiary-Bakhtiary]] (1901–1983),<ref name=bfam>{{cite web|title=Princess Soraya Esfandiari|url=http://www.bakhtiarifamily.com/soraya.php|publisher=Bakhtiari family|access-date=10 Oktober 2012}}</ref> seorang bangsawan dari suku [[Bakhtiari]] sekaligus duta besar Iran untuk Jerman Barat di era 1950-an, dan Eva Karl, seorang wanita Jerman kelahiran Rusia.<ref name=dar1apr>{{cite news|last=Kadivar|first=Dairus|title=Stardust memories|url=http://www.thefreelibrary.com/Stardust+memories%3a+Darius+Kadivar+recalls+the+story+of+Soraya%2c+the...-a0162302223|access-date=11 Juni 2013|newspaper=The Middle East|date=1 April 2007}}</ref> Soraya memiliki seorang adik laki-laki bernama Bijan (1937–2001).
Baris 26:
==Pernikahan==
Pada tahun 1948, Soraya diperkenalkan kepada [[Mohammad Reza Pahlavi|
Pada tanggal 12 Februari 1951, Soraya resmi menikah dengan sang Syah di [[Istana Marmer (Teheran)|Istana Marmer]], [[Teheran]].<ref name=dbm12feb>{{cite news|title=Gifts for wedding|url=https://news.google.com/newspapers?id=CnkoAAAAIBAJ&sjid=RcgEAAAAIBAJ&pg=4499,5742010&dq=marble+palace+tehran&hl=en|access-date=23 Juli 2013|newspaper=Daytona Beach Morning|date=12 Februari 1951|agency=AP|location=Tehran}}</ref> Awalnya, pernikahan mereka akan dilangsungkan pada tanggal 27 Desember 1950, tetapi terpaksa ditunda karena Soraya sedang sakit.<ref>{{cite news|title=Wedding of Syah Postponed|newspaper=[[The New York Times]]|date=22 Desember 1950|page=10}}</ref>
Baris 34:
Sebanyak 1,5 [[ton]] bunga anggrek, tulip, serta anyelir didatangkan khusus dengan pesawat dari [[Belanda]] untuk mempercantik tempat berlangsungnya upacara pernikahan mereka. Di antara hiburan yang ditampilkan di acara tersebut terdapat sirkus berkuda yang berasal dari [[Roma]].<ref>{{cite news|title=Iran's Syah To Wed in Splendor Today|newspaper=[[The New York Times]]|date=12 Februari 1951|page=6}}</ref> Pengantin wanita mengenakan gaun perak yang dibuat dari [[lamé (kain)|kain lamé]], yang dihasi mutiara dan dilengkapi dengan bulu [[bangau marabou]],<ref>''Syah of Iran Wed in Palatial Rites'', ''The New York Times'', 13 Februari 1951, hlm. 14</ref> yang dirancang khusus untuk acara ini oleh [[Christian Dior]].<ref>{{cite news|title=Iconic royal wedding gowns|url=http://www.harpersbazaar.com/fashion/fashion-articles/iconic-royal-wedding-gowns#slide-2|work=Harpers Bazaar}}</ref> Dari sekian banyak wanita yang pernah singgah dalam hidup sang Syah, Soraya dianggap sebagai "cinta sejatinya" karena ia adalah wanita yang paling dicintai oleh sang Syah.{{Sfn|Milani|2011|p=155–160}}
Soraya kemudian mencurahkan pikirannya tentang dirinya dan Iran dengan menyatakan: "Aku merasa bodoh. Aku hampir tak tahu apa pun mengenai geografi, legenda negaraku; tidak tahu sejarahnya, tidak paham tentang agama Muslim."{{Sfn|Milani|2011|p=155–160}} Soraya tumbuh dalam latar belakang Jerman dan Katolik, yang membuat identitasnya terasa campur aduk. Kondisi ini membuatnya dicurigai di Iran, karena ulama Muslim berpendapat bahwa Syah seharusnya tidak menikahi "gadis setengah Eropa" yang tidak dibesarkan sebagai seorang [[Muslim]].{{Sfn|Milani|2011|p=155–160}} Soraya juga menyatakan: "Yang aku rasakan terhadap identitasku
==Permaisuri Iran==
Baris 57:
Soraya sangat terpikat dengan Hollywood dan menikmati kesempatan untuk bertemu dengan bintang film Amerika Serikat selama ia berada di Los Angeles.{{Sfn|Milani|2011|p=199}} Di kota itu, Soraya bertemu dengan sejumlah bintang favoritnya, seperti [[Grace Kelly]], [[Lauren Bacall]], [[Bob Hope]], [[Esther Williams]], dan [[Humphrey Bogart]].{{Sfn|Milani|2011|p=199}} Sebuah foto yang memperlihatkan Ratu Soraya yang hanya mengenakan bikini saat bermain ski air di Miami, menimbulkan kontroversi besar di Iran. Dia menerima kecaman karena dianggap tidak bermoral sebab pakaian renangnya tidaklah pantas dikenakan oleh seorang Muslim.{{Sfn|Milani|2011|p=199}} Foto itu kemudian dilarang untuk disebarluaskan di Iran untuk meredakan kritik dari para [[ulama]].{{Sfn|Milani|2011|p=199}}
Pada tanggal 12 Februari 1955, pasangan ini berangkat dari Amerika Serikat menuju Britania Raya dengan [[kapal samudra|kapal penumpang]] terkenal, ''Queen Mary''.{{Sfn|Milani|2011|p=200}} Setibanya di [[London]], Mohammad Reza dan istrinya Soraya menghadiri makan malam di [[Istana Buckingham]] bersama [[Ratu Elizabeth II]]; [[Pangeran Philip, Adipati Edinburgh]]; Perdana Menteri Sir [[Winston Churchill]]; dan Menteri Luar Negeri Sir [[Anthony Eden]].{{Sfn|Milani|2011|p=200}} Menjelang akhir perjalanan mereka, pasangan ini berkunjung ke [[Köln]] dan menginap di rumah orang tua Soraya. Mengetahui sang ayah sedang berada di Köln, [[
Setelahnya pada tahun yang sama, sang Syah kembali melakukan penindasan terhadap kaum minoritas [[Baháʼí]] dengan merobohkan kuil-kuil mereka. Diplomat Britania Raya, [[Denis Wright]], menyampaikan protesnya kepada menteri sang Syah, [[Asadollah Alam]], namun tanggapan yang ia terima justru menjelaskan bahwa tindakan Mohammad Reza sebenarnya dilakukan untuk meredakan kemarahan para ulama setelah foto Soraya memakai bikini muncul, yang membuat Ayatollah [[Seyyed Hossein Borujerdi]], salah satu sekutu penting sang Syah, sangat marah.{{Sfn|Milani|2011|p=199}}
Baris 102:
Pada tahun 2003, ditayangkan sebuah film televisi Italia-Jerman yang mengisahkan kehidupan sang putri, berjudul ''{{ill|Soraya (film)|it|3=Soraya (miniserie televisiva)|lt=Soraya}}'', yang dibintangi oleh [[Anna Valle]] sebagai Soraya dan [[Erol Sander]] sebagai Syah.<ref name=khaleej09>{{cite news|title=Making Sense of Iran|url=http://www.thefreelibrary.com/Making+Sense+of+Iran.-a0208925464|access-date=19 Juli 2013|newspaper=Khaleej Times|date=3 Oktober 2009}}</ref> [[Mathilda May]], aktris asal Prancis, muncul sebagai Putri [[Shams Pahlavi]], saudara perempuan Syah.<ref>{{IMDb title|id=0348076|title=Soraya}}</ref>
==Filmografi==
{| class="wikitable sortable"
|+Film dan televisi
|-
! Tahun
! Judul
! Peran
! class="unsortable" | Catatan
|-
|1953
| ''Zwischen Glück und Krone''
| Diri sendiri
| Rekaman arsip
|-
| 1965
| ''[[I tre volti]]''
| Diri sendiri/Linda/Ny. Melville
|
|-
| 1965
| ''[[She (film 1965)|She]]''
| Soraya
|
|-
|| 1998
| ''Legenden''
| Diri sendiri
| Episode: "Soraya"
|}
==Catatan==
Baris 115 ⟶ 146:
{{Portal|Iran|Biography|Politics}}
{{commons|Soraya Esfandiary Bakhtiary}}
*[http://cremeriedeparis.com/princesssoraya/ Princess Soraya
*{{IMDb name|0814735}}
Baris 127 ⟶ 155:
|-
{{S-vac|last=[[Fawzia dari Mesir]]}}
{{s-ttl|title=[[
{{s-vac|next=[[Farah Pahlavi|Farah Diba]]}}
{{s-end}}
|